Rule Fuzzy Kekurangan Bahan Baku

Himpunan Fuzzy a b Sangat Tinggi 1 10 Tinggi 1 8 Sedang 1 6 Rendah 1 4 Sangat Rendah 1 2

b. Rule Fuzzy Kelebihan Bahan Baku

Kaidah dalam penetapan krisis akibat kelebihan bahan baku sebagai berikut: Rule I If persen kelebihan bahan baku sangat tinggi maka dampak krisis sangat tinggi Rule II If persen kelebihan bahan baku tinggi maka dampak krisis tinggi Rule III If persen kelebihan bahan baku sedang maka dampak krisis sedang. Rule IV If persen kelebihan bahan baku rendah maka dampak krisis rendah Rule V If persen kelebihan bahan baku sangat rendah maka dampak krisis sangat rendah

3. KELEBIHAN PERSEDIAAN PEMASARAN a. Rancangan Fuzzy Kelebihan Persediaan

Kelebihan persediaan didefinisikan sebagai ketidakmampuan gudang dalam menampung produk tapioka. Sehingga jika produk masih tertampung dalam kapasitas gudang maka tidak menjadi sebuah krisis. Sehingga hanya pada tingkat kelebihan persediaan produk yang akan ditransformasikan ke dalam dampak krisis. Rancangan fuzzy untuk tingkat kelebihan persediaan didefinisikan sebagai berikut: Tingkat persentase kelebihan persediaan didefinisikan dengan fungsi keanggotaan sebagai sebuah fungsi keanggotaan dengan fungsi Gaussian seperti disajikan pada tabel di bawah ini. Himpunan Fuzzy σ c Sangat Tinggi 10 100 Tinggi 10 75 Sedang 10 50 Rendah 10 25 Sangat Rendah 10 Gambar fungsi keanggotaannya adalah sebagai berikut: Nilai keluaran yang menggambarkan dampak krisis didefinisikan menggunakan persamaan linier dengan fx = ax + b. Nilai konstanta a dan b disajikan pada tabel di bawah ini: Himpunan Fuzzy a b Sangat Tinggi 1 10 Tinggi 1 8 Sedang 1 6 Rendah 1 4 Sangat Rendah 1 2

b. Rule Fuzzy Kelebihan Persediaan

Kaidah yang digunakan dalam penetapan kelebihan persediaan tapioka di gudang adalah sebagai berikut: Rule I If persen kelebihan persediaan sangat tinggi maka dampak krisis pemasaran sangat tinggi Rule II If persen kelebihan persediaan tinggi maka dampak krisis pemasaran tinggi Rule III If persen kelebihan persediaan sedang maka dampak krisis pemasaran sedang. Rule IV If persen kelebihan persediaan rendah maka dampak krisis pemasaran rendah Rule V If persen kelebihan persediaan sangat rendah maka dampak krisis pemasaran sangat rendah

4. KEKURANGAN BAHAN BAKAR a. Rancangan Fuzzy Kekurangan Bahan Bakar

Krisis bahan bakar diasumsikan akan terjadi jika terjadi kelangkaan bahan bakar. Krisis diperhitungkan ketika terjadi kekurangan bahan bakar pada waktu perkiraan data. Rancangan fuzzy pada analisis krisis kekurangan bahan bakar sebagai berikut: Himpunan fungsi keanggotaan untuk persentase kekurangan bahan baku didefinisikan menggunakan persamaan Gaussian yang disajikan pada tabel di bawah ini: