Apa saja tantangan yang dirasakan dalam pembiasaan pendidikan Bagaimana bentuk pengawasan yang dilakukan Wakamad bidang Bagaimana pendapat BapakIbu mengenai pendidikan karakter di SDIT Apa saja bentuk kegiatan yang berkaitan dengan pel

6. Bagaimana strategi yang diterapkan dalam rangka penanaman

pendidikan karakter pada kegiatan-kegiatan ekstrakurikuler siswa? Jawaban : Untuk strategi penanaman sifat karakter anak-anak yaitu dibangun dari kegiatan-kegiatan yang dimulai dari pendidikan oleh guru dengan pengalaman-pengalaman dan keikutsertaan disetiap lomba, baik diadakan dari sekolah, maupun tingkat antar sekolah, jadi strategi yang diterapkan pada kami pada kegiatan eskul yaitu dengan pemotivasian-pemotivasian ke siswa, yang nantinya anak secara tidak langsung akan memiliki sikap karakter baik dengan adanya kegiatan eskul ini.

7. Apa saja tantangan yang dirasakan dalam pembiasaan pendidikan

karakter pada kegiatan ekstrakurikuler? Jawaban : Kalau tantangan bisa dilihat dari keaktifan anak-anak itu sendiri dalam mengikuti eksul, karena kan setiap anak berbeda-beda, setiap anak beda sikap, beda mood-nya juga, ketika mood-nya enak mereka mengikuti eskul dengan enjoy, dengan tenang, dengan semangat, tapi kalau mood-nya kurang maka dia tidak semangat.

8. Bagaimana bentuk pengawasan yang dilakukan Wakamad bidang

kesiswaan dalam pelaksanaan kegiatan-kegiatan ekstrakurikuler? Jawaban : Kalau bentuk pengawasan saya, saya selalu keliling. Meninjau kegiatan anak-anak, di samping keliling juga saya memberikan binaan kepada anak-anak yang tidak aktif eksul, karena memang disini memakai absen seperti seperti pembelajaran. Mengetahui, Interviewee Interviewer Wakabid Kesiswaan Penulis Asep Kosasih, S.H.I Nuning Yulistika Lampiran 7 Hasil Wawancara Wakil Kepala Bidang Qiro’ati Nama : Ahmad Zaeni, S.Ag Jabatan : Wakil Kepala Bidang Qiro’ati HariTanggal : Selasa, 01 November 2016 Tempat : Kantor Wakil Kepala Sekolah Waktu : 10.40 WIB

1. Bagaimana pendapat BapakIbu mengenai pendidikan karakter di SDIT

Darul Muttaqien? Jawaban : Pendapat saya mengenai pendidikan karakter di SDIT ini sudah sangat baik, karena pendidikan karakter adalah salah satu upaya untuk membangun akhlakul qarimah pada masing-masing anak. Proses pengembangan akhlakul karimah itu bukan hanya mendidik pada hal-hal yang sifatnya eksax, tapi bisa juga mendetail dan mendalam pada perubahan perilaku anak baik di sekolah maupun di rumah.

2. Apa saja bentuk kegiatan yang berkaitan dengan pelaksanaan

pendidikan karakter? Jawaban : Kegiatannya yang berkaitan dengan pelaksanaan pendidikan karakter disini banyak, pertama untuk pembelajaran qiro’ati disini melatih kedisiplinan anak ketika mereka belajar dalam hal materi qiro’ati, bukan hanya pada materi qiro’ati saja, tetapi proses pembelajarannya pun di tanamkan disiplin dan tanggung jawab dari tanda bacaan qiro’ati. 3. Apakah kegiatan qiro’ati dijadikan media pendidikan karakter?