Tujuan Pembelajaran Materi Pembelajaran Pendekatan dan Metode Pembelajaran Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

177 4.2 Memperagakan teks cerita narasi sederhana tentang kegiatan dan bermain dilingkungan secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian. 1.1 Menerima anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa Indonesia yang dikenal sebagai bahasa persatuan dan sarana belajar di tengah keberagaman bahasa daerah 4.2.1 Membacakan hasil jawaban mengerjakan tugas 1.1.1 Mengucap syukur atas keberadaan bahasa indonesia sebagai bahasa persatuan Indonesia. 2 Matematika 3.5 Mengenal satuan waktu dan menggunakannya pada kehidupan sehari- hari dilingkungan sekitar. 4.5 Memecahkan masalah nyata secara efektif yang berkaitan dengan penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, waktu, panjang, berat benda, dan uang, selanjutnya memeriksa kebenaran jawabannya. 2.4 Menunjukkan perilaku disiplin tepat waktu dalam melakukan suatu aktivitas di sekolah dengan memperhatikan alat ukur waktu 3.5.1 Menuliskan kegiatan sehari- hari yang dihubungkan dengan satuan waktu. 4.5.1 Menggambarkan letak jarum jam yang menyatakan waktu tertentu. 2.4.1 Menunjukan perilaku disiplin dalam proses pembelajaran. 3 SBDP 3.2 Mengenal pola irama lagu bertanda birama tiga, pola bervariasi, dan pola irama rata dengan alat musik ritmis. 4.5 Menyanyikan lagu anak-anak dengan pola irama yang bervariasi. 3.2.1 Menunjukkan pola irama lagu bertanda birama tiga pada alat musik ritmis. 4.5.1 Menyanyikan lagu anak-anak dengan pola irama yang bervariasi.

E. Tujuan Pembelajaran

No Mata Pelajaran Tujuan Pembelajaran 1 Bahasa Indonesia 3.2.1.1 Melalui kegiatan membaca teks bacaan, siswa dapat menemukan minimal 3 tugas siswa 4.2.1.1 Melalui kegiatan mengkomunikasikan, siswa dapat membacakan hasil jawaban mengerjakan tugas. 178 1.1.1 Melalui berdo’a, siswa dapat mengucap syukur atas keberadaan bahasa indonesia sebagai bahasa persatuan Indonesia. 2 Matematika 3.5.1.1 Melalui pengamatan media gambar jam analog, siswa dapat menuliskan kegiatan sehari-hari yang dihubungkan dengan satuan waktu dengan percaya diri. 4.5.1.1 Melalui kegiatan mencoba, siswa dapat menggambarkan letak jarum jam yang menyatakan waktu tertentu dengan disiplin. 2.4.1 Melalui proses pembelajaran, siswa dapat menunjukan 3 ciri perilaku disiplin. 3 SBdP 3.2.1.1 Melalui pengamatan bimbingan guru, siswa dapat menunjukkan pola irama lagu bertanda birama tiga pada alat musik ritmis dengan disiplin. 4.5.1.1 Melalui kegiatan mencoba, siswa dapat menyanyikan lagu anak-anak dengan pola irama yang bervariasi dengan percaya diri.

N. Materi Pembelajaran

9. Bahasa Indonesia : Menceritakan berbagai jenis kegiatan di lingkungan sekitar. 10. Matematika : Mengenali waktu dalam satuan jam pada kegiatan sehari-hari 11. SBDP : Menyanyikan lagu anak-anak dengan pola irama yang bervariasi.

O. Pendekatan dan Metode Pembelajaran

5. Pendekatan : Pendekatan Scientific mengamati, menanya, menalar, mencoba dan mengkomunikasikan dan Tematik Integratif 6. Metode : Pengamatan, tanya jawab, presentasi, praktik dan penugasan

P. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

7. Media

e. Lembar kerja siswa f. Jam analog.

8. Alat

c. Papan tulis, marker dan penghapus. 179

9. Sumber Belajar

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Buku Guru Tematik Terpadu Kelas 2 SD : Tema 3, Tugasku Sehari-hari. Jakarta : Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan. hal. 125 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Buku Siswa Tematik Terpadu Kelas 2 SD : Tema 3, Tugasku Sehari-hari. Jakarta : Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan. hal. 89

Q. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Penggalan I Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Awal 7. Guru mengucapkan salam, menyapa siswa dan menanyakan kabar 8. Guru mengajak siswa berdo’a bersama menurut agama dan kepercayaannya masing-masing 9. Guru melakukan presensi kehadiran siswa Apersepsi : Guru menggali pengetahuan siswa dengan bertanya tentang pembelajaran hari sebelumnya dan mengaitkannya dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan. Orientasi : Guru mengkomunikasikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. Motivasi : Siswa menyanyikan lag u “Guruku”. 15 menit Inti 1. Guru memberikan siswa LKS. 2. Siswa dibimbing guru untuk mengamati gambar “Dayu bercerita di depan teman kelompoknya” di LKS mengamati. 3. Siswa membaca teks bacaan belajar bercerita mengamati. 4. Siswa dibimbing guru untuk menjawab pertanyaan yang ada di LKS. 5. Siswa menuliskan jawabannya pada LKS menalar. 60 menit 180 6. Siswa diberikan kesempatan menuliskan pertanyaan mereka menanya tentang :  Tugas siswa,  Saling menghargai,  Bagaimana menghargai teman. 7. Siswa mempersiapkan diri untuk bercerita tentang hasil pekerjaan mereka. 8. Siswa bercerita tentang hasil pekerjaan mereka mengomunikasikan. Penutup 7. Guru bersama siswa membuat kesimpulan rangkuman hasil belajar selama penggalan pertama. 8. Siswa diistirahatkan 9. Guru menasehati siswa agar berhati-hati saat beristirahat 5 menit Istirahat 15 menit Penggalan II Awal 3. Guru mengucapkan salam dan menanyakan istirahat siswa Apersepsi 2. Guru menanyakan pembelajaran sebelumnya dan mengaitkannya pada pembelajaran selanjutnya Orientasi 2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai Motivasi 2. Siswa mengamati media jam analog mengamati. 5 menit Inti 1. Siswa diberikan kesempatan bertanya mengenai jam analog yang diamati menanya. 2. Siswa diberikan media LKS untuk mengisi tanda waktu jam analog pada kalimat rumpang menalar. 60 menit 181 3. Siswa diberikan media LKS untuk menggambar tanda jarum jam dan menit pada jam analog mencoba. 4. Siswa dibimbing untuk menyimpulkan langkah- langkah menggambar jarum jam analog yang menunjukkan waktu tertentu dengan disiplin. 5. Siswa mengamati gambar Dayu dan teman-teman menonton TV mengamati. 6. Siswa membuat pertanyaan tentang gambar yang diamati menanya. 7. Siswa mengamati guru mengajarkan tentang pola irama lagu bertanda birama tiga pada alat musik ritmis mengamati. 8. Siswa menunjukkan pola irama lagu bertanda birama tiga pada alat musik ritmis menalar. 9. Guru membimbing siswa untuk menyanyikan lagu “Satu Nusa Satu Bangsa” dengan percaya diri. 10. Siswa menyanyikan lagu “Satu Nusa Satu Bangsa” dengan iringan alat musik ritmis mencoba. Penutup 11. Guru bersama siswa membuat kesimpulan rangkuman hasil belajar selama sehari. 12. Siswa menulis refleksi tentang pembelajaran pada hari tersebut. 13. Siswa diberikan pekerjaan rumah menuliskan waktu yang ditunjukan pada jam analog. 14. Salah satu siswa memimpin berdoa’a menurut agama atau kepercayaannya. 15. Guru mengucapkan salam penutup. 15 menit 182

R. Penilaian