Metode Pembelajaran METODOLOGI PENELITIAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Nama Sekolah : MTs. Jam’iyyatul Khair Mata Pelajaran : IPS Terpadu Kelas Semester : VII.1 2 Dua Pertemuan ke : 2 Kedua Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit Tahun Pelajaran : 20112012

A. Standar Kompetensi : Memahami ekonomi masyarakat.

B. Kompetensi Dasar

: Mendeskripsikan kegiatan pokok ekonomi yang meliputi kegiatan konsumsi, produksi, dan distribusi barang atau jasa.

C. Indikator

1. Mendeskripsikan nilai-nilai budaya masyarakat dalam mengelola sumber daya ekonomi 2. Mengidentifikasi usaha peningkatan hasil produksi 3. Menyebutkan damapak kegiatan prosuksi terhadap lingkungan sekitar 4. Mendeskripsikan etika ekonomi dalam pemanfaatan sumber daya ekonomi 5. Menjelaskan pengertian distribusi 6. Mengidentifikasi tujuan dan fungsi distribusi 7. Mengidentifikasi jangkauan distribusi dan sasarannya

D. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa mampu mendeskripsikan nilai-nilai budaya masyarakat dalam mengelola sumber daya ekonomi 2. Siswa mampu mengidentifikasi usaha peningkatan hasil produksi 3. Siswa mampu menyebutkan dampak kegiatan produksi terhadap lingkungan sekitar 4. Siswa mampu mendeskripsikan etika ekonomi dalam pemanfaatan sumber daya ekonomi 5. Siswa mampu menjelaskan pengertian distribusi 6. Siswa mampu mengidentifikasi tujuan dan fungsi distribusi 7. Siswa mampu mengidentifikasi jangkauan distribusi dan sasarannya

E. Materi Ajar 1. Nilai-nilai budaya mayarakat dalam mengelola sumber daya ekonomi

Masyarakat indonesia terkenal dengan budaya yang beragam dan bernilai ekonomi, misalnya: a. Batik dari Solo dan Yogyakarta b. Kain songket dari Palembang. Dll.

2. usaha peningkatan hasil produksi

a. Intensifikasi Yaitu usaha untuk meningkatkan jumlah hasil produksi dengan tidak menambah jumlah faktor produksi. b. Ekstensifikasi Yaitu usaha meningkatkan jumlah hasil produksi dengan menambah sumber daya atau faktor produksi. c. Diversifikasi Yaitu usaha meningkatkan hasil produksi dengan cara penganekaragaman penggunaan sumber daya atau faktor produksi.

3. Kegiatan produksi dan dampaknya terhadap lingkungan alam sekitar

Dampak negatif kegiatan produksi: a. Terjadinya sesak napas disekitar pabrik b. Matinya ikan di sunga akibat buangan limbah industri. Dll. Dampak positif dari kegiatan produksi a. Mengurangi jumlah pengangguran b. Meningkatan pendapata masyarakat di sekitar pabrik. Dll.

4. Etika ekonomi dalam pemanfaatan sumber daya ekonomi

Cara pemanfaatan sumber daya ekonomi yang beretika ekonomi antara lain sebagai berikut:

Dokumen yang terkait

Pengaruh model cooperative learning teknik think-pair-share terhadap hasil belajar biologi siswa pada konsep sistem peredaran darah : kuasi eksperimen di smp pgri 2 ciputat

0 11 202

Perbedaan hasil belajar biologi antara siswa yang menggunakan pembelajaran kooperatif teknik think pair share dan teknik think pair squre

0 4 174

Upaya meningkatkan hasil belajar IPS melalui pendekatan pembelajaran kooperatif model think, pair and share siswa kelas IV MI Jam’iyatul Muta’allimin Teluknaga- Tangerang

1 8 113

Perbandingan hasil belajar biologi dengan menggunakan metode pembelajaran cooperative learning tipe group investigation (GI) dan think pair share (TPS)

1 5 152

PERBEDAAN HASIL BELAJAR IPS SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN TALKING STICK DAN METODE TALKING CHIPS DI MTS JAMIYATUL KHAIR

0 3 88

Penerapan model pembelajaran cooperative teknik think pair square (Tps) dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih kelas VIII H di Mts pembangunan uin Jakarta

0 15 161

Perbedaan hasil belajar biologi siswa menggunakan model Rotating Trio Exchange (RTE) dengan Think Pair Share (TPS) pada konsep virus

1 7 181

Peningkatan Hasil Belajar Ips Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Thinks Pair Share Pada Siswa Kelas V Mi Manba’ul Falah Kabupaten Bogor

0 8 129

METODE COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION (CIRC) DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS EKSPOSISI.

0 1 48

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH MELALUI METODE PEMBELAJARAN CIRC Peningkatan Hasil Belajar IPS Materi Perjuangan Melawan Penjajah Melalui Metode Pembelajaran CIRC (Cooperative, Integrated, Reading, and Composition) pada S

0 2 14