Kerangka Berpikir LANDASAN TEORI

b. Tujuan Khusus:

1 Membentuk komunitas belajar yang mandiri cerdas dan berkeadaban civic values. 2 Menerapkan manajemen sekolah yang transparan dan akuntabel. 3 Mengembangkan kemampuan siswa dalam penguasaan sains dan teknologi, berinteraksi sosial human relations, berkepribadian mandiri secara intelektual, emosional dan spiritual. 4 Mendorong peran serta masyarakat dalam penyelenggaraan pendidikan community based learning. 5 Membangun pusat pengembangan inovasi pendidikan. 4

3. Struktur Organisasi SMP Bakti Mulya 400

Gambar 4.1 4 Dokumen Buku Panduan Peserta Didik SMP Bhakti Mulya 400, Tahun Pelajaran 20142015, h.7 Kepala Sekolah Hadi Suwarno, M.Pd. CIE Direct Novini Nilakusumah, SS Wakil Bidang Kesiswaan Rike Anwari Fuady, SSi. Wakil Bidang Sarpras Drs. H. Hasanudin, M.Pd. Wali Kelas Pembina OSIS Drs. H. Aef Saefudin Leli Sugiarti, S.Pd. Doby Putro Parlindungan, S.Pd. Wakil Bidang kurikulum Sito, S.Pd. Wali kelas : Tabel 4.1 Wali Kelas VII Wali Kelas VIII Wali Kelas IX a. Wali kelas VII.1 Dewi Wulansari, S.Pd. b. Wali kelas VII.2 Usman Jamhuri, S.Ag. c. Wali kelas VII.3 Dra. Mumun Maemunah d. Wali kelas VII.4 Novitri Riyani, S.Pd. a. Wali kelas VIII.1 Edy Hermawan, M.Sc. b. Wali kelas VIII.2 Sri Subekti, S.Pd. c. Wali kelas VIII.3 Susharyono, S.Pd. d. Wali kelas VIII.4 Dra. Heritje Muaja e. Wali kelas VIII.5 f. Sovia Andriani, SE. g. Wali Kelas VIII 6 Aks: Prayogo, S.Pd. a. Wali kelas IX.1 : Epih Syarifah, S.Pd. b. Wali kelas IX.2: Dyah Ratnawiati, SPd. c. Wali kelas IX.3: Usman, M.Pd. d. Wali kelas IX.4 : Drs. Aji Bandi e. Wali kelas IX.5 : Yenis Herdiani, S.Si. Tata Usaha a. Kepala TU : Mohamad Janaka Jachja, SE. b. Keuangan : Dwiyati, S.Pd. c. Perpustakaan dan Kehumasan : Ratih Agustin Kusuma Wardani, S.Pd. Koordinator Program a. Majalah Karisma Mading : Dewi Yanti, S.Pd. b. Ekstrakurikuler : Doby Putro Parlindungan, S.Pd. c. Lab. IPA Matematika : Sri Subekti, S.Pd. d. Lab. Elektronika : Prayogo, S.Pd. e. Lab. Bahasa : Epih Syarifah, S.Pd. f. BPBK : Drs. Yatim g. UKS : Sovia Andriani, SE. h. Lab. Tata Boga : Hj. Rina Nuzrina, S.Pd. i. OSN : Edy Hermawan, M.Si. j. FLS2NO2SN : Novini Nilakusumah, S.S. Koordinator Mata Pelajaran a. Agama Islam, PKn, BPBK : Drs. H. Aep Saefudin b. Bahasa Indonesia : Dyah Ratnawiati, S.Pd. c. Bahasa Inggris : Epih Syarifah, S.Pd. d. Matematika Komputer : Drs. Sobari e. IPA : Ir. H. Bondi Robiarso f. IPS : Susharyono, S.Pd. g. Seni, Penjas, Mulok : Drs. Yatim

4. Program Strategis SMP Bakti Mulya 400

Berdasarkan tujuan yang telah ditetapkan maka dilakukan program strategis SMP Bakti Mulya 400 yang relevan dengan program bilingual adalah sebagai berikut: a. Pengembangan manajemen sekolah yang berkualitas internasional. 1 Pengembangan struktur dan keorganisasian sekolah 2 Pengembangan manajemen sekolah dengan ISO 9001 VERSI 2000 3 Pengembangan kerjasama dengan sekolah internasional b. Pengembangan tenaga pendidik dan kependidikan yang memiliki kompetensi dan kualifikasi untuk mengelola sekolah berkualitas internasional. 1 Pengembangan studi lanjut guru dan tenaga kependidikan 2 Pengembangan ketrampilan Bahasa Inggris dan Komputer c. Pengembangan pembiayaan untuk memenuhi standar biaya sekolah berkualitas internasional. d. Pengembangan Kurikulum tingkat satuan pendidikan yang berkualitas internasional. 1 Pengkajian kurikulum internasional e. Pengembangan fasilitas pendidikan yang berkualitas internasional. f. Pengembangan proses belajar mengajar yang berkualitas internasional. g. Pengembangan sistem penilaian pendidikan yang berkualitas internasional. 1 Pengembangan kerjasama dengan lembaga penyelenggara tes nasional dan internasional