TAGIHAN DAN LIABILITAS AKSEPTASI ACCEPTANCE RECEIVABLES AND PAYABLES

PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 31 Desember 2015 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk NOTES TO THE FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2015 and For The Year Then Ended Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated 83 15. ASET TETAP lanjutan 15. FIXED ASSETS continued Pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014, tidak ada aset tetap yang dipakai sementara atau dihentikan dari penggunaan aktif dan tidak diklasifikasikan sebagai tersedia untuk dijual. As of December 31, 2015 and 2014, there are no fixed assets used temporarily or terminated from active use and not classified as available-for-sale. Pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014, Bank melakukan peninjauan kembali atas masa manfaat, metode penyusutan dan nilai residu aset tetap dan menyimpulkan bahwa tidak terdapat perubahan atas metode dan asumsi tersebut. As of December 31, 2015 and 2014, the Bank undertakes a review of its useful life, depreciation method and residual values of fixed assets and concluded that there was no change in the methods and assumptions. Berdasarkan penelaahan manajemen, tidak terdapat kejadian atau perubahan keadaan yang mengindikasikan adanya penurunan nilai aset tetap pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014. Based on management‟s assessment, there are no events or changes in circumstances indicate an impairment of fixed assets as of December 31, 2015 and 2014.

16. AGUNAN YANG DIAMBIL ALIH DAN ASET LAIN- LAIN

16. FORECLOSED ASSETS AND OTHER ASSETS Agunan Yang Diambil Alih

Foreclosed Assets 2015 2014 Saldo awal tahun 297.246 118.953 Balance at beginning of year Penambahan 137.133 180.802 Additions Penjualan 8.750 2.509 Sales Saldo akhir tahun 425.629 297.246 Balance at end of year Cadangan kerugian penurunan nilai 96.569 87.015 Allowance for impairment losses Jumlah - Neto 329.060 210.231 Total - Net Mutasi cadangan kerugian penurunan nilai atas agunan yang diambil alih adalah sebagai berikut: The changes of impairment losses on foreclosed assets are as follows: 2015 2014 Saldo awal tahun 87.015 85.562 Balance at beginning of year Penyisihan tahun berjalan Catatan 31 9.554 1.453 Provision during the year Note 31 Saldo akhir tahun 96.569 87.015 Balance at end of year Manajemen berpendapat bahwa jumlah cadangan kerugian penurunan nilai untuk agunan yang diambil alih pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014 adalah cukup untuk menutup kerugian yang mungkin terjadi. Management believes that allowance for impairment losses of foreclosed assets as of December 31, 2015 and 2014 is adequate to cover possible losses from its foreclosed assets portfolio. Rincian laba penjualan agunan yang diambil alih adalah sebagai berikut: The details of gain on sale on foreclosed assets are as follows: 2015 2014 Hasil penjualan agunan yang diambil alih 8.750 2.906 Proceeds from sale of foreclosed assets Nilai buku 8.750 2.509 Book value Laba penjualan agunan yang diambil alih Catatan 32 - 397 Gain on sale of foreclosed assets Note 32 PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 31 Desember 2015 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk NOTES TO THE FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2015 and For The Year Then Ended Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated 84

16. AGUNAN YANG DIAMBIL ALIH DAN ASET LAIN-LAIN lanjutan

16. FORECLOSED ASSETS AND OTHER ASSETS continued

Aset Lain-Lain Other Assets 2015 2014 Perangkat lunak yang sedang dikembangkan 105.418 51.851 Software under development Setoran jaminan 7.623 6.572 Guarantee deposits Uang muka perolehan inventaris kantor 4.778 7.717 Advances for acquisition of office equipment Uang muka renovasi dan perbaikan 3.203 11.237 Advances for renovations and repairs Persediaan barang cetakan dan alat tulis kantor 2.529 3.555 Printing items and office stationery Lain-lain 33.676 49.209 Others Jumlah 157.227 130.141 Total Perangkat lunak yang sedang dikembangkan merupakan sistem core banking untuk laporan keuangan serta laporan Bank lainnya. Pada tanggal 31 Desember 2015, persentase penyelesaian pengembangan sistem tersebut adalah sebesar 98. Sistem core banking tersebut telah digunakan pada bulan Januari 2016. Software under development represents core banking system for financial statements and other Bank‟s reporting. As of December 31, 2015, the percentage of completion of system development is 98. This core banking has been used in January 2016. 17. LIABILITAS SEGERA 17. OBLIGATIONS DUE IMMEDIATELY Akun ini terdiri dari: This account consists of: 2015 2014 Rupiah Rupiah Setoran pelunasan 13.624 5.920 Repayment deposits Liabilitas sehubungan dengan ATM 8.864 6.930 Liability related to ATM Liabilitas pada notaris 5.167 5.834 Liability to the notary Liabilitas pada perusahaan asuransi 4.113 2.308 Liability to insurance companies Liabilitas pada PLN 1.241 548 Liability to PLN Bunga deposito yang jatuh tempo 717 330 Interest on maturity deposits Kiriman uang 593 953 Remittances Lain-lain 9.796 7.128 Others Jumlah Rupiah 44.115 29.951 Total Rupiah Mata Uang Asing Foreign Currencies Bunga deposito yang jatuh tempo - 12 Interest on maturity deposits Lain-lain 2.799 1.965 Others Jumlah Mata Uang Asing 2.799 1.977 Total Foreign Currencies Jumlah 46.914 31.928 Total