Uji Inner Model atau Structural Model

Composite Reliability Cronbachs Alpha PSO 0.989 0.988 TP 0.959 0.954 AR 0.961 0.951 LOC 0.934 0.922 OC 0.959 0.952 SE 0.976 0.972 NFA 0.958 0.951 Sumber : Output SmartPLS 3.0, 2016 Lampiran 14 Hal 236 Berdasarkan hasil olah data pada tabel 4.18, nilai composite reliability maupun cronbachs alpha seluruh konstruk diatas 0,70. Nilai tersebut menunjukkan bahwa konsistensi dan stabilitas dari instrumen yang digunakan sangat tinggi, maka konstruk atau variabel dalam model penelitian ini telah menjadi alat ukur yang fit dan semua pertanyaan yang diajukan kepada responden untuk mengukur masing-masing konstruk dalam penelitian merupakan pertanyaan yang reliabel. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa masing-masing konstruk yang digunakan dalam model penelitian ini memiliki tingkat reliabilitas yang baik.

4.2.2. Uji Inner Model atau Structural Model

Pengujian inner model atau model struktural dilakukan untuk melihat hubungan antar konstruk, nilai signifikan, dan R-square dari model penelitian. Model struktural dievaluasi dengan menggunakan R- square untuk konstruk dependen, Stone-Geiser Q-Square untuk predictive relevance dan uji t serta signifikan dari koefisien parameter jalur struktural. Penilaian model dengan PLS, dapat dimulai dengan melihat R- square untuk variabel laten dependen. Berikut adalah hasil pengujian R- Square menggunakan SmartPLS 3.0 yang disajikan dalam Gambar 4.2 dibawah ini : Sumber : Output SmartPLS 3.0, 2016 Lampiran 15 Hal 237 Gambar 4.2. Diagram R Square Berdasarkan hasil Gambar 4.2, nilai R-Square dari variabel laten endogen need for achievement sebesar 0,539. Nilai tersebut dapat diartikan bahwa variabilitas konstruk need for achievement dalam penelitian ini adalah sebesar 53,9 dapat dijelaskan oleh variabel organizational commitment, sementara sisanya yaitu 46,1 dijelaskan oleh variabel lain diluar model penelitian ini. Selanjutnya untuk variabel laten endogen premature sign off audit procedures mendapatkan hasil r-square sebesar 0,857. Nilai tersebut bermakna bahwa variabilitas konstruk premature sign off audit procedures dalam penelitian ini adalah sebesar 85,7 mampu dijelaskan oleh variabel time pressure, audit risk, locus of control, organizational commitment, self esteem, dan need for achievement. sedangkan sisanya sebesar 14,3 dijelaskan oleh variabel lain diluar penelitian. Kemudian untuk variabel laten endogen self esteem memiliki R Square NFA 0.539 PSO 0.857 SE 0.578 nilai r-square sebesar 0,578. Nilai tersebut dapat diartikan bahwa variabilitas konstruk self esteem dalam penelitian ini adalah sebesar 57,8 dapat dijelaskan oleh variabel organizational commitment, sementara sisanya sebesar 42,2 dijelaskan oleh variabel lain diluar model penelitian ini.

4.2.3. Uji Hipotesis

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penghentian Prematur Atas Prosedur Audit Ditinjau Dari Faktor Eksternal Dan Faktor Internal Auditor

3 18 165

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU AUDITOR DALAM Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Auditor Dalam Premature Sign-Off Of Audit Prosedures (Penghentian Prematur Atas Prosedur Audit) Pada Kantor Akuntan Publik (KAP) Di Surakarta Dan Yogyakarta.

0 2 15

PENDAHULUAN Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Auditor Dalam Premature Sign-Off Of Audit Prosedures (Penghentian Prematur Atas Prosedur Audit) Pada Kantor Akuntan Publik (KAP) Di Surakarta Dan Yogyakarta.

0 2 9

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINDAKAN PREMATURE SIGN-OFF OF AUDIT PROSEDURE PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP) DI JAWA TENGAH.

0 0 1

The Influence Of Time Pressure On The Behaviours Of Premature Sign Off In Audit Procedures

0 0 11

ANALISIS PENGARUH TEKANAN KETAATAN, NEED FOR ACHIEVEMENT, SELT ESTEEM IN RELATION TO AMBITION, DAN TIME PRESSURE TERHADAP PENGHENTIAN PREMATUR ATAS PROSEDUR AUDIT (STUDI EMPIRIS PADA KAP KOTA SEMARANG) - Unika Repository

0 0 17

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - ANALISIS PENGARUH TEKANAN KETAATAN, NEED FOR ACHIEVEMENT, SELT ESTEEM IN RELATION TO AMBITION, DAN TIME PRESSURE TERHADAP PENGHENTIAN PREMATUR ATAS PROSEDUR AUDIT (STUDI EMPIRIS PADA KAP KOTA SEMARANG) - Unika Repo

0 0 11

ANALISIS PENGARUH TEKANAN KETAATAN, NEED FOR ACHIEVEMENT, SELT ESTEEM IN RELATION TO AMBITION, DAN TIME PRESSURE TERHADAP PENGHENTIAN PREMATUR ATAS PROSEDUR AUDIT (STUDI EMPIRIS PADA KAP KOTA SEMARANG) - Unika Repository

0 0 13

ANALISIS PENGARUH TEKANAN KETAATAN, NEED FOR ACHIEVEMENT, SELT ESTEEM IN RELATION TO AMBITION, DAN TIME PRESSURE TERHADAP PENGHENTIAN PREMATUR ATAS PROSEDUR AUDIT (STUDI EMPIRIS PADA KAP KOTA SEMARANG) - Unika Repository

0 0 38

ANALISIS PENGARUH TEKANAN KETAATAN, NEED FOR ACHIEVEMENT, SELT ESTEEM IN RELATION TO AMBITION, DAN TIME PRESSURE TERHADAP PENGHENTIAN PREMATUR ATAS PROSEDUR AUDIT (STUDI EMPIRIS PADA KAP KOTA SEMARANG) - Unika Repository

0 0 94