Petugas Kamar Gelap

96. Petugas Kamar Gelap

1. Nama Jabatan: Petugas Kamar Gelap

2. KodeJabatan : -

3. Unit Organisasi Eselon I

Eselon II

Eselon III

Eselon IV

4. Kedudukan Dalam StrukturOrganisasi :

Eselon III

Eselon IV

Eselon IV

Eselon IV

Petugas Kamar Gelap

5. Ikhtisar Jabatan : Melaksanakan penyiapan kaset dan film, pemrosesan film, penggantian cairan processing serta pembersihan ruang kamar gelap berdasarkan peraturan yang berlaku dan arahan pimpinan untuk kelancaran proses pelayanan kesehatan.

6. Uraian Tugas:

1) Melaksanakan penyiapan kaset dan film;

2) Melakukan pemrosesan film;

3) Mengganti cairan processing (cairan developer dan fixer);

4) Melaksanakan penyimpanan film;

5) Melaksanakan pembersihan ruang kamar gelap;

6) Menyusun draft laporan kegiatan di eselon IV terkait;

7) Menyusun laporan pelaksanaan tugas sebagai pertanggungjawaban kepada pimpinan;

8) Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan pimpina

7. Bahan Kerja: No

Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

1. Kaset dan film

1) Pelaksanaan penyiapan kaset dan film

2. Film

2) Pemrosesan film

3. Cairan processing

3) Penggantian cairan processing

4. Film

4) Penyimpanan film

5. Ruang kamar gelap

5) Pembersihan ruang kamar gelap

6. Notulen kegiatan

6) Penyusunan draft laporan kegiatan di eselon

IV terkait

7. Catatan harian

7) Penyusunan laporan pertanggungjawaban

8. Disposisi pimpinan

8) Penyusunan laporan tugas lain-lain

8. Perangkat/Alat Kerja: Digunakan

No

Perangkat Kerja

Untuk Tugas

1. Meja kering (rak kaset, film hopper dan aksesoris Pelaksanaan

2. lainnya) tugas petugas

3. Meja basah (tangki processing) kamar gelap

4. Label printer (pencetak indentifikasi pasien)

5. Cassette Hatch (alat bantu transport kaset yang dipasang pada pembatas kamar gelap dan kamar pemeriksaan)

6. Film Hopper (tempat penyimpanan film yang belum terkena exspose)

7. Cupboard (tempat penyimpanan film dalam jumlah kecil untuk mengganti apabila persediaan film pada hopper habis, letaknya di dalam loading bench)

8. Hanger film

9. Tower dispenser untuk mengeringkan tangan

10. Manual processing dan Automatic processing

11. Timer

12. Alat pelindung diri (Sarung tangan karet, masker, celemek plastik, head cap)

13. Perlengkapan kebersihan ruangan

9. Hasil Kerja: No

Hasil Kerja Satuan Hasil

1. Draft laporan kesiapan kaset dan film

1. Dokumen

2. Draft laporan processing film

2. Dokumen

3. Draft laporan penyiapan cairan processing

3. Dokumen

4. Draft laporan penyimpanan film

4. Dokumen

5. Draft laporan kebersihan ruang kamar gelap

5. Dokumen

6. Draft laporan kegiatan

6. Dokumen

No Hasil Kerja Satuan Hasil

7. Laporan pelaksanaan tugas

7. Dokumen

8. Laporan tugas lain-lain

8. Dokumen

10. Tanggung Jawab:

a. Kerahasiaan dan keamanan film pasien

b. Kelengkapan peralatan kerja

c. Kuantitas dan kualitas hasil kerja

d. Kesesuaian pelaksanaan tugas terhadap penugasan pimpinan

11. Wewenang:

a. Menggunakan perangkat kerja yang tersedia

12. Korelasi Jabatan:

Unit Kerja/

No Jabatan Dalam Hal

Instansi

1. Eselon IV yang membawahi Unit

1. Pelaksanaan tugas sesuai peta jabatan

Kerja/UPT

dan pelaporan

2. Radiografer Pemula

2. Koordinasi

Unit Kerja/

pelaksanaan tugas

UPT

13. Kondisi Lingkungan Kerja: No

Aspek

Faktor

1. Tempat kerja

1.Di dalam ruangan

2. Suhu 2.Dingin tanpa perubahan

3. Udara

3.Sejuk

4. Keadaan Ruangan

8. Keadaan tempat kerja

8.Bersih

9. Getaran

9.Tidak ada

14. Resiko Bahaya: No

Fisik / Mental

Penyebab

Kecelakaan kerja Terpapar cairan processing, terhirup hawa yang berbahaya

15. Syarat Jabatan:

a. Pangkat/Gol. Ruang : Pengatur/II.a

b. Pendidikan

: SMA/ sederajat

c. Kursus/Diklat

1) Penjenjangan

: Diklat PraJabatan

2) Teknis : Diklat Petugas Kamar Gelap

d. Pengalaman kerja : -

e. Pengetahuan kerja :

f. Keterampilan kerja : Menguasai mesin prosesing manual dan proseding otomatis, peralatan pembersih

g. Bakat Kerja:

1) G (Intelegensi) Kemampuan belajar secara umum

2) M (Manual Dexterity/ kecekatan tangan) Kemampuan untuk menggerakkan tangan dengan mudah dan penuh keterampilan

3) F (Finger Dexterity / Kecekatan jari) Kemampuan menggerakkan jari-jemari dengan mudah dan perlu keterampilan.

h. TemperamenKerja:

1) R/ REPCON (Repettive, Continously) Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan yang berulang atau secara terus-menerus melakukan kegiatan yang sama sesuai dengan perangkat prosedur, urutan atau kecepatan tertentu

2) S/ PUS (Performing Under Stress) Kemampuan menyesuaikan diri untuk bekerja dengan ketegangan jiwa jika berhadapan dengan keadaan darurat, kritis, tidak biasa atau bahaya, atau bekerja dengan kecepatan kerja dan perhatian terus menerus merupakan keseluruhan atau sebagian aspek pekerjaan.

i. MinatKerja:

1) C (Konvensional) Pekerjaan yang sifatnya mengikuti kebijakan atau prosedur dan menjalankan sistem atau rutinitas

2) R (Realistik) Dapat dilakukan seorang diri

3) E (Kewirausahaan) Aktifitas Entrepreneurial

j. UpayaFisik:

1) Melihat

2) Membawa

3) Bekerja dengan jari

k. Kondisi Fisik :

1) Jenis Kelamin : Pria/ wanita

2) Umur

3) Tinggi badan

4) Berat badan

5) Postur badan

6) Penampilan : -

l. Fungsi Pekerjaan:

1) D6 (Menyalin data) Menyalin, mencatat atau memindahkan data

2) 08 (Menerima instruksi) Membantu melaksanakan kerja berdasarkan perintah atasan yang tidak memerlukan tanggapan

3) B7 (Memegang) Menggunakan anggota badan, perkakas tangan atau alat khusus lain dalam mengerjakan, memindahkan atau membawa benda.

16. Prestasi Kerja yang diharapkan Jumlah Hasil

Waktu No

Satuan Hasil 1 (Dalam 1

17. Butir Informasi Lain : ............................................................................................................

(lokasi unit kerja/ UPT), (tanggal/bulan/tahun)

Mengetahui Atasan Langsung Pemangku Jabatan

(...............................................) (...................................) NIP.

NIP.