Mekanisme Kehadiran Mekanisme Pelaksanaan Rapat Dewan Komisaris

1 88 manajemen risiko dan telah melalui investigasi mendalam terhadap berbagai hal yang relevan, informasi yang cukup dan bebas dari benturan kepentingan serta dibuat secara independen oleh masing-masing Anggota Dewan Komisaris. 4 Setiap Anggota Dewan Komisaris bertanggung jawab atas keputusan Dewan Komisaris. 5 Semua keputusan dalam rapat Dewan Komisaris diambil dengan musyawarah untuk mufakat. 181 6 Apabila melalui musyawarah tidak mencapai mufakat, maka keputusan rapat Dewan Komisaris diambil dengan suara terbanyak biasa. 182 7 Apabila jumlah suara yang setuju dan tidak setuju sama banyaknya, maka keputusan rapat adalah yang sama dengan pendapat pimpinan rapat, dengan tetap memperhatikan ketentuan mengenai pertanggungjawaban, kecuali mengenai diri orang, pengambilan keputusan rapat dilakukan dengan pemilihan secara tertutup. 183 8 Setiap Anggota Dewan Komisaris berhak untuk mengeluarkan 1 satu suara ditambah 1 satu suara untuk Anggota Dewan Komisaris yang diwakilinya. 184 9 Suara blanko abstain dianggap menyetujui usul yang diajukan dalam rapat. 185 10 Dalam hal usulan lebih dari 2 dua alternatif dan hasil pemungutan suara belum mendapatkan 1 satu alternatif dengan suara lebih dari 12 satu per dua bagian dari jumlah suara yang dikeluarkan, maka dilakukan pemilihan ulang terhadap 2 dua alternatif yang memperoleh suara terbanyak sehingga salah 1 satu alternatif memperoleh suara lebih dari 12 satu per dua bagian dari jumlah suara yang dikeluarkan. 186 11 Suara yang tidak sah dianggap tidak ada dan tidak dihitung dalam menentukan jumlah suara yang dikeluarkan dalam rapat. 187 181 Anggaran Dasar PT SUCOFINDO PERSERO Pasal 16 Ayat 20 182 Anggaran Dasar PT SUCOFINDO PERSERO Pasal 16 Ayat 21 183 Anggaran Dasar PT SUCOFINDO PERSERO Pasal 16 Ayat 23 184 Anggaran Dasar PT SUCOFINDO PERSERO Pasal 16 Ayat 22 185 Anggaran Dasar PT SUCOFINDO PERSERO Pasal 16 Ayat 24 186 Anggaran Dasar PT SUCOFINDO PERSERO Pasal 16 Ayat 25 187 Anggaran Dasar PT SUCOFINDO PERSERO Pasal 16 Ayat 26 88