Kepercayaan Berpengaruh Positif terhadap Loyalitas Karyawan

4.7.8. Kepercayaan Berpengaruh Positif terhadap Loyalitas Karyawan

Bank Syariah Hipotesis delapan H8 menyatakan bahwa kepercayaan berpengaruh positif terhadaployalitas karyawan adalah diterima. Berdasarkan hasil uji resampling bootstrapping diperoleh nilai parameter koefisien sebesar 0,294 dengan nilai t-statistic sebesar 2,194. Hal tersebut menunjukkan bahwa kepercayaan berpengaruh signifikan terhadap loyalitas karyawandikarenakan nilai t-statistic1,96. Selain itu, pengaruh kepercayaan terhadap loyalitas karyawan adalah positif karena nilai parameter koefisien bernilai positif. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa kepercayaan berpengaruh positif terhadap loyalitas karyawan. Pengujian variabel kepercayaan terhadap loyalitas karyawan menunjukkan bahwa semakin baik tingkat kepercayaan yang dimiliki oleh karyawan bank syariah maka akan meningkatkan tingkat loyalitas dari dalam diri karyawan Alasan diterimanya hipotesis kedelapan bahwa kepercayaan berpengaruh positif terhadap loyalitas karyawan sesuai dengan teori tindakan berasalan. Teori tindakan beralasan menyatakan bahwa teori tersebut menghubungkan antara keyakinan, sikap, kehendak, dan perilaku. Hal ini dapat dikaitkan dengan kepercayaan yang dalam hal ini adalah keyakinan dalam diri individu. Keyakinan dalam diri seseorang akan mendorong seseorang untuk berperilaku. Apabila kepercayaan dalam diri karyawan sangat baik maka karyawan akan loyal terhadap perusahaan yakni bank syariah. Hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian sebelumnya dengan variabel loyalitas nasabah. Penelitian tersebut dilakukan oleh Cassandra, 2014 yang menyatakan bahwa kepercayaan berpengaruh signifikan terhadap loyalitas nasabah. Penelitian ini masih mengadopsi penelitian loyalitas nasabah. Sehingga peneliti dapat menyimpulkan bahwa kepercayaan berpengaruh loyalitas karyawan. Hal ini dapat diartikan bahwa semakin baik kepercayaan yang diberikan karyawan terhadap bank syariah maka akan meningkatkan loyalitas karyawan.

4.7.9. Komitmen Berpengaruh Positif terhadap Loyalitas Karyawan Bank

Dokumen yang terkait

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LOYALITAS NASABAH BANK SYARIAH (Studi kasus pada Bank Mumalat indonesia Cabang Yogyakarta)

0 4 79

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH BERTRANSAKSI DI BANK SYARIAH Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Nasabah Bertransaksi di Bank Syariah (Studi Kasus di Bank Syariah Mandiri Cabang Boyolali).

0 3 15

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH BERTRANSAKSI DI BANK SYARIAH Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Nasabah Bertransaksi di Bank Syariah (Studi Kasus di Bank Syariah Mandiri Cabang Boyolali).

0 3 16

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT NASABAH BERTRANSAKSI DI BANK SYARIAH Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Nasabah Bertransaksi Di Bank Syariah (Studi Kasus di Bank Jateng Syariah Cabang Surakarta).

0 2 18

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT NASABAH BERTRANSAKSI DI BANK SYARIAH Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Nasabah Bertransaksi Di Bank Syariah (Studi Kasus di Bank Jateng Syariah Cabang Surakarta).

0 3 15

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT NASABAH BERTRANSAKSI DI BANK SYARIAH Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Minat Nasabah Bertransaksi di Bank Syariah (Studi Kasus di Bank BTN Syariah Cabang Surakarta).

0 1 19

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH DALAM MEMILIH BANK SYARIAH ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH DALAM MEMILIH BANK SYARIAH (Studi Empiris di Surakarta).

1 1 8

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH DALAM MEMILIH PRODUK BANK SYARIAH DI SURABAYA.

0 12 100

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LOYALITAS NASABAH PADA BANK MUMALAT INDONESIA CABANG BANJARMASIN

0 1 20

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LIKUIDITAS BANK SYARIAH DI INDONESIA

0 1 15