Indikator Pengukuran Pertanyaan
Larangan riba Menjadi nasabah di bank syariah menghindarkan saya
dari praktik riba Sumber : Lestari, 2015
Tabel 3.15 Item Pertanyaan Kuesioner Variabel Religiusitas Karyawan X6
Indikator Pengukuran Pertanyaan
Kepatuhan agama Bekerja  di  bank  syariah  termasuk  salah  satu  wujud
kepatuhan saya terhadap agama Bisnis yang halal
Bekerja  di  bank  syariah  membuat  saya  lebih  tenang karena sesuai dengan syariat islam
Bekerja  di  bank  syariah  merupakan  pekerjaan  yang halal sesuai syariat islam
Larangan riba Bekerja  di  bank  syariah  menghindarkan  saya  dari
praktik riba Sumber : Lestari, 2015.
Item pertanyaan dari variabel religiusitas dapat dilihat pada Tabel 3.14 untuk nasabah Tabel 3.15 untuk karyawan.Variabel religiusitas diukur
self assessment dengan skala Likert menggunakan empat alternatif sangat setuju, setuju, tidak setuju, dan sangat tidak setuju antara 1 sampai 4. Skor
terendah  1  dari  jawaban  responden  menunjukkan  rendahnya  religiusitas yang ada, sebaliknya skor tinggi 4 menunjukkan tingginyareligiusitasyang
ada.
3.3.9 Pengetahuan tentang Produk X7
Definisi  pengetahuan  tentang  produk  telah  dijelaskan  dalam  bab sebelumnya  menurut  berbagai  versi.  Pengetahuan  produk  dapat
didefinisikan  sebagai  sesuatu yang didapat dari membaca dan pengalaman Muhammad  Hatta dalam Jannah, 2014. Pengetahuan juga dapat diartikan
sebagai  hasil  keingintahuan,  segala  perbuatan  atau  usaha  manusia  untuk memahami obyek yang dihadapinya.
Teori  yang  sesuai  dengan  variabel  pengetahuan  tentang  produk adalah  teori  atribusi.  Pengetahuan  produk  diasumsikan  sebagai  faktor
internal  dalam  diri  nasabah  maupun  karyawan.  Apabila  seorang  nasabah maupun karyawan mempunyai tingkat pengetahuan produk yang baik maka
akan berpengaruh terhadap perilakunya. Ketiga indikator dalam penelitian ini  dipilih  agar  dapat  mengukur  pengetahuan  tentang  produk  yang
berpengaruh  terhadap  loyalitas  nasabah  maupun  karyawan.  Indikator tersebut  juga  mencerminkan  faktor  internal  dalam  diri  nasabah  maupun
karyawan yang kemudian berpengaruh terhadap perilaku.
Tabel 3.16 Item Pertanyaan Kuesioner Variabel Pengetahuan tentang Produk
Nasabah X7
Indikator Pengukuran Pertanyaan
Pengetahuan tentang bank syariah
Saya  memilih  bank  syariah  karena  saya  cukup mengerti mengenai bank syariah
Pengetahuan mengenai riba
Saya  paham  mengenai  arti  riba  sehingga  saya  lebih memilih bank syariah dalam bertransaksi
Pengetahuan tentang produk bank syariah
Saya  menggunakan  jasa  perbankan  syariah  karena saya mengetahui tentang produk bank syariah
Saya memilih produk perbankan syariah karena lebih baik dan bermanfaat bagi saya
Sumber : Jannah, 2014.
Tabel 3.17 Item Pertanyaan Kuesioner Variabel Pengetahuan tentang Produk
Karyawan X7
Indikator Pengukuran Pertanyaan
Pengetahuan tentang bank syariah
Saya  bekerja  di  bank  syariah  karena  saya  paham mengenai bisnis syariah
Saya  paham  mengenai  segala  sesuatu  tentang  bank syariah sehingga saya memilih bekerja di bank syariah
Indikator Pengukuran Pertanyaan
Pengetahuan mengenai riba
Saya paham mengenai apa itu riba sehingga saya lebih memillih bekerja di bank syariah
Pengetahuan tentang produk bank syariah
Saya bekerja di bank syariah karena saya mengetahui tntang produk yang ditawarkan oleh bank syariah.
Sumber : Jannah, 2014. Item  pertanyaan  dari  variabel  pengetahuan  tentang  produk  dapat
dilihat pada Tabel 3.16 untuk nasabah Tabel 3.17 untuk karyawan.Variabel pengetahuan  tentang  produk  diukur  self  assessment  dengan  skala  Likert
menggunakan empat alternatif sangat tinggi, tinggi, tidak tinggi, dan sangat tidak  tinggi  antara  1  sampai  4.Skor terendah  1 dari  jawaban  responden
menunjukkan rendahnya pengetahuan tentang produk yang ada, sebaliknya skor  tinggi  4  menunjukkan  tingginya  pengetahuan  tentang  produk  yang
ada.
3.4 Metode Pengumpulan Data