Sarana Air Bersih Di samping menyediakan listrik bagi warga

94

3. Sarana Transportasi Bagi Masyarakat Desa Di samping membangun dan memperbaiki

infrastruktur, Perseroan juga menyediakan sarana transportasi berupa bis yang dioperasikan untuk angkutan warga desa, guna menghubungkan dan mendekatkan akses masyarakat dari satu desa ke desa lainnya. Bis tersebut beroperasi setiap hari. Khusus di hari-hari pasar, memenuhi kebutuhan masyarakat, maka jumlah dan frekuensi pelayanan bis bagi masyarakat dilipatgandakan. PEMBERDAYAAN MASYARAKAT Upaya Perseroan untuk meningkatkan kemandirian masyarakat dilakukan melalui serangkaian program kegiatan pemberdayaan masyarakat community empowerment yakni melalui:

1. Pendidikan Tingkat pendidikan rata-rata warga desa sekitar

tambang yang relatif rendah menyebabkan Perseroan menempatkan pendidikan dan pelatihan sebagai salah satu program dasar dan utama bagi warga sekitar. Di samping melakukan perbaikan saranabangunan sekolah, Perseroan memberikan bantuan sarana belajar-mengajar yakni pengadaan buku-buku pelajaran serta bantuan beasiswa bagi warga desa sekitar tambang yang diterima di Perguruan Tinggi Negeri. Di samping itu, Perseroan memberikan kesempatan bagi siswa SMK dan mahasiswa untuk melakukan kerja praktikstudi lapangan maupun penelitian.

2. Kesempatan Bekerja Perseroan memberikan akses seluas-luasnya bagi

masyarakat desa untuk bekerja di tambang. Jumlah karyawan yang berasal dari warga sekitar tambang mencapai 34 dari total karyawan yang berjumlah +- 3.000 orang. Berawal dari karyawan tanpa keahlian unskilled dengan tingkat pendidikan yang sangat rendah, dengan keyakinan dan niat baik untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa sekitar tambang, Perseroan menyiapkan sarana dan prasarana pelatihan yang lengkap serta menyediakan tenaga-tenaga pendidikpelatih untuk membekali dan meningkatkan keterampilan mereka sehingga mencapai standar kualitas yang ditetapkan Perseroan.

3. Pelatihan Program pelatihan bagi warga desa lebih dikhususkan

pada warga masyarakat yang bekerja di tambang. Adapun jenis pelatihan yang diselenggarakan adalah pelatihan pengoperasian alat berat heavy equipment. Di samping itu, Perseroan membekali karyawan dengan soft skill training yakni pelatihan dasar keselamatan kerja, pengoperasian komputer, kepemimpinan dan bahasa Inggris. Program pelatihan dilakukan secara terus-menerus dan ke depannya direncanakan akan lebih beragam termasuk pelatihan pertanian intensif, peternakan, perikanan dan pelatihan-pelatihan lainnya yang bertujuan menggali potensi usaha masyarakat.

3. Rural Transportation Aside from infrastructure development and renova-

tion, the Company also provides buses to serve the transportation needs of villagers, providing them access to other nearby villages. Operating daily, these buses are increased in terms of number and service frequency on market days. COMMUNITY EMPOWERMENT The Company’s aim to improve the communities’ self- reliance is carried out through various community empowerment programs, as follows:

1. Education A relatively low education level among the villagers

surrounding the Company’s mining areas is the basic for the Company to focus on training and educational programs as the basic and main program for the local people. In addition to renovating schools and other educational infrastructure, the Company provides teaching materials such as books and scholarships for villagers around its mining areas to study at universi- ties. The Company also provides plenty of opportuni- ties for vocational school and university students to conduct internshipfield work as well as research with the Company.

2. Work Opportunities The Company provides wide access to the villagers to

work at its mines. The number of employees hailing from local communities currently account for 34 of the total employees that number around 3,000 workers. The Company seeks to improve the quality of its unskilled and inadequately educated labor force from the surrounding communities by encouraging their participation in training programs, for which the facilities and trainers are provided by the Company. The aim is to improve their work quality to reach a certain standard of quality as established by the Company.

3. Training Training programs for villagers are specifically aimed at

those who work at the Company’s mines. Through the training, the workers are taught how to properly handle and operate heavy equipment. In addition, the Company enhances the soft skills of its employees, among others in the aspects of safety, computer operations, leadership, and English. Training programs are conducted continuously, while the variety will be increased in the future to include, among others, intensive agriculture, farming, fishery, and others that aim to exploit the business capabilities of the local people. Laporan T ahunan 2012 • PT BORNEO L UMBUNG ENER GI MET AL Tbk 95

4. Peluang Berusaha Upaya lain yang dilakukan Perseroan guna

memperbaiki dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa adalah dengan mengaktifkan perekonomian lokal. Dalam hal ini Perseroan membuka peluang berusaha bagi warga masyarakat, baik berbentuk koperasi, badan usaha maupun perorangan untuk memasok barang dan jasa bagi Perseroan. Beberapa jenis kegiatan yang melibatkan masyarakat selaku pemasokpenyedia jasabarang di antaranya adalah sebagai sub kontraktor kegiatan pembersihan lahan, penyedia jasa transportasi darat dan sungai bagi karyawan, pemasok bahan-bahan kebutuhan pangan, dan sebagainya.

4. Business Opportunities The Company also seeks to improve the villagers’

welfare by activating local economies, via creating new business opportunities for them, in the form of co-operatives, business entities, as well as personal businesses as suppliers of goods and services to the Company. Among the activities subcontracted to the local communities are land clearing, provision of land and river transportation for employees, supply of foodstuffs, etc. 2012 Annual R epor t • PT BORNEO L UMBUNG ENER GI MET AL Tbk