Subjek Penelitian METODOLOGI PENELITIAN

62 4. Suatu situasi yang melibatkan interaksi manusia, tidak dapat dipahami dengan pengetahuan semata, namun perlu dirasakan dan diselami berdasarkan pengetahuan manusia. 5. Peneliti sebagai instrumen dapa segera menganalisis data yang diperoleh. 6. Hanya manusia sebagai instrumen yang dapat mengambil kesimpulan berdasarkan data yang dikumpulkan. 7. Manusia sebagai instrumen dapat menangkap respon-respon yang aneh menyimpang yang justru tidak dapat ditemukan pada instrumen tes atau angket. Berdasarkan pemaparan diatas maka instrumen penelitian yang akan digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi terkait program pembelajaran muatan lokal Bahasa Jawa berbasis E-Learning yang telah ditentukan oleh peneliti.

F. Kriteria Evaluasi

Kriteria evaluasi merupakan standar dalam penilaian suatu program. Dalam penelitian ini menetapkan kriteria berdasarkan pada standar penyelenggaraan pembelajaran E-Learning yang ideal yang terbagi ke dalam empat aspek model evaluasi CIPP, yaitu: terlampir di halaman berikutnya 63 Tabel 4. Kriteria Evaluasi Program Pembelajaran E-Learning Evaluasi CIPP Indikator Sub Indikator Baik Sub Indikator Kurang Baik 1. Context a. Latar belakang program Adanya latar belakang yang jelas dari program Tidak adanya latar belakang yang jelas dari program Adanya kesesuaian latar belakang program dengan tujuan program Tidak sesuainya latar belakang program dengan tujuan program b. Analisis kebutuhan program Telah dilakukannya analisis kebutuhan program pada saat perencanaan program Tidak dilakukannya analisis kebutuhan program pada saat perencanaan program Program e-learning telah memenuhi kebutuhan siswa, pendidik, maupun sekolah Program e-learning belum memenuhi kebutuhan siswa, pendidik, maupun sekolah

c. Relevansi kurikulum dan tujuan program

Telah ditetapkannya tujuan program pada perencanaan program Belum ditetapkannya tujuan program pada perencanaan program Adanya kesesuaian tujuan program dengan tujuan kurikulum sekolah Tidak sesuainya tujuan program dengan tujuan kurikulum sekolah d. Sasaran Program Kesesuaian sasaran program dengan apa yang di tetapkan pada perencanaan program Tidak sesuainya sasaran program dengan apa yang ditetapkan pada perencanaan program Program E-Learning pembelajaran Bahasa Jawa telah digunakan lebih dari 60 oleh siswa kelas 2 SMA Negeri 2 Bantul Program E-Learning pembelajaran Bahasa Jawa digunakan kurang dari 60 oleh siswa kelas 2 SMA Negeri 2 Bantul Program E-Learning telah digunakan oleh 70 pendidik Bahasa Jawa yang mengampu kelas 2 SMA Negeri 2 Bantul Program E-Learning telah tidak digunakan oleh 70 pendidik Bahasa Jawa yang mengampu kelas 2 SMA Negeri 2 Bantul 2. Input a. Kempetensi pendidik Pendidik mempunyai kemampuan dasar mengenai komputer dan cara pengoperasiannya Pendidik tidak mempunyai kemampuan dasar mengenai komputer dan cara pengoperasiannya Pendidik mempunyai kemampuan mengoperasikan software yang digunakan berupa portal atau website e- learning Pendidik tidak mempunyai kemampuan mengoperasikan software yang digunakan berupa portal atau website e- learning Pendidik mempunyai pengetahuan tentang pemilihan software pembelajaran yang tepat selama menggunakan e-learning Pendidik tidak mempunyai pengetahuan tentang pemilihan software pembelajaran yang tepat selama menggunakan e- learning