Pengujian Hipotesis Teknik Analisis Data

pemahaman konsep matematika siswa kelas eksperimen yang pembelajarannya menggunakan alat peraga batang napier. Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Tes Pemahaman Konsep Perkalian Kelas Eksperimen Nilai Frekuensi Absolut Kumulatif Relatif Kumulatif 54 – 61 2 2 7,14 7,14 62 – 69 5 7 17,86 25 70 – 77 9 16 32,14 57,14 78 – 85 6 22 21,43 78,57 86 – 93 4 26 14,28 92,85 94 – 101 2 28 7,15 100 Jumlah 28 - 100 - Berdasarkan tabel distribusi diatas, dapat dilihat bahwa persentase siswa yang memperoleh nilai tertinggi sebesar 7,15 sebanyak 2 orang, yaitu yang memperoleh nilai pada interval 94 -101. Persentase siswa yang memperoleh nilai terendah sebesar 7,4 sebanyak 2 orang, yaitu yang memperoleh nilai pada interval 54-61. Sedangkan yang paling banyak yaitu persentase siswa yang memperoleh nilai interval 70-77 sebesar 32,14 sebanyak 9 siswa . Berdasarkan data sebelumnya, diperoleh rata-rata sebesar 76,64. Dengan demikian persentase siswa yang memiliki nilai diatas rata-rata yaitu sebesar 53,57. Angka ini didapat dari jumlah siswa yang mendapat nilai diatas 76,64 dibagi 28 setelah itu dikalikan 100. Jumlah siswa yang mendapat nilai diatas 76,64 sebanyak 15 siswa. Sedangkan persentase siswa yang memiliki nilai dibawah rata-rata yaitu sebesar 46,43. Angka ini didapat dari 100 - 53,57 = 46,43. Karena nilai KKM yang ditetapkan disekolah adalah 66 artinya 82,14 dari jumlah siswa memperoleh nilai diatas KKM. Sedangkan siswa yang kurang dari KKM sebesar 17,18. Distribusi frekuensi kemampuan pemahaman konsep perkalian kelas eksperimen dapat digambarkan dalam grafik histogram dan poligon frekuensi berikut: Adapun pencapaian pemahaman konsep perkalian siswa kelas eksperimen pada tiap dimensi pemahaman menurut Bloom, yaitu translation, interperation, dan ekstrapolation. Berikut ini disajikan rekapitulasi nilai tiap dimensi pemahaman konsep pada kelas eksperimen: Tabel 4.2 Skor Pemahaman Konsep Perkalian Kelas Eksperimen Tiap Dimensi Dimensi Pemahaman Jumlah Siswa Skor Maksimum Rata-Rata Persentase Translation 28 8 7,39 92,37 Interpretaion 28 32 24,32 76 Ekstrapolation 28 8 4,89 61.12 Jumlah 28 48 36,6 229,49 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 54-61 62-69 70-77 78-85 86-93 94-101 Frekuens i Gambar 4.1 Histogram dan Poligon Frekuensi Pemahaman Konsep Perkalian Kelas Eksperimen Nilai