PENYERTAAN SAHAM INVESTMENT IN SHARES OF STOCK

PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 31 Desember 2015 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk NOTES TO THE FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2015 and For The Year Then Ended Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated 84

16. AGUNAN YANG DIAMBIL ALIH DAN ASET LAIN-LAIN lanjutan

16. FORECLOSED ASSETS AND OTHER ASSETS continued

Aset Lain-Lain Other Assets 2015 2014 Perangkat lunak yang sedang dikembangkan 105.418 51.851 Software under development Setoran jaminan 7.623 6.572 Guarantee deposits Uang muka perolehan inventaris kantor 4.778 7.717 Advances for acquisition of office equipment Uang muka renovasi dan perbaikan 3.203 11.237 Advances for renovations and repairs Persediaan barang cetakan dan alat tulis kantor 2.529 3.555 Printing items and office stationery Lain-lain 33.676 49.209 Others Jumlah 157.227 130.141 Total Perangkat lunak yang sedang dikembangkan merupakan sistem core banking untuk laporan keuangan serta laporan Bank lainnya. Pada tanggal 31 Desember 2015, persentase penyelesaian pengembangan sistem tersebut adalah sebesar 98. Sistem core banking tersebut telah digunakan pada bulan Januari 2016. Software under development represents core banking system for financial statements and other Bank‟s reporting. As of December 31, 2015, the percentage of completion of system development is 98. This core banking has been used in January 2016. 17. LIABILITAS SEGERA 17. OBLIGATIONS DUE IMMEDIATELY Akun ini terdiri dari: This account consists of: 2015 2014 Rupiah Rupiah Setoran pelunasan 13.624 5.920 Repayment deposits Liabilitas sehubungan dengan ATM 8.864 6.930 Liability related to ATM Liabilitas pada notaris 5.167 5.834 Liability to the notary Liabilitas pada perusahaan asuransi 4.113 2.308 Liability to insurance companies Liabilitas pada PLN 1.241 548 Liability to PLN Bunga deposito yang jatuh tempo 717 330 Interest on maturity deposits Kiriman uang 593 953 Remittances Lain-lain 9.796 7.128 Others Jumlah Rupiah 44.115 29.951 Total Rupiah Mata Uang Asing Foreign Currencies Bunga deposito yang jatuh tempo - 12 Interest on maturity deposits Lain-lain 2.799 1.965 Others Jumlah Mata Uang Asing 2.799 1.977 Total Foreign Currencies Jumlah 46.914 31.928 Total PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 31 Desember 2015 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk NOTES TO THE FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2015 and For The Year Then Ended Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated 85 18. SIMPANAN NASABAH 18. CUSTOMER DEPOSITS Simpanan nasabah terdiri dari: Customer deposits consist of: 2015 2014 Pihak berelasi Related parties Giro 93.035 86.963 Demand deposits Tabungan 13.174 5.952 Savings deposits Deposito berjangka 1.001.010 1.007.631 Time deposits Jumlah pihak berelasi 1.107.219 1.100.546 Total related parties Pihak ketiga Third parties Giro 3.030.415 2.912.030 Demand deposits Tabungan 1.377.029 1.253.393 Savings deposits Deposito berjangka 15.957.302 14.307.573 Time deposits Jumlah pihak ketiga 20.364.746 18.472.996 Total third parties Jumlah 21.471.965 19.573.542 Total Berdasarkan Undang-Undang No. 24 tanggal 22 September 2004, efektif tanggal 22 September 2005, Lembaga Penjamin Simpanan LPS dibentuk untuk menjamin liabilitas tertentu bank-bank umum berdasarkan program penjaminan yang berlaku. Based on Law No. 24 dated September 22, 2004, which effective on September 22, 2005, the Deposit Insurance Corporation DIC was established to guarantee certain liabilities of commercial banks under the prevailing guarantee program. Sesuai dengan Peraturan Pemerintah No. 66 Tahun 2008 tanggal 13 Oktober 2008 tentang “Besaran Nilai Simpanan yang Dijamin Lembaga Penjamin Simpanan” maka nilai simpanan setiap nasabah pada satu bank yang dijamin oleh Pemerintah naik dari Rp 100 juta nilai penuh menjadi Rp 2 miliar nilai penuh, efektif sejak tanggal tersebut di atas. Based on Government Regulation No. 66 Year 2008 dated October 13, 2008 regarding “The Savings Amount Guaranteed by the Deposit Insurance Corpo ration”, the savings amount for each customer in a bank which is guaranteed by the Government increased from Rp 100 million full amount to Rp 2 billion full amount, effective on the date stated above. Tingkat suku bunga penjaminan LPS untuk simpanan dalam Rupiah dan Dolar Amerika Serikat masing-masing adalah sebesar 7,50 dan 1,25 pada tanggal 31 Desember 2015 dan 7,75 dan 1,50 pada tanggal 31 Desember 2014. The interest rate guarantee of DIC for deposits in Rupiah and United States Dollar were 7.50 and 1.25 as of December 31, 2015 and 7.75 and 1.50 as of December 31, 2014. a. Giro

a. Demand Deposits 2015

2014 Rupiah Rupiah Pihak berelasi 81.571 82.063 Related parties Pihak ketiga 2.315.183 2.219.081 Third parties Jumlah Rupiah 2.396.754 2.301.144 Total Rupiah Mata Uang Asing Foreign Currencies Pihak berelasi 11.464 4.900 Related parties Pihak ketiga 715.232 692.949 Third parties Jumlah Mata Uang Asing 726.696 697.849 Total Foreign Currencies Jumlah 3.123.450 2.998.993 Total Pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014, tidak terdapat giro yang dijadikan jaminan atas kredit yang diberikan. As of December 31, 2015 and 2014, there are no demand deposits used as collateral for loans granted.