Pengujian Hipotesis II Pengujian Hipotesis

Pengujian bahwa nilai r signifikan atau tidak, digunakan uji t dengan taraf signifikansi 5. Perhitungan harga t hitung adalah sebagai berikut : t = 2 1 2 r n r   t =   2 524 , 1 2 68 524 ,   t =   274576 , 1 124038405 , 8 524 ,  t = 851718263 , 124038405 , 8 524 , t= 4,998127091 pembulatan menjadi 4,998 Hipotesis signifikan jika t hitung t tabel atau jika nilai probabilitas 0,05. Dari hasil perhitungan diatas, diketahui harga t hitung sebesar 4,998 dan harga t tabel untuk db 66 68-2 pada taraf signifikansi 5 sebesar 1,997 Ghozali, 2005:291. Apabila t hitung dibandingkan dengan t tabel maka diperoleh hasil 4,9981,997, atau jika angka probabilitas dibandingkan, maka 0,0000,05, sehingga hipotesis yang menyatakan ada hubungan antara motivasi belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi signifikan. Ini berarti koefisien yang diperoleh dapat digeneralisasikan pada populasi siswa SMA GAMA Yogyakarta.

d. Pengujian Hipotesis IV

1 Rumusan Hipotesis Ho : Tidak ada hubungan antara fasilitas belajar siswa dengan prestasi belajar akuntasi Ha : Ada hubungan antara fasilitas belajar siswa dengan prestasi belajar akuntasi 2 Pengujian Hipotesis IV Pengujian hipotesis yang menyatakan ada hubungan positif antara fasilitas belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi, diuji dengan menggunakan statistik nonparametrik koefisien korelasi Spearman. Untuk menghitung koefisien korelasi antara fasilitas belajar siswa X 4 dengan prestasi belajar akuntansi Y, penulis menggunakan bantuan program SPSS 12. Adapun hasil dari perhitungan tersebut disajikan pada tabel berikut: Tabel 5.10 Hasil Pengujian Hubungan Antara Fasilitas Belajar Siswa dengan Prestasi Belajar Akuntansi Correlations 1,000 ,531 . ,000 68 68 ,531 1,000 ,000 . 68 68 Correlation Coefficie Sig. 2-tailed N Correlation Coefficie Sig. 2-tailed N Fasilitas Prestasi Spearmans rho Fasilitas Prestasi Correlation is significant at the 0.01 level 2-tailed. . Dari tabel di atas, diketahui nilai r hitung variabel fasilitas belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi sebesar 0,531. Angka tersebut menunjukkan cukup tingginya korelasi fasilitas belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi. Bila diinterpretasikan dalam tabel interpretasi nilai r maka akan terletak pada kategori sedang, yaitu pada range 0,40-0,599 Sugiyono, 2007:250. Tanda + menunjukkan adanya arah hubungan yang sama yaitu semakin positif fasilitas belajar siswa maka semakin tinggi prestasi belajar akuntansi. Hipotesis diterima jika r hitung r tabel . Diketahui r tabel pada db 66 68-2 dari hasil interpolasi sebesar 0,239 Ghozali, 2005:291. Karena r hitung r tabel yaitu 0,5310,239, maka hipotesis IV yang menyatakan ada hubungan antara fasilitas belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi diterima. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

Disiplin belajar siswa SMP YMJ Ciputat dan Hubungannya dengan prestasi belajar

1 6 82

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PERSEPSI SISWA MENGENAI VARIASI GAYA MENGAJAR GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR Pengaruh Motivasi Belajar Dan Persepsi Siswa Mengenai Variasi Gaya Mengajar Guru Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Pada Siswa Kelas XI IPS SMA Ne

0 1 19

Persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, motivasi belajar, disiplin belajar terhadap prestasi belajar ekonomi : studi kasus SMA N 1 Sleman.

1 6 177

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, disiplin siswa, dan minat belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus pada SMK Bopkri I Yogyakarta.

0 0 197

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, disiplin siswa, dan motivasi belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus siwa-siswi SMK Koperasi Yogyakarta.

0 0 193

Hubungan antara persepsi siswa tentang variasi gaya mengajar guru, disiplin siswa, dan minat belajar siswa dengan prestasi belajar akuntansi : studi kasus pada SMK Bopkri I Yogyakarta - USD Repository

0 0 195

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 148

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, DISIPLIN SISWA, MOTIVASI BELAJAR SISWA, DAN FASILITAS BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 177

PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, MOTIVASI BELAJAR, DISIPLIN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI

0 1 175

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA

0 0 118