Jenis dan Sumber data

tiga tahun kedepan situasi perekonomian nasional dan daerah belum banyak mengalami perubahan struktural yang berarti dibanding saat ini.

3.10. Jenis dan Sumber data

Sebagaimana dijelaskan sebelumnya, data yang digunakan adalah Pooling Data time series dan cross section data 17 kabupaten dan kota selama periode 1990 – 2003. Data sekunder yang digunakan berasal dari tiga sumber utama yaitu Badan Pusat Statistik Pusat BPSPU Jakarta, Departemen Keuangan DEPKEU Jakarta dan Badan Pusat Statistik Sumatera Utara BPSSU Tabel 10. Sebagian data didapat di Kantor Badan Pusat Statistik di Jakarta, Departemen Keuangan di Jakarta. Namun sebagian data, terutama data-data awal periode penelitian didapat di Kantor Badan Pusat Statistik Sumatera Utara, di Medan. Tabel. 10. Data Fiskal dan Makroekonomi daerah dan Sumber Data Nama Data Variabel Sumber Data Pengeluaran Rutin Pemerintah Daerah RUEXP BPSSU Pengeluaran Pembangunan Pemerintah Daerah DEVEXP BPSSU Total Pengeluaran Pemerintah daerah TGEXP =RUEXP + DEVEXP Diolah Total Penerimaan Pemerintah Daerah TGREV BPSSU PDRB per kapita PDRBPOP Diolah Tabel. 10 . Lanjutan Nama Data Variabel Sumber Data Pendapatan Asli Daerah PAD BPSSU Jumlah Penduduk POP BPSSU Aliran Dana Perimbangan TRANSF BPSSU, DEPKEU Penerimaan Dana Alokasi Umum DAU BPSSU, DEPKEU Penerimaan dari Bagi Hasil Sumberdaya Alam BHSDA BPSSU, DEPKEU Penerimaan dari Bagi Hasil Pajak BHP BPSSU, DEPKEU Penerimaan dari Dana Alokasi Khusus DAK DEPKEU Penerimaan dari Pajak Daerah TAXDA BPSSU Penerimaan dari Retribusi RETRIB BPSSU Penerimaan dari Laba BUMD BUMD BPSSU Penerimaan PAD lainnya LAINPAD BPSSU Nilai Investasi di daerah INVDA BPSSU Suku Bunga di Daerah SUBUDA BPSPU Tingkat Upah di Daerah UPAHDA BPSSU Nilai Infrastruktur di Daerah INFRAS BPSSU Tingkat Inflasi di Daerah INFLADA BPSPU Fiskal gap Daerah FISGAP Diolah Jumlah Kesempatan Kerja Daerah BKERJA BPSSU Penerimaan lain Daerah, selain PAD, TRANSF, PINJAM LAINREV BPSSU Luas Wilayah Km persegi LUAS BPSSU Distribusi Pendapatan di Daerah INEQDA Diolah Pinjaman Yang dilakukan daerah PINJAM BPSSU Dummy Krisis 98 Dibangun Trend Dibangun

BAB IV. SUMATERA UTARA : KEADAAN UMUM DAN PEREKONOMIAN

4.1. Keadaan Umum