Media yang Digunakan Guru Media yang Disukai Siswa

Sementara komentar umum yang diberikan oleh ahli media tentang video tersebut “ketika scene berpindah ke pasar, pergerakan kamera terlalu cepat dan gambar agak kaburtidak fokus ”. Kesimpulan yang diberikan oleh ahli media terhadap video tematik adalah layak digunakan tanpa perbaikan. Sementara rekomendasi secara keseluruhan yang diberikan oleh ahli media yaitu “bisa lebih baik apabila resolusi gambar di “scene” pasar bisa diperbaiki dan diperlambat gerakannya”. Dari rekomendasi yang diberikan oleh ahli media tersebut maka peneliti berusaha memperbaiki kualitas video pembelajaran. Berikut ini tabel hasil validasi oleh dosen ahli media. Tabel 4.1 Hasil Validasi Oleh Dosen No Aspek yang dinilai Aspek Kriteria 1 2 3 4 1 Media pembelajaran yang dipergunakan dalam pembelajaran menarik perhatian √ Baik sekali 2 Warna dan huruf pada media pembelajaran dapat dibaca dan jelas √ Baik sekali 3 Warna tampilan media menarik perhatian √ Baik sekali 4 Gambarfoto dalam video pembelajaran dapat dilihat jelas √ Baik 5 Gambarfoto dalam video pembelajaran menarik √ Sangat baik 6 Petunjuk dalam media pembelajaran mudah dimengerti √ Kurang Baik 7 Penggunaan bahasa dalam media pembelajaran sudah baku √ Sangat baik 8 Penggunaan bahasa dalam media pembelajaran mudah dipahami √ Sangat baik 9 Materi dalam media pembelajaran mudah dimengerti √ Sangat baik 10 Volume suara dapat didengar dengan baik √ Sangat baik Jumlah 1 3 32 Total Penilaian 36 Rerata Skor 3,6 Sangat baik Mengacu pada tabel skala likert empat berdasarkan penilaian menurut rumus dari Sukardjo 2006:53 pada bab 3. Berikut ini akan dijelaskan perhitungannya, yaitu: Keterangan : X: skor akhir rata-rata Xi:rerata ideal, dapat dicari dengan menggunakan rumus; Xi = 12 skor maksimal ideal + skor terendah ideal SBi: simpangan baku ideal, dapat dicari dengan menggunakan rumus; SBi = 16 skor tertinggi ideal – skor terendah ideal Xi: rerata ideal = 12 skor maksimal ideal + skor terendah ideal = 12 4+1 = 2,5 SBi: simpangan baku ideal = 16 skor tertinggi ideal – skor terendah ideal = 16 4 –1 = 16 3 = 0,5 Sangat baik = X Xi + 1,80. SBi = X 2,5 + 1,80 x 0,5 = X 2,5 + 0,9 = X 3,4 Baik = Xi + 0,60 SBi X ≤ Xi + 1,80 SBi = 2,5 + 0,60 x 0,5 X ≤ 2,5 + 1,80 x 0,5 = 2,5 + 0,3 X ≤ 2,5 + 0,9 = 2,8 X ≤ 3,4 Cukup baik = Xi – 0,60 SBi X ≤ Xi + 0,60 SBi = 2,5 – 0,60 x 0,5 X ≤ 2,5 + 0,60 x 0,5 = 2,5 – 0,3 X ≤ 2,5 + 0,3 = 2,2 X ≤ 2,8 Kurang baik = Xi – 1,80 SBi X ≤ Xi – 0,60 SBi = 2,5 – 1,80 x 0,5 X ≤ 2,5 – 0,60 x 0,5 = 2,5 – 0,9 X ≤ 2,5 – 0,3 = 1,6 X ≤ 2,2