Reward Verbal Cara Penggunaan

142 Lampiran 2. Reduksi, Penyajian Data, dan Kesimpulan Hasil Observasi REDUKSI, PENYAJIAN DATA, DAN KESIMPULAN HASIL OBSERVASI IMPLEMENTASI PEMBERIAN REWARD KEPADA SISWA No. Aspek Guru Deskripsi Hasil Observasi Kesimpulan

1. Reward Verbal

Pujian Bagus, Baik, Hebat, Good, Tepatbetul, Oke, Pintar, dsb. Kelas 1  Guru tampak memberikan pujian “Iya, Bagus”, “Oke, pintar ya”, “Iya, pintar sekali”, “Iya, hebat ya” kepada siswa pada saat pelajaran Matematika dan IPS. Jumat, 1 April 2014  Pada pelajaran Bahasa Indonesia hari Kamis, 7 April 2016 guru memberikan pujian “Bagus”, “Baik”, “Hebat”, dan “OK” kepada siswa yang maju tampil membaca puisi Alam Indah.  Guru memberikan pujian “Baik”, “Hebat”, “Oke”, dan “Pintar” kepada siswa pada saat pelajaran Matematika. Guru tampak sangat antusias saat Zu bertanya dengan pertanyaan yang lain dari siswa lain, guru memberikan pujian “Ooo pintar pertanyaanya, lain dengan yang lain.” Rabu, 27 April 2016  Guru memberikan pujian “Bagus”, “Hebat”, dan “Pintar” pada saat pengambilan nilai menyanyi lagu anak di pelajaran SBK. Rabu, 27 April 2014 Guru SD Muhammadiyah bantul kota sering memberikan reward Verbal kepada siswa. reward verbal yang diberikan berupa pujian dengan menggunakan kata-kata “Hebat”, “Bagus”, “Baik”, “Oke”, “Pintar”, “Good”, “oke”, “Sip”, “iya”, “wow”, dan sebagainya. pemberian reward diberikan kepada siswa yang berhasil menjawab pertanyaan guru, siswa yang bersikap tertib dan tenang, siswa degan hasil karya terbaik, dan juga siswa yang berani tampil ke depan. Kelas 2  Guru memberikan pujian kepada siswa berupa “Iya betul”, “Oke”, dan “Iya, semua jawabannya benar” kepada siswa saat pelajaran Bahasa Indonesia tanggal 4 April 2016.  Pada pelajaran Matematika tanggal 4 April 2016 guru memberikan pujian berupa “Iya betul” dan “Iya, Rn pintar” kepada siswa.  Tanggal 8 April 2016, guru tampak memberikan reward pujian “Betul ya, mbak Dira” dan “Iya, nggak apa-apa ya, mbak Sh sudah berani maju. Terimakasih ya Mbak Sa” kepada salah satu siswa.  Pada pelajaran SBK dan Matematika hari Juamt, 22 April 2016 guru memberikan pujian dan ucapan terimaksih kepada siswa. Kelas 3  Guru memberikan pujian “Bagus” dan “Hebat” saat menunjukkan hasil karya siswa 143 di pelajaran Matematika. Guru memberikan pujian “Bagus”, “Good”, “Betul”, “Oke”, dan “Sip” kepada siswa yang bertanya saat pelajaran IPA. Pujian “Bagus”, “Good”, “Betul”, dan “Oke” diberikan oleh guru kepada siswa saat pelajaran PKn. Selasa, 5 April 2016  Pujian “Bagus” saat guru bertanya kepada siswa apakah ada yang tidak mengerjakan PR, pujian “Oke”, dan “Sip” diberikan kepada siswa saat kegiatan tanya jawab. Matematika hari Selasa, 19 April 2016  Guru memberikan pujian “Oke” dan “Bagus” kepada kelompok-kelompok siswa yang tampil menari Anak Gembala saat pelajaran SBK. Guru tampak memberikan pujian “Bagus ya” kepada kelompok Mnd, “Bagus ya kelompok mas Mnd, Bu guru terhibur hari ini.” Senin, 25 April 2016 Kelas 4  Pada pelajaran IPA tanggal 7 April 2016, guru tampak memberikan pujian kepada siswa berupa “Iya, betul sekali”, “Oke”, “Pintar”, dan “Oke, semuanya benar ya”.  Pada pelajaran SBK tanggal 15 April 2016, guru tampak memberikan reward verbal “yap” kepada salah satu siswa yang dapat menjawab pertanyaan guru.  Pada pelajaran Matematika tanggal 20 April 2016, guru memberikan pujian “Hebat”, “Iya betul”, “Nah pintar”, dan “Wow, iya boleh” kepada siswa yang maju mengerjakan soal dan menjawab pertanyaan guru. Kelas 5  Observasi tanggal 8 April 2016 pada mata pelajaran SBK, tampak guru memberikan reward pujian berupa kata- kata “Betul” dan “Yap” kepada siswa yang maju mempraktekkan pembuatan makrame.  Guru tampak memberikan pujian “ini kelompoknya Mbak Va bagus ya, warnanya kontras” kepada kelompok siswa yang mewarnai batik dengan bagus pada pelajaran Membatik 20 April 2016  Guru tampak memberikan pujian dengan kata-kata “Iya, Mas Ic” saat siswa menjawab pertanyaan guru tentang ciri-ciri puisi pada pelajaran Bahasa Indonesia. Rabu, 20 april 2016  Pada pelajaran IPA tanggal 21 Apil 2016, guru tampak memberikan pujian dengan 144 kata- kata “Bagus” ketika 4 orang siswa menjawab pertanyaan guru tentang atmosfer dan kata- kata “Iya” kepada siswa 3 orang siswa yang menjawab pertanyaan guru tentang atmosfer dan daur air. Agama  Pada observasi di kelas 2A tanggal 7 April 2016, guru tampak memberikan reward pujian berupa kata- kata “Heem, betul sekali” kepada salah satu siswa yang menjawab pertanyaan jumlah sujud dalam sholat ashar, “Oke” dan “Sip” kepada kelompok siswa A.  Pada observasi di kelas IC tanggal 7 April 2016, guru tampak memberikan reward pujian berupa kata- kata “Iya, Hebat” kepada siswa Ab yang melafalkan surat Al Kautsar dan kata- kata “Iya, pinter” kepada beberapa siswa yang menajwab pertanyaan guru tentang hewan qurban dan kepada siswa yang awalnya gaduh kemudian menjadi tenang.

2. Gestural

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN PEMBERIAN REWARD (HADIAH)TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA KELAS III Hubungan Pemeberian Reward (Hadiah) Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas III Di SD Muhammadiyah 4 Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015.

0 2 11

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA TEMA PAHLAWANKU MELALUI PEMBERIAN REWARD UNTUK SISWA KELAS IV SD Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Pada Tema Pahlawanku Melalui Pemberian Reward Untuk Siswa Kelas IV Sd Muhammadiyah 1 Ketelan Surakarta.

0 2 13

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA TEMA PAHLAWANKU MELALUI PEMBERIAN REWARD UNTUK SISWA KELAS IV SD Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Pada Tema Pahlawanku Melalui Pemberian Reward Untuk Siswa Kelas IV Sd Muhammadiyah 1 Ketelan Surakarta.

0 2 16

PENDHULUAN Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Pada Tema Pahlawanku Melalui Pemberian Reward Untuk Siswa Kelas IV Sd Muhammadiyah 1 Ketelan Surakarta.

0 2 7

PENGARUH REWARD AND PUNISHMENT TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SISWA SD MUHAMMADIYAH 10 TIPES SURAKARTA Pengaruh Reward And Punishment Terhadap Prestasi Belajar Siswa SD Muhammadiyah 10 Tipes Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015.

0 7 10

PENGARUH REWARD AND PUNISHMENT TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SD MUHAMMADIYAH 10 TIPES Pengaruh Reward And Punishment Terhadap Prestasi Belajar Siswa SD Muhammadiyah 10 Tipes Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015.

1 7 15

Kick Off Implementasi Software di RS PKU Muhammadiyah Bantul mpdf

0 0 2

UPAYA MenInGkATkAn keTeRAMPIlAn MenCeRITAkAn HASIl PenGAMATAn MelAlUI MeTOde PeMBeRIAn ReWARd And PUnISHMenT PAdA SISWA kelAS V Sd neGeRI PlAkARAn BAnTUl

0 0 5

HUBUNGAN PEMBERIAN REWARD KEPADA PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN DOKUMENTASI ASUHAN KEPERAWATAN

0 1 9

HUBUNGAN PEMBERIAN REWARD KEPADA PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN DOKUMENTASI ASUHAN KEPERAWATAN

0 2 6