INFORMASI SEGMEN lanjutan Segmen Kelompok Pelanggan AKTIVA DAN KEWAJIBAN MONETER DALAM MATA UANG ASING AKTIVA DAN KEWAJIBAN MONETER DALAM MATA UANG ASING lanjutan Mata Uang Asing

268 PT ELNUSA DAN ANAK PERUSAHAAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI Tujuh Bulan yang Berakhir pada Tanggal 31 Juli 2007 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2006 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun 2005 dan 2004 Disajikan dalam Jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain 72

26. INFORMASI SEGMEN lanjutan Segmen Kelompok Pelanggan

Berikut ini adalah alokasi pendapatan usaha Perusahaan dan Anak perusahaan berdasarkan kelompok pelanggan: Tahun yang Berakhir pada Tanggal-tanggal 31 Desember Tujuh Bulan 2004 yang Berakhir Disajikan pada Tanggal kembali - 31 Juli 2007 2006 2005 Catatan 30 Pelanggan eceranmasyarakat 396.837 732.774 393.016 532.474 Pelanggan perusahaanInstansi PT Pertamina Persero 290.752 261.086 360.467 308.823 Kontrak Bagi Hasil 414.277 632.293 404.031 215.726 Instansi Pemerintah 6.036 135.487 37.607 29.919 Perusahaan swasta 80.060 249.537 150.346 105.107 Jumlah 1.187.962 2.011.177 1.345.467 1.192.049 Eliminasi 37.056 133.196 49.095 17.024 Konsolidasi 1.150.906 1.877.981 1.296.372 1.175.025 Aktiva tidak dapat dialokasikan berdasarkan kelompok pelanggan karena tidak ada aktiva yang bersifat khusus untuk kelompok pelanggan tertentu.

27. AKTIVA DAN KEWAJIBAN MONETER DALAM MATA UANG ASING

Pada tanggal 31 Juli 2007, Perusahaan dan Anak perusahaan memiliki aktiva dan kewajiban moneter dalam mata uang asing sebagai berikut: Mata Uang Asing Setara Rupiah Aktiva Dolar AS Kas dan setara kas 5.767.827 52.983 Piutang usaha 46.048.428 423.001 Piutang lain-lain 202.359 1.859 Uang muka 2.793.643 25.662 Aktiva lain-lain 65.212 599 Dolar Singapura Kas dan setara kas 2.410 15 Piutang usaha 1.395 8 Jumlah Aktiva Dolar AS 54.877.469 504.104 Dolar Singapura 3.805 23 269 PT ELNUSA DAN ANAK PERUSAHAAN CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI Tujuh Bulan yang Berakhir pada Tanggal 31 Juli 2007 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal 31 Desember 2006 Dengan Angka Perbandingan untuk Tahun 2005 dan 2004 Disajikan dalam Jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain 73

27. AKTIVA DAN KEWAJIBAN MONETER DALAM MATA UANG ASING lanjutan Mata Uang Asing

Setara Rupiah Kewajiban Dolar AS Pinjaman jangka pendek 16.160.131 148.447 Hutang usaha 11.013.076 101.166 Hutang lain-lain 8.610.316 79.094 Uang muka pelanggan 3.734.189 34.302 Biaya masih harus dibayar 6.064.366 55.707 Kewajiban jangka panjang yang jatuh tempo dalam satu tahun: Hutang bank 4.801.884 44.110 Hutang sewa guna usaha 2.856.803 26.243 Kewajiban jangka panjang - setelah dikurangi bagian yang jatuh tempo dalam satu tahun: Hutang bank 13.923.885 127.905 Hutang sewa guna usaha 5.640.689 51.815 Dolar Singapura Hutang usaha 226.205 1.375 Biaya masih harus dibayar 143 1 Jumlah Kewajiban Dolar AS 72.805.339 668.789 Dolar Singapura 226.348 1.376 Kewajiban Bersih 166.038 Jika aktiva dan kewajiban moneter pada tanggal 31 Juli 2007 dijabarkan ke dalam Rupiah dengan menggunakan kurs tengah transaksi yang dipublikasikan Bank Indonesia pada tanggal 16 Januari 2008, maka kewajiban moneter - bersih akan meningkat sebesar Rp4,7 miliar.

28. KONDISI EKONOMI