Jenis-jenis lingkungan belajar Lingkungan Belajar a. Pengertian lingkungan belajar

yang positif dan signifikan antara motivasi belajar dengan prestasi belajar siswa artinya semakin tinggi motivasi belajar siswa semakin tinggi prestasi yang dicapai siswa. Hasil penelitian Fransciscus Xaverius Yusti Subroto 2005 yang berjudul “Hubungan antara Persepsi Siswa tentang Variasi Gaya Mengajar Guru Akuntansi, Minat Belajar Akuntansi, dan Fasilitas Belajar dengan Prestasi Belajar Akuntansi” menunjukkan : 1 ada hubungan yang positif dan signifikan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru akuntansi dengan prestasi belajar akuntansi artinya semakin baik persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru akuntansi maka semakin tinggi pula prestasi belajar akuntansi, 2 ada hubungan yang positif dan signifikan antara minat belajar akuntansi dengan prestasi belajar akuntansi artinya semakin tinggi minat belajar akuntansi akan semakin tinggi pula prestasi belajar akuntansi, dan 3 ada hubungan yang positif dan signifikan antara fasilitas belajar dengan prestasi belajar akuntansi artinya semakin baik fasilitas belajar akan semakin tinggi pula prestasi belajar akuntansi. Hasil penelitian H.M. Farid Nasution 2001 yang berjudul “Hubungan Metode Mengajar Dosen, Keterampilan Belajar, Sarana Belajar, dan Lingkungan Belajar dengan Prestasi Belajar Mahasiswa” menunjukkan : 1 ada hubungan yang positif dan signifikan antara metode mengajar dosen dengan prestasi belajar mahasiswa artinya semakin baik metode mengajar dosen akan semakin tinggi pula prestasi belajar mahasiswa, 2 ada hubungan yang positif dan signifikan antara keterampilan belajar dengan prestasi belajar mahasiswa artinya semakin baik keterampilan belajar mahasiswa akan semakin tinggi pula prestasi belajar mahasiswa, 3 ada hubungan yang positif dan signifikan antara sarana belajar dengan prestasi belajar mahasiswa artinya semakin baik sarana belajar semakin tinggi pula prestasi belajar mahasiswa, dan 4 ada hubungan yang positif dan signifikan antara lingkungan belajar dengan prestasi belajar mahasiswa artinya semakin baik kondisi lingkungan belajar mahasiswa akan semakin tinggi pula prestasi belajar mahasiswa. Berdasarkan keempat hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara disiplin belajar, lingkungan belajar, gaya mengajar, fasilitas belajar, metode mengajar, dan keterampilan belajar dengan prestasi belajar. Hal ini berarti semakin baik disiplin belajar, lingkungan belajar, fasilitas belajar, metode mengajar, dan keterampilan belajar akan semakin tinggi pula prestasi belajar yang dicapai.

C. Kerangka Berpikir 1. Hubungan antara persepsi mahasiswa tentang metode mengajar dosen

dengan prestasi belajar mahasiswa. Berdasarkan penelitian H.M. Farid Nasution 2001 yang berjudul “Hubungan Metode Mengajar Dosen, Keterampilan Belajar, Sarana Belajar, dan Lingkungan Belajar dengan Prestasi Belajar Mahasiswa” menunjukkan bahwa ada hubungan positif dan signifikan antara metode mengajar dosen dengan prestasi belajar mahasiswa yang berarti semakin baik metode mengajar dosen akan semakin tinggi pula prestasi belajar mahasiswa. Hubungan antara persepsi mahasiswa tentang metode mengajar dosen dalam kegiatan belajar mengajar mempunyai andil yang kuat dalam menentukan prestasi belajar mahasiswa. Metode mengajar yang digunakan dosen sangat mempengaruhi prestasi belajar mahasiswa. Seorang mahasiswa akan senang untuk belajar bila dalam penggunaan metode mengajar dosen telah sesuai dengan materi yang akan disampaikan.

2. Hubungan antara intensitas belajar dengan prestasi belajar mahasiswa.

Berdasarkan penelitian Indrawati 2004 yang berjudul “Hubungan antara Motivasi Belajar, Disiplin Belajar, dan Lingkungan Belajar dengan Prestasi Belajar Mahasiswa” menunjukkan ada hubungan yang positif dan signifikan antara disiplin belajar dengan prestasi belajar mahasiswa artinya semakin tinggi disiplin belajar mahasiswa semakin tinggi prestasi belajar yang dicapai mahasiswa. Rasa senang dalam diri mahasiswa akan menimbulkan motivasi untuk belajar sehingga intensitas belajar yang digunakan mahasiswa akan bertambah. Mahasiswa akan belajar dengan sungguh-sungguh di rumah maupun di kampus. Dengan adanya hal ini diharapkan prestasi belajar mahasiswa yang baik akan tercapai.

3. Hubungan antara sarana belajar dengan prestasi belajar mahasiswa.

Berdasarkan penelitian H.M Farid Nasution 2001 yang berjudul “Hubungan Metode Mengajar Dosen, Keterampilan Belajar, Sarana Belajar, dan Lingkungan Belajar dengan Prestasi Belajar Mahasiswa” menunjukkan

Dokumen yang terkait

Hubungan antara motivasi belajar, keaktifan belajar dan fasilitas belajar terhadap prestasi belajar mahasiswa. Studi kasus mahasiswa pendidikan akuntansi angkatan 2015 Universitas Sanata Dharma.

0 0 124

Hubungan antara motivasi belajar, keaktifan belajar dan fasilitas belajar terhadap prestasi belajar mahasiswa. Studi kasus mahasiswa pendidikan akuntansi angkatan 2015 Universitas Sanata Dharma

0 0 122

Hubungan antara motivasi belajar, disiplin belajar dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi angkatan 2009 Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 1 145

Hubungan persepsi mahasiswa terhadap pendekatan mengajar Student Centered Learning (SCL) dan lingkungan belajar di kampus dengan prestasi belajar mahasiswa : studi kasus mahasiswa Universitas Sanata Dharma Prodi Pendidikan Akuntansi angkatan 2006-2007.

0 2 141

Hubungan antara sikap mahasiswa terhadap metode mengajar dosen dan lingkungan belajar mahasiswa dengan motivasi berprestasi belajar akuntansi : studi kasus : mahasiswa program studi Pendidikan Akuntansi Universitas Sanata Dharma.

0 0 114

Hubungan antara lingkungan belajar, motivasi belajar dan disiplin belajar dengan prestasi belajar mahasiswa : studi kasus mahasiswa Prodi Pendidikan Akuntansi angkatan 2002-2003 Universitas Sanata Dharma.

0 0 135

Hubungan antara lingkungan belajar, motivasi belajar dan disiplin belajar dengan prestasi belajar mahasiswa : studi kasus mahasiswa Prodi Pendidikan Akuntansi angkatan 2002-2003 Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 0 133

Hubungan antara persepsi mahasiswa tentang metode mengajar dosen, intensitas belajar, sarana belajar, dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar mahasiswa : studi kasus mahasiswa prodi Pendidikan Akuntansi angkatan 2002-2003 Universitas Sanata Dharma

0 0 227

Hubungan antara sikap mahasiswa terhadap metode mengajar dosen dan lingkungan belajar mahasiswa dengan motivasi berprestasi belajar akuntansi : studi kasus : mahasiswa program studi Pendidikan Akuntansi Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 0 112

Hubungan persepsi mahasiswa terhadap pendekatan mengajar Student Centered Learning (SCL) dan lingkungan belajar di kampus dengan prestasi belajar mahasiswa : studi kasus mahasiswa Universitas Sanata Dharma Prodi Pendidikan Akuntansi angkatan 2006-2007 - U

0 0 139