Data Gaya Belajar Data Motivasi Berprestasi

commit to user 78

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Data

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, diperoleh data mentah hasil penelitian berupa skor gaya belajar, skor motivasi berprestasi, dan nilai prestasi kognitif serta afektif pada materi pokok suhu dan kalor. Berikut deskripsi masing- masing data.

1. Data Gaya Belajar

Data gaya belajar diperoleh dari angket gaya belajar yang telah diberikan kepada siswa. Gaya belajar siswa digolongkan menjadi dua kategori yaitu gaya belajar visual dan gaya belajar kinestetik. Pengelompokan siswa kedalam gaya belajar visual dan gaya belajar kinestetik berdasarkan jumlah skor yang diperoleh siswa pada butir-butir angket masing-masing kategori, jika jumlah skor yang diperoleh siswa pada kategori visual lebih besar atau sama dengan jumlah skor yang diperoleh siswa pada kategori kinestetik maka gaya belajar siswa tersebut termasuk dalam kategori gaya belajar visual demikian juga sebaliknya jika jumlah skor yang diperoleh siswa pada kategori visual lebih kecil dari jumlah skor yang diperoleh siswa pada kategori kinestetik maka gaya belajar siswa tersebut termasuk dalam kategori gaya belajar kinestetik. Rangkuman data gaya belajar masing-masing kelompok yaitu kelompok ekseprimen I yang menggunakan media pembelajaran animasi sebagai media pembelajaran dan kelompok eksperimen II yang menggunakan KIT IPA sebagai media pembelajaran dapat dilihat pada tabel berikut. commit to user 79 Tabel 4.1 Rangkuman Gaya Belajar Siswa Kelompok Jumlah Data Visual Kinenstetis Eksperimen I 34 22 12 Eksperimen II 35 17 18 Jumlah 69 39 30 Berdasarkan tabel 4.1 jumlah siswa yang memiliki gaya belajar visual lebih banyak dibandingkan dengan siswa yang memiliki gaya belajar kinestetik. Data selengkapnya dapat dilihat pada lampiran 15

2. Data Motivasi Berprestasi

Data motivasi berprestasi diperoleh dari angket yang diberikan kepada siswa sebelum diberikan pembelajaran. Motivasi berprestasi digolongkan menjadi dua kategori yaitu motivasi berprestasi tinggi dan motivasi berprestasi rendah. Pembagian kategori tinggi dan rendah berdasarkan pada nilai rerata data motivasi berprestasi siswa. Siswa dikatakan memiliki motivasi berprestasi tinggi jika skor yang diperoleh siswa lebih tinggi atau sama dengan rerata dan siswa dikatakan memiliki motivasi berprestasi rendah jika skor yang diperoleh siswa lebih rendah daripada rerata. Rangkuman data motivasi berprestasi kedua kelompok disajikan dalam tabel berikut. Tabel 4.2 Rangkuman Data Motivasi Berprestasi Siswa Kelompok Jumlah Data Motivasi Berprestasi Tinggi Motivasi Berprestasi Tinggi Eksperimen I 34 20 14 Eksperimen II 35 17 18 Jumlah 69 37 32 Berdasarkan tabel 4.2 jumlah siswa yang memiliki motivasi berprestasi tinggi lebih banyak dibandingkan dengan siswa yang memiliki motivasi berprestasi rendah. Data selengkapnya dapat dilihat pada lampiran 16 commit to user 80

3. Prestasi Belajar Aspek Kognitif

Dokumen yang terkait

PEMBELAJARAN IPA MELALUI METODE DEMONSTRASI MENGGUNAKAN MEDIA ANIMASI DAN 2D DITINJAU DARI KEMAMPUAN TINGKAT BERPIKIR DAN GAYA BELAJAR SISWA

0 11 133

PEMBELAJARAN FISIKA MENGGUNAKAN KIT MULTIMEDIA DAN MEDIA INTERAKTIF BERBASIS KOMPUTER DITINJAU DARI MOTIVASI BERPRESTASI DAN MODALITAS BELAJAR SISWA

1 12 154

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN MODEL INKUIRI TERBIMBING DAN CTL DITINJAU DARI KEMAMPUAN BERPIKIR ABSTRAK DAN MOTIVASI BERPRESTASI SISWA

2 15 123

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN METODE DEMONSTRASI MELALUI MEDIA ANIMASI DAN KIT IPA DITINJAU DARI KEMAMPUAN AWAL DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA

0 10 134

PEMBELAJARAN KIMIA DENGAN MENGGUNAKANPENDEKATAN CTL MELALUI METODE EKSPERIMEN DAN PEMBERIAN TUGAS DITINJAU DARI MOTIVASI BERPRESTASI DAN KREATIVITAS SISWA

0 5 130

Pembelajaran Fisika dengan Pendekatan Inkuiri melalui Metode Eksperimen dan Metode Demonstrasi ditinjau dari Kreativitas dan Motivasi Berprestasi Siswa.

0 0 17

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) MELALUI MEDIA RIIL DAN VIRTUIL DITINJAU DARI KEMAMPUAN BERFIKIR ABSTRAK DAN MOTIVASI BERPRESTASI.

0 1 1

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN MEDIA SATKET DAN MEDIA INTERAKTIF DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR DAN GAYA BELAJAR SISWA.

0 1 9

Pembelajaran fisika dengan media satket dan media interaktif ditinjau dari motivasi belajar dan gaya belajar siswa saiful

0 9 137

Pembelajaran Ipa Model Tutor Sebaya Dengan Peta Konsep Dan Modul Ditinjau Dari Gaya Belajar Dan Motivasi Belajar Siswa SUKEMI S831002033

4 11 135