Belajar N Maksimum HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

commit to user 83 Tabel 4.6 Rangkuman Data Prestasi Kognitif Siswa Berdasarkan Kategori Gaya Belajar

G. Belajar N Maksimum

Minimum Rerata SD Visual 39 92 56 75,70 9,60 Kinestetik 30 92 60 73,30 9,70 Kedua kategori memiliki nilai maksimum yang sama serta nilai minimum sedikit berbeda, perbedaan tersebut juga terlihat pada rerata kedua kategori, tetapi perbedaan tersebut tidak berarti. Untuk memperjelas data pada tabel 4.6, disajikan distribusi frekuensi data prestasi kognitif siswa berdasarkan gaya belajar visual dan kinestetik sebagai berikut. Tabel 4.7 Distribusi Frekuensi Data Prestasi Kognitif Siswa Berdasarkan Kategori Gaya Belajar Visual Interval Nila Tengah Frekuensi Prosentase 50 – 61 54 2 5,13 59 – 67 63 6 15,38 68 – 73 72 13 33,33 77 – 79 81 11 28,21 86 – 96 94 7 17,95 Jumlah 39 100 Gambar 4.3 Histogram Prestasi Belajar Kognitif Berdasarkan Kategori Gaya Belajar Visual commit to user 84 Tabel 4.8 Distribusi Frekuensi Data Prestasi Kognitif Siswa Berdasarkan Kategori Gaya Belajar Kinestetik Interval Nila Tengah Frekuensi Prosentase 54 – 60 57 2 6,67 61 – 64 64 8 26,67 68 – 74 71 7 23,33 75 – 81 78 8 26,67 82 – 88 85 3 10,00 89 – 95 92 2 6,67 Jumlah 30 100 Gambar 4.4 Histogram Prestasi Belajar Kognitif Berdasarkan Kategori Gaya Belajar Kinestetik Pada tabel 4.6 terlihat rerata gaya belajar visual adalah 75,70 dan rerata gaya belajar kinestetik adalah 73,30. Untuk gaya belajar visual jumlah siswa yang memperolah nilai diatas rerata sebanyak 21 siswa atau sebesar 53,85. Sedangkan untuk gaya belajar kinestetik jumlah siswa yang memperolah nilai diatas rerata sebanyak 13 siswa atau sebesar 43,33. Tetapi seperti yang terlihat pada tabel 4.6 rerata kedua kategori hampir sama dan sama-sama baik karena diatas kriteria ketuntasan minimum. commit to user 85 Tabel 4.9 Rangkuman Data Prestasi Kognitif Siswa Berdasarkan Kategori Motivasi Berprestasi Motivasi N Maksimum Minimum Rerata SD Tinggi 37 92 60 75,54 8,72 Rendah 32 92 56 73,63 10,65 Sama halnya seperti pada gaya belajar, nilai maksimun siswa yang memiliki motivasi berprestasi tinggi dan rendah adalah sama yaitu 92, sedangkan nilai minimum dan reratanya sedikit berbeda, tetapi perbedaannya tidak berarti. Berikut disajikan ditribusi frekuensi data prestasi kognitif siswa berdasarkan kategori motivasi berprestasi. Tabel 4.10 Distribusi Frekuensi Data Prestasi Kognitif Siswa Berdasarkan Kategori Motivasi Berprestasi Tinggi Interval Nila Tengah Frekuensi Prosentase 54 – 60 57 1 2,70 61 – 64 64 7 18,92 68 – 74 71 10 27,03 75 – 81 78 9 24,32 82 – 88 85 9 24,32 89 – 95 92 1 2,70 Jumlah 37 100 Gambar 4.5 Histogram Prestasi Belajar Kognitif Berdasarkan Kategori Motivasi Berprestasi Tinggi commit to user 86 Tabel 4.11 Distribusi Frekuensi Data Prestasi Kognitif Siswa Berdasarkan Kategori Motivasi Berprestasi Rendah Interval Nila Tengah Frekuensi Prosentase 50 – 58 54 3 9,38 59 – 67 63 7 21,88 68 – 76 72 10 31,25 77 – 85 81 6 18,75 86 – 96 94 6 18,75 Jumlah 32 100 Gambar 4.6 Histogram Prestasi Belajar Kognitif Berdasarkan Kategori Motivasi Berprestasi Rendah Berdasarkan uraian data motivasi berprestasi di atas, pada kategori motivasi berprestasi tinggi frekuensi terbanyak pada nilai tengah 71 yaitu 10 siswa atau sebesar 27,03. Sedangkan pada kategori motivasi berprestasi rendah frekuensi terbanyak pada nilai tengah 72 yaitu sebanyak 10 siswa atau sebesar 31,25. Ini berarti, kategori motivasi berprestasi tinggi lebih banyak memiliki nilai pada interval lebih rendah jika dibandingkan dengan kategori motivasi berprestasi rendah. Tabel 4.12 Rangkuman Data Prestasi Kognitif Siswa Berdasarkan Kategori Gaya Belajar pada Kelompok Eksperimen I dan II Animasi KIT IPA

G. Belajar N Mak Min

Dokumen yang terkait

PEMBELAJARAN IPA MELALUI METODE DEMONSTRASI MENGGUNAKAN MEDIA ANIMASI DAN 2D DITINJAU DARI KEMAMPUAN TINGKAT BERPIKIR DAN GAYA BELAJAR SISWA

0 11 133

PEMBELAJARAN FISIKA MENGGUNAKAN KIT MULTIMEDIA DAN MEDIA INTERAKTIF BERBASIS KOMPUTER DITINJAU DARI MOTIVASI BERPRESTASI DAN MODALITAS BELAJAR SISWA

1 12 154

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN MODEL INKUIRI TERBIMBING DAN CTL DITINJAU DARI KEMAMPUAN BERPIKIR ABSTRAK DAN MOTIVASI BERPRESTASI SISWA

2 15 123

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN METODE DEMONSTRASI MELALUI MEDIA ANIMASI DAN KIT IPA DITINJAU DARI KEMAMPUAN AWAL DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA

0 10 134

PEMBELAJARAN KIMIA DENGAN MENGGUNAKANPENDEKATAN CTL MELALUI METODE EKSPERIMEN DAN PEMBERIAN TUGAS DITINJAU DARI MOTIVASI BERPRESTASI DAN KREATIVITAS SISWA

0 5 130

Pembelajaran Fisika dengan Pendekatan Inkuiri melalui Metode Eksperimen dan Metode Demonstrasi ditinjau dari Kreativitas dan Motivasi Berprestasi Siswa.

0 0 17

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) MELALUI MEDIA RIIL DAN VIRTUIL DITINJAU DARI KEMAMPUAN BERFIKIR ABSTRAK DAN MOTIVASI BERPRESTASI.

0 1 1

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN MEDIA SATKET DAN MEDIA INTERAKTIF DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR DAN GAYA BELAJAR SISWA.

0 1 9

Pembelajaran fisika dengan media satket dan media interaktif ditinjau dari motivasi belajar dan gaya belajar siswa saiful

0 9 137

Pembelajaran Ipa Model Tutor Sebaya Dengan Peta Konsep Dan Modul Ditinjau Dari Gaya Belajar Dan Motivasi Belajar Siswa SUKEMI S831002033

4 11 135