Aspek Aspek Kualitas, Aspek Aspek Teknis

60 Kepuasan hasil belajar. 26, 27, 28,29,30 - 5 Tersedianya lingkungan belajar yang menyenangkan. 31, 32, 33 34, 35 5 Jumlah 23 12 35 Diadaptasi dari Godelfridus Hadung Lamanepa, 2016: 208 2 Angket Respon Siswa Angket berisi pertanyaan-pertanyaan dalam bentuk respon siswa setelah menggunakan media Modul Fisika Berbasis Siklus Belajar Learning Cycle. Angket tersebut merupakan penjabaran dari kriteria-kriteria kelayakan media Modul Fisika Berbasis Siklus Belajar Learning Cycle dari pendapat siswa. Kisi-kisi angket respon siswa terhadap media Modul Fisika Berbasis Siklus Belajar Learning Cycle dapat dilihat pada Tabel 2 berikut. Tabel 2. Kisi-Kisi Angket Respon Siswa Terhadap Media Modul Fisika Berbasis Siklus Belajar Learning Cycle Aspek yang diukur Indikator Jumlah Butir 1. Aspek Bahasa dan Tampilan

a. Bahasa yang digunakan mudah dipahami.

b. Tampilan media disusun secara menarik. c. Penyajian materi dapat menyesuaikan dengan kemampuan siswa. d. Penyajian materi bisa mengajak siswa untuk berpikir kritis. e. Bahasa dan gaya penulisan tidak kaku. 5

2. Aspek

Kelayakan Penyajian a. Penyajian materi dapat memotivasi siswa untuk belajar. b. Penyajian materi dapat menggugah siswa untuk berpikir kritis. c. Materi disajikan secara variatif. 3 61

3. Aspek Kualitas,

Isi dan Tujuan a. Informasi yang disajikan lengkap. b. Tampilan gambar dan tulisan tidak terlalu besar dan kecil. c. Penyajian materi dapat menarik minat belajar. d. Media ini dapat dgunakan siswa untuk belajar secara mandiri. e. Menggunakan bahasa yang sesuai dengan bahasa siswa tingkat SMA. 5

4. Aspek

Instruksional a. Penyajian materi mengajak siswa untuk belajar. b. Ilustrasi membantu siswa untuk memahami materi. c. Media dapat memotivasi siswa untuk belajar. d. Mempunyai pilihan yang sesuai dengan situasi dan kondisi. e. Media dapat menambah pengetahuan siswa secara lebih dalam. f. Soal yang ditampilkan memberi gambaran pencapaian penguassan konsep oleh siswa. 6

5. Aspek Teknis

a. Media mudah digunakan. b. Tampilan visual media menarik. c. Ide pengembangan media kreatif. d. Ilustrasi gambar sesuai dengan materi yang disampaikan. 4 3 Soal Pretest dan Posttest dengan Kisi-kisinya Soal pretest digunakan untuk mengetahui kemampuan awal siswa dalam memahami materi Fluida Statis. Soal posttest digunakan untuk mengetahui kemampuan akhir siswa dalam mencapai indikator ketercapaian pada materi Fluida Statis dan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar setelah melakukan pembelajaran dengan menggunakan media Modul Fisika Berbasis Siklus Belajar Learning Cycle. Soal posttest yang digunakan merupakan soal yang hampir sama dengan soal 62 pretest. Validias soal pretest dan posttest dinilai oleh validator ahli dan praktisi yaitu dosen dan guru fisika dengan meninjau pada kisi-kisi soal pretest dan posttest. Kisi-kisi soal pretest dan posttest dapat dilihat pada Tabel 3 berikut. Tabel 3. Kisi-kisi Soal Pretest dan Posttest No Indikator Ketercapaian KD Sebaran Soal PretestPosttest C 1 C 2 C 3 C 4 1. Menjelaskan konsep tekanan hidrostatis. 11 2. Menghitung tekanan hidrostatis pada kedalaman tertentu di suatu tempat. 42 3. Menghitung tekanan mutlak pada suatu kedalaman zat cair. 33 4. Menganalisis hukum utama hidrostatis. 24 5. Menghitung aplikasi hukum pokok hidrostatis pada tabung U. 55 6. Menyebutkan penerapan tekanan hridrostatispada kehidupan sehari-hari. 66 77 7. Menjelaskan Hukum Pascal. 88 8. Menganalisis Hukum Pascal. 911 9. Menghitung besar gaya atau luas penampang dangan menggunakan persamaan Hukum Pascal. 1010 119 10. Menyebutkan penerapan Hukum Pascal pada kehidupan sehari-hari. 1312 1213 11. Menghitung massa jenis benda yang tercelup dalam fluida. 1416 12. Menjelaskan konsep benda mengapung, melayang dan tenggelam. 1514 1615 13. Menghitung aplikasi gaya Archimedes pada benda yang tercelup. 1819 1717 63 14. Menyebutkan contoh penerapan hukum Archimedes dalam kehidupan sehari-hari. 1918 15. Menjelaskan konsep tegangan permukaan zat cair. 2021 16. Menjelaskan konsep meniskus. 2120 17. Menghitung tegangan permukaan. 2222 18. Menyebutkan besaran-besaran fisika yang mempengaruhi tinggi kolom cairan dalam pipa kapiler. 2323 19. Menghitung penurunan permukaan zat cair pada pipa kapiler. 2424 20. Menghitung gaya gesekan fluida kental. 2525 4 Lembar Observasi Keterlaksanaan RPP Lembar observasi keterlaksanaan RPP digunakan untuk mengetahui keterlaksanaan langkah maupun kegiatan pembelajaran yang tercantum dalam RPP selama pembelajaran di kelas. Lembar observasi ini diisi oleh observer ketika kegiatan pembelajaran berlangsung.

2. Tahap Design Perancangan

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS MASALAH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA.

0 2 37

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA SISWA SMA.

0 2 24

PENERAPAN MODEL LEARNING CYCLE 5E UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN FISIKA.

0 0 38

Pengembangan Modul Fisika Sma Berbasis Science Technology Society Pada Materi Elastisitas Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Dan Hasil Belajar Siswa.

0 0 16

Pengembangan Modul Pembelajaran Fisika Berbasis Saintifik untuk Meningkatkan motivasi dan Hasil Belajar Siswa Kelas XII SMA/MA.

0 0 17

PENGEMBANGAN MODUL FISIKA BERBASIS SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT (STM) UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA.

0 0 19

Pengembangan Media Pembelajaran Fisika Berbasis Media Sosial Instagram Sebagai Sumber Belajar Mandiri Untuk Meningkatkan Motivasi dan Prestasi Belajar Fisika Siswa Kelas XI SMA.

0 4 299

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SIKLUS BELAJAR (LEARNING CYCLE) 5E DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN FISIKA.

0 0 1

PENGEMBANGAN MODUL FISIKA SMA MA BERBASIS SIKLUS BELAJAR 7E (LEARNING CYCLE 7E) BERBANTUAN VIDEO PADA MATERI FLUIDA DINAMIS SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS XI | Permatasari | Inkuiri 9670 20543 1 SM

0 0 9

Pengembangan Modul Fisika Berbasis Learning Cycle 5E untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Analitis Siswa - UNS Institutional Repository

0 0 15