Pengujian Hipotesis METODOLOGI PENELITIAN

siswa yang diajar dengan menggunakan metode Bermain Jawaban lebih baik dibanding hasil belajar siswa yang diajar dengan metode Guided Teaching Selain sejalan dengan hasil penelitian terdahulu, penelitian ini juga sesuai dengan teori yang telah dikemukakan oleh beberapa ahli, salah satu ahli yang mengemukakan tujuan Cooperative Learning yaitu Agus Suprijono, dalam buku Coopertif Learning teori dan Aplikasi Paikem, yang mengungkapkan bahwa tujuan Cooperative Learning adalah sebagai berikut: Pembelajaran kooperatif disusun dalam “sebuah usaha untuk meningkatkan partisipasi siswa, memfasilitasi siswa dengan pengalaman sikap kepemimpinan dan membuat keputusan dalm kelompok, serta memberikan kesempatan pada siwa untuk berinteraksi dan belajar bersama-sama siswa yang berbeda latar belakangnya ”. 2 Sesuai dengan hasil penelitian bahwa siswa mengalami keberhasilan dalam proses pembelajaran serta dapat merangsang siswa terlibat aktif untuk bekerjasama, berdiskusi, menghargai pendapat orang lain serta termotivasi untuk meningkatkan prestasi belajarnya. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa aktivitas siswa mengalami keberhasilan serta dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran siswa hal ini disebabkan karena dalam penerapan metode Bermain Jawaban lebih mengutamakan aspek pemahaman dan lebih membuat siswa aktif dan antusias dalam mengikuti proses belajar. Dalam metode pembelajaran Bermain Jawaban dilatih untuk dapat mengungkapkan tanggapannya secara bebas mengenai suatu wacana yang dibahas selain itu siswa dilatih untuk dapat menghargai pendapat orang lain serta menumbuhkan kerja sama antar peserta didik dalam proses pembelajaran dibandingkan dengan metode Guided Teaching. Sehingga dalam hal ini terdapat kesesuian antara teori, kerangka berfikir dan hasil penelitian yang relevan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar siswa yang diajar dengan metode pembelajaran Bermain Jawaban dan dengan siswa yang menggunakan metode Guided Teaching dalam proses pembelajaran IPS. 2 Agus Suprijono,”Coopertif Learning teori dan Aplikasi Paikem.Yogyakarta :Pustaka Pelajar, 2009 E . Keterbatasan Penelitian Dalam penelitian ini peneliti memiliki beberapa keterbatasan, diantaranya ialah: 1. Waktu Penelitian Singkat, sehingga hasil penelitian ini terasa kurang maksimal 2. Karena variabel yang mempengaruhi hasil belajar siswa sangat banyak, maka akibatnya peneliti kurang mengontrol variabel yang lain itu seperti misalnya variabel kegiatan belajar mandiri membaca buku di luar jam pertemuan di kelas, minat belajar ekonomi dan motivasi belajar siswa. 3. penelitian ini hanya dilakukan di MTs. Al- Mujahiddin Cikarang Utara, maka hasil penelitian ini belum tentu sama jika dilakukan di sekolah lainnya.

Dokumen yang terkait

Perbedaan Hasil Belajar Siswa Pada Konsep Cahaya Dengan Menggunakan Metode Eksperimen Dan Metode Demonstrasi

1 10 213

Perbedaab hasil belajar IPS dengan menggunakan metode bermain peran (Role Playing) dan Metode demonstrasi pada SMP Muhammadiyah 4 Tangerang

0 103 22

Perbedaan hasil belajar IPS siswa dengan menggunakan metode pembelajaran cooperative integrated and reading composition (circ) dan metode think pair share (tps) di MTs Jam'iyyatul khair Ciputat

3 27 138

Perbedaan hasil belajar biologi antara siswa yang yang diajar menggunakan metode demontrasi dengan metode ceramah : Studi eksperimen di SMPN I Cikarang Barat

0 3 148

Upaya guru dalam peningkatan hasil belajar PKn siswa melalui penerapan metode bermain peran di MI Sirajul Athfal 5 Depok: PTK di MI Sirajul Athfal 5 Kota Depok

0 11 106

PERBEDAAN HASIL BELAJAR IPS SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN TALKING STICK DAN METODE TALKING CHIPS DI MTS JAMIYATUL KHAIR

0 3 88

Upaya Guru Dalam Peningkatan Hasil Belajar PKn Siswa Melalui Penerapan Metode Bermain Peran di MI Sirajul Atfal 5 Depok

0 4 106

PERBEDAAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DENGAN GUIDED TEACHING PADA MATERI BIOSFER KELAS XI IPS MAN 3 MEDANTAHUN AJARAN 2014/2015.

0 5 25

PERBEDAAN HASIL BELAJAR BIOLOGI ANTARA METODE PERBEDAAN HASIL BELAJAR BIOLOGI ANTARA METODE CROSSWORD PUZZLE DENGAN METODE BERMAIN KARTU POKOK BAHASAN PEREDARAN DARAH MANUSIA PADA SISWA KELAS VIII MTs NEGERI SREBEGAN CEPER KLATEN.

0 2 17

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ALAT PERNAFASAN DENGAN METODE BERMAIN JAWABAN PADA SISWA Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Alat Pernafasan Dengan Metode Bermain Jawaban Pada Siswa Kelas V SD Muhammadiyah PK Ampel Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 14