Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

IV-74 Hasil program Pembangunan jembatan pada tahun 2015 sebanyaksepanjang 10 unit, dan peningkatan kondisi jalan sepanjang 14.949,5 M . Tujuan program memperlancar arus barang dan transportasi. Manfaat program lancarnya masyarakat membawa hasil pertanian, barang dan kendaraan. Kegiatan Pembangunan jalan RMP Lunang dengan anggaran sebesar Rp. 400.000.000 realisasi sebesar Rp. 10.000.000,-2,5 dana dapat terserap dari anggaran untuk penyusunan DED sedangkan fisik pekerjaan tidak dapat dilaksanakan disebabkan waktu pelaksanaan tidak mencukupi akibat proses pelelangan yang gagal. Kegiatan Pembuatan dinding Penahan Lokasi RSUD Baru dengan anggaran sebesar Rp. 1.549.490.000 realisasi Rp. 50.764.500,-3,28 Pekerjaan dinding penahan tanah tidak dapat dilaksanakan pada tahun anggaran 2015, hal ini disebabkan waktu pelaksanaan yang berbarengan dengan pekerjaan pondasi dan struktur utama bangunan RSUD dr. M zein Painan. Sisa waktu yang tersedia setelah pekerjaan pondasi dan struktur bangunan dikerjakan tidak mencukupi untuk melaksanakan paket pekerjaan Dinding penahan tanah sehingga di anggarkan kembali untuk dilaksanakan pada tahun anggaran 2016. f. Program Pembangunan Saluran DrainaseGorong-Gorong Program Pembangunan Saluran DrainaseGorong-Gorong didukung oleh anggaran sebesar Rp. 2.326.750.000,- realisasi Rp. 2.272.825.500, - 97,68, yang ditunjang dengan 11 sebelas kegiatan. Hasil program Pembangunan saluran drainasegorong-gorong pada tahun 2015 sepanjang 4111 m dan pemeliharaannya sepanjang 18.123 m. Tujuan program memperlancar air yang akan mengakibatkan genangan. Manfaat program terkendalinya genangan air terutama pada pemukiman masyarakat.

g. Program RehabilitasiPemeliharaan Jalan Dan Jembatan

Program RehabilitasiPemeliharaan Jalan Dan Jembatan didukung oleh anggaran sebesar Rp.42.897.179.150 ,- realisasi Rp. 41.236.929.350, - 96,13, yang ditunjang dengan 13 tiga belas kegiatan. Hasil program RehabilitasiPemeliharaan Jalan pada tahun 2015 sepanjang 459.355 M dan jembatan sepanjang 1.166,95 M dan pembangunan jembatan 2 paket. Tujuan program memperlancar arus barang dan transportasi. Manfaat program lancarnya masyarakat membawa hasil pertanian, perkebunan dan barang.

h. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Kebinamargaan

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Kebinamargaan dengan anggaran Rp. 331.374.000,-realisasi Rp. 308.870.000,-93,21, yang