TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN METODE PEMBELAJARAN MEDIA DAN SUMBER BELAJAR

324 memberi informasi, bertanya, menjawab, memberi, dan melaksanakan instruksi terkait dengan pembelajaran teks fungsional tentang kehidupan sekolah. 1.3 Menghargai perilaku disiplin, tanggung jawab, motivasi internal, pola hidup sehat, dan ramah lingkungan melalui mendengarkan, berbicara, membaca, dan menulis tentang kehidupan sekolah. Indikator : Mempunyai perilaku disiplin, tanggung jawab, motivasi internal, pola hidup sehat, dan ramah lingkungan melalui mendengarkan, berbicara, membaca, dan menulis tentang kehidupan sekolah. 3.1 Mengolah informasi lisan, berbentuk paparan atau dialog sederhana tentang kehidupan sekolah. Indikator: a. Mampu mengungkapkan kalimat berbahasa Jerman secara lisan sesuai kaidah tata bahasa yang tepat. b. Mencari informasi data diri orang lain untuk dipresentasikan. c. Membuat variasi dialog sesuai tema tentang Imperativ: du-, ihr-, Sie- Form. d. Melakukan dialog berdasarkan variasi dialog sesuai tema tentang Imperativ: du-, ihr-, Sie-Form. 3.2 Menyajikan informasi secara lisan dalam bentuk paparan atau dialog sederhana secara nalar tentang kehidupan sekolah. Indikator: a. Melakukan tanya jawab berdasarkan kata kunci yang tersedia sesuai tema tentang Imperativ: du-, ihr-, Sie-Form. b. Melakukan dialog singkat dengan lancar yang mencerminkan kecakapan berkomunikasi dengan santun dan tepat. c. Melakukan tanya jawab antar teman secara mandiri. d. Melakukan dialog berdasarkan variasi dialog sesuai tema tentang Imperativ: du-, ihr-, Sie-Form.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Melalui kegiatan berbicara, peserta didik dapat: a. Melakukan tanya jawab berdasarkan kata kunci yang tersedia. b. Melengkapi kalimat dengan kata yang sesuai konteks. c. Menyusun kata menjadi kalimat. d. Menyusun kalimat menjadi sebuah wacana tulis singkat. e. Menyusun ujaran-ujaran menjadi suatu dialog. f. Melakukan dialog berdasarkan variasi dialog sesuai tema Imperativ: du-, ihr-, Sie-Form. 325

D. MATERI PEMBELAJARAN

Sumber: Kontakte Deutsch 1 halaman 130 326 Sumber: Kontakte Deutsch 1 halaman 131 327 Verben Subjek du Ihr Sie besuchen Besuch Besucht Besuchen kaufen Kauf Kauft Kaufen geben Gib Gebt Geben machen Mach Macht Machen lesen Lies Lest Lesen sehen Sieh Seht Sehen

E. METODE PEMBELAJARAN

Metode : diskusi, demonstrasi, drilli

F. MEDIA DAN SUMBER BELAJAR

1. Media : kartu domino 2. Sumber belajar Buku paket - Eva Maria Marbun 2009, Kontakte Deutsch 1 untuk SMA, Jakarta, PT Katalis. G. KEGIATAN PEMBELAJARAN Proses Pembelajaran Tatap Muka Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Mengucapkan salam pembukaan. 2. Menanyakan kabar. 3. Mereview tentang Uhrzeiten und Schule, zum Beispiel: “Wie viel Uhr ist es?“, “Wie spät ist es?“ 4. Apresepsi: Memberikan demonstrasi kepada seluruh peserta didik, zum Beispiel:“Lies ein Buch “Bacalah sebuah buku“ 5. Menyampaikan pada peserta didik bahwa materi hari ini tentang Imperativ: du-, ihr-, Sie-Form. 10 Menit Kegiatan Inti 1. Membagikan kertas materi kepada seluruh peserta didik. 2. Meminta peserta didik untuk membaca serta mencermati bentuk kalimat perintah dalam bahasa Jerman. 3. Menerangkan isi dari kertas materi tersebut. 4. Menuliskan beberapa kalimat perintahImperativ Satz: du-Form, ihr-Form, Sie-Form, z.B: 70 menit 328 a. du-Form = “Tia, schreib Deutsch“ b. ihr-Form = “Tia und Andi, macht die Hausaufgaben“ c. Sie-Form = “Frau Sonja, erklären Sie noch einmal“ 5. Meminta peserta didik untuk membuat dan menyebutkan contoh kalimat perintahImperativ Satz yang lain. 6. Meminta peserta didik secara bersama-sama untuk menentukan serta menyimpulkan aturan kalimat Imperativ: du-Form, ihr-Form, Sie-Form dari contoh-contoh tersebut. 7. Menerangkan juga bahwa kegunaan bentuk du- Form, ihr-Form, Sie-Form: du-Form= zu Freund-in und ohne Endung ihr-Form= zu Freunden-innen und +t Sie-Form= zu Lehrer-in und +en. 8. Memberi kesempatan peserta didik untuk bertanya. 9. Meminta peserta didik untuk membagi menjadi 8 kelompok, masing-masing kelompok terdiri dari 4- 5 peserta didik. 10. Mulai menggunakan kartu domino. 11. Memberi instruksi, bahwa setiap kelompoknya akan diberikan kartu domino secara acak oleh guru. 12. Setelah semua kelompok mendapatkan kartu domino tersebut, setiap kelopok diharuskan berdiskusi dengan teman sekelompoknya selama 15 menit untuk membuat kalimat bahasa Jerman dengan menggunakan kartu domino yang berisi kata bantu berupa gambar dan kata. 13. Meminta perwakilan setiap kelompok untuk berlomba maju ke depan, menyusun kartu domino tersebut di papan tulis menjadi sebuah kalimat perintah, dibuat secara berjejer layaknya permainan kartu domino tersebut secara tepat di papan tulis. 14. Meminta peserta didik yang telah maju dan menyusun kartu domino dari kelompoknya tersebut untuk menunjuk salah satu teman sekelompoknya, berbicara menggunakan kalimat perintah dengan bentuk kalimat menggunakan du form, ihr form dan Sie form. 15. Begitupun dengan kelompok yang lain melakukan hal yang sama seperti kelompok yang sudah maju, melakukan cara tersebut secara bergantian. 16. Kelompok yang cepat menyusun kartu domino 329 tersebut di papan tulis, serta berbicara kalimat perintah dengan tepat menggunakan bentuk du, ihr dan Sie maka kelompok tersebutlah yang menang. 17. Kelompok yang menang akan mendapat reward dari pendidik. Penutup 1. Memberi kesempatan peserta didik untuk bertanya tentang materi Imperativ: du-, ihr-, Sie-Form. 2. Mereview inti materi pelajaran yang telah disampaikan dan menyimpulkannya bersama-sama dengan peserta didik, yaitu tentang materi Imperativ: du-, ihr-, Sie-Form. 3. Mengucapkan salam penutup. 10 menit

H. PENILAIAN HASIL BELAJAR