Membuat, Menyimpan Konten, dan Menghapus Folder

SMK NEGERI 2 DEPOK Gambar 1. Contoh Penugasan Setelah Anda klik Turn In, maka Anda akan mulai mengerjakan tugas tersebut dan mendapatkan tampilan seperti di bawah ini. Dalam tampilan tersebut Anda dapat menuliskan deskripsi jawaban Anda serta melampirkan bahanmateritulisan lain yang mendukung pendapat tersebut dalam bentuk file maupun tautanlink ke lamanwebsite yang lain. Setelah selesai mengerjakan tugas, Anda dapat mengirimkannyadengan mengklik Turn In Assignment. Gambar 2. Menjawab Tugas

b. Membaca catatan Annotation dari guru

Tugas yang telah Anda kirimkan akan dinilai oleh guru atau co-teacher secara manual. Untuk itu, Anda harus menunggu hasil penilaian dari guru Anda. Selama mengoreksi jawaban Anda,jika perlu guru Anda dapat memberikan catatan annotate pada lembar tugas yang Anda lampirkan. Untuk mengetahui catatan dari guru Anda, klik ikon Annotate. Gambar 3. Ikon Annotate dari guru + , - . 1 2 0 1 3 1 4 5 6 78 5 67 SMK NEGERI 2 DEPOK Anda dapat pula memberikan tanggapan terhadap catatan dari guru Anda dalamannotate. Tuliskan tanggapan Anda di bawah catatan guru Anda dalam annotate dengan cara mengklik reply. Gambar 4. Annotate dari guru Selain memberikan catatan pada Annotate, guru Anda juga dapat memberikan komentarinstruksi bagaimana mennyikapi catatan tersebut. Dengan adanya komentar guru, maka akan ada pemberitahuan baru, yang dapat Anda lihat dengan mengklik ikonNotification. Berikut contoh komentar dari guru. Gambar 5. Komentar dari guru

c. Mengirim Ulang Jawaban Tugas

Apabila tugas Anda tersebut perlu diperbaiki, maka guru Anda akan menginstruksikan kepada Anda untuk mengirim ulang tugas yang telah Anda perbaiki. Perhatikan baik-baik instruksi dari guru Anda tersebut. Gambar 6. Instruksi mengirim ulang tugas Untuk mengirim ulang tugas, lakukan langkah berikut. 1 Klik tombol Turned in pada tugas yang telah diberi komentar. Anda masih bisa mengklik meskipun ada pemberitahuan waiting for grade. Gambar 7. TurnedIn dan Waiting for Grade