Bertanya saat proses penjelasan materi Tidak banyak siswa yang bertanya

Panduan Wawancara dengan Peserta Didik 1. Bagaiamana persiapan kamu sebelum memulai pembelajaran? Apakah sebelumnya kamu telah belajar di rumah? 2. Tadi materi yang ada di Video sulit atau mudah? 3. Ketika kamu belajar, apakah kamu sebelumnya pernah menggunakan media pembelajaran audio visual berupa video sebagai bahan pelajaran selain buku wajib di sekolah? 4. Apakah dalam pelajaran Bahasa Indonesia selalu menggunakan media audio visual? 5. Apakah kamu menyimak dan memperhatikan ketika guru mengajar dengan media audio visual dan menangkap materi yang hendak disampaikan?apakah kamu faham dengan materi tersebut? 6. Apa tanggapan kamu dengan digunakannya media audio visual dalam pembelajaran Bahasa Indonesia? 7. Apakah kamu menyukainya? 8. Menurut kamu, apakah materi yang disampaikan dalam media audio visual sama dengan materi yang ada di buku paket? 9. Apakah penggunaan media audio visual dalam pembelajaran Bahasa Indonesia membantu kamu untuk lebih memahami materi? 10. Ketika guru menayangkan media audio visual, apakah suara, gambar, dan pencahayaannya jelas? Perasaan kamu bagaimana ketika menyimaknya? 11. Apa perbedaan menggunakan media audio visual dengan tidak menggunakan media audio visual dalam belajar Bahasa Indonesia? Panduan Wawancara dengan Guru Bidang Studi Bahasa Indonesia 1. Apakah sebelum mengajar bapakibu membuat RPP? 2. Komponen pemebelajaran mana yang menjadi acuan dalam penggunaan media yang akan dipilih? 3. Bagaimana cara BapakIbu melibatkan media audio visual dalam pembelajaran Bahasa Indonesia? 4. Bagaimana persiapan kelas dan situasi siswa saat BapakIbu mulai mengajar dengan menggunakan media audio visual? 5. Apakah ada tuntutan dari sekolah untuk memanfaatkan media audio visual ketika mengajar? 6. Apakah ada sangsi bagi guru yang tidak memanfaatkan media audio visual dalam mengajar? 7. Menurut BapakIbu, adakah manfaat bagi siswa dalam menggunakan media audio visual dalam pembelajaran Bahasa Indonesia? 8. Apa saja manfaat yang dirasakan dari penggunaan media? 9. Kendala apa saja yang dihadapi dalam proses belajar mengajar dengan menggunakan media audio visual dalam pembelajaran Bahasa Indonesia? 10. Bagaimana menyikapi masalah tersebut? 11. Apakah BapakIbu merasa terbebani dalam menggunakan media tersebut? 12. Apakah ada waktu rutin menggunakan media audio visual dalam pembelajaran bahasa indonesia atau digunakan sebutuhnya materi pelajaran? 13. Apa pertimbangan penggunaan media secara materi tersebut? 14. Apa metode pembelajaran yang paling tepat dalam menggunaan media audio visual untuk pembelajaran drama? 15. Apa harapan BapakIbu dengan digunakannya media audio visual dalam pembelajaran bahasa indonesia di kelas? 16. Bagaimana tindak lanjutnya?

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penggunaan Media Audio terhadap Pembelajaran Menyimak Puisi di Kelas X SMA Negeri 6 Tangerang Selatan Tahun Pelajaran 2013/2014

0 4 175

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA AUDIO DALAM PEMBELAJARAN MENYIMAK DONGENG PADA SISWA KELAS VII SMP ISLAM AL-WASATIYAH

1 10 150

Pemanfaatan media audio visual untuk meningkatkan kemampuan menyimak siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di MI Mathla’ul Anwar Leuwisadeng Bogor : penelitian tindakan kelas

1 11 111

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA VISUAL DALAM MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PKN DI KELAS VIII SMPN 2 SUMBUL TAHUN PELAJARAN 2012/2013.

0 2 18

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL ILUSTRASI TOKOH DALAM PEMBELAJARAN MENULIS NASKAH DRAMA : Penelitian Eksperimen Semu terhadap Siswa Kelas XI SMAN 26 Bandung Tahun Ajaran 2013/2014.

0 3 49

PENERAPAN MEDIA AUDIO-VISUAL PADA PELAJARAN AL-QUR’AN KELAS VIII DI SMP NEGERI 2 JATIROTO WONOGIRI Penerapan Media Audio-Visual Pada Pelajaran Al-Qur’an Kelas VIII Di SMP Negeri 2 Jatiroto Wonogiri Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 2 14

PENDAHULUAN Penerapan Media Audio-Visual Pada Pelajaran Al-Qur’an Kelas VIII Di SMP Negeri 2 Jatiroto Wonogiri Tahun Pelajaran 2011/2012.

0 6 14

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL AIDS DALAM MENINGKATKAN MINAT SISWA PADA PEMBELAJARAN PAI : Kuasi Eksperimen Pada Kelas VIII SMP Pasundan 6 Bandung.

3 3 54

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM PEMBELAJARAN MENYIMAK BAHASA JERMAN DI SMA.

0 9 24

Penggunaan Media Audio Visual dalam Menunjang Pembelajaran

0 0 8