Mengenal Autocad PENILAIAN PEMBELAJARAN 1. Instrumen dan Teknik Penilaian

SMK NEGERI 2 DEPOK Gambar 11. UCS pada autocad 2D j. Tab Model dan Layout Lembar kerja Autocad 2015 ada dua macam antara lain: Tab Model area yang berfungsi untuk meletakkan, menampilkan dan mengedit gambar dan Tab Layout area yang berfungsi untuk proses pencetakan gambar. Dua tab tersebut diletakkan di sudut kiri bawah drawing window seperti pada gambar berikut: Gambar 12. Tab model dan layout k. Command Line Selain menggunakan tool-tool yang sudah tersedia, pengguna dapat memasukkan perintah di dalam command line menggunakan kerboard, ketiknama perintah atau singkatannya dalam command line misalnya ketik LINE atau cukup dengan huruf L kemudian tekan tombol enter atau spasi. Hingga dalam command line tampak seperti berikut: Gambar 13. Command Line l. Status Bar Pada status bar menampilkan informasi nilai koordinat dari posisi kursor saat ini, drawing tools, navigation tools, quick view tool, annotation scaling. Gambar 14. Status bar m. Navigation Bar Merupakan perintah untuk mengubah tampilan koordinat dan memperkecil maupun memperbesar tampilan gambar rancangan pada layar gambar. Gambar 15. Navigation Bar SMK NEGERI 2 DEPOK

4. Mulai Menggambar

Terdapat beberapa cara untuk memulai menggambar New Document pada autocad 2015, antara lain sebagai berikut: • Pada tampilan startup, pilihklik pada start drawing • Pada application menu klik New Drawing • Pada Quick Access tools klik icon New • Pada command line ketik perintah QNEW lalu tekan tombol enter

5. Keluar dari Autocad 2015

Terdapat beberapa cara untuk keluar dari Autocad 2015, antara lain sebagai berikut: • Klik Application menu kemudian klik Exit Autocad 2015 • Doubel klik icon Application menu • Klik tombol X Close yang terdapat di sudut kanan atas aplikasi Autocad 2015 • Tekan Alt+F4 6. Perintah Dasar Menggambar dengan Autocad 2015 Pada dasarnya menggambar bermula dari titik dan garis. Sehingga dasar-dasar dari autocad adalah garis. Sebuah garis adalah objek linear paling dasar bisa terdiri dari satu segmen atau beberapa segmen yang dihubungkan. Perintah dasar dari autocad terdapat pada menu draw, diantaranya adalah sebagai berikut: Gambar 16. Tampilan pada menu draw