Kesimpulan Saran KESIMPULAN DAN SARAN

Trianto. Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta: Prestasi Pustaka, 2007. _______. Model-Model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktivistik. Surabaya: Prestasi Pustaka, 2007. Undang-Undang Republik Indonesia No.20 Tahun 2003. Jakarta: Direktorat Jendral Pendidikan Indonesia. Weda, Made. Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer. Jakarta: Bumi Aksara, 2011. Zakiyah, Naeli. “Pengaruh Pendekatan Inkuiri Terstruktur terhadap Keterampilan Proses Sains Siswa pada Konsep Sistem Pernapasan Manusia ”. Skripsi tidak diterbitkan: FITK UIN Jakarta. 2011. Zulfiani, Tonih Feronika, dan Kinkin Suartini. Strategi Pembelajaran Sains. Jakarta: Lembaga Penelitian UIN Jakarta. 2009. Lampiran 1 69 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Kelas Eksperimen 1 Inkuiri Terstruktur Nama Sekolah : MTs. Nurul Falah Mata Pelajaran : IPA Biologi KelasSemester : VIIIII Materi Pelajaran : Fotosintesis Pertemuan Ke- : 1 Alokasi Waktu : 2x40 menit 2 jam pelajaran

A. Standar Kompetensi

Memahami sistem dalam kehidupan tumbuhan

B. Kompetensi Dasar

Mendeskripsikan proses perolehan nutrisi dan transformasi energi pada tumbuhan hijau

C. Indikator

1. Mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi proses fotosintesis melalui kegiatan praktikum 2. Merumuskan hipotesis melalui kegiatan praktikum 3. Menentukan rancangan praktikum untuk menguji hipotesis 4. Melakukan kegiatan praktikum untuk memperoleh informasi 5. Menggambarkan data empiris dari hasil kegiatan praktikum 6. Mendiskusikan kesimpulan dari hasil kegiatan praktikum 7. Mengkomunikasikan hasil kegiatan praktikum

D. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa mampu menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi proses fotosintesis melalui kegiatan praktikum 2. Siswa mampu merumuskan hipotesis sebelum kegiatan praktikum 3. Siswa mampu merancang praktikum untuk menguji hipotesis 4. Siswa mampu melakasanakan kegiatan praktikum 5. Siswa mampu menggambarkan data empiris dari hasil kegiatan praktikum 6. Siswa mampu memberikan kesimpulan dari hasil kegiatan percobaan 7. Siswa mampu mengkomunikasikan hasil kegiatan percobaan

E. Karakter Siswa Yang Diharapkan

1. Disiplin discipline 2. Rasa hormat dan perhatian respect 3. Tekun diligence 4. Tanggung jawab responsibility 5. Ketelitian carefulness

F. Materi Pokok

Fotosintesis merupakan proses tumbuhan mengolah mereaksikan karbon dioksida dan air menjadi amilum dan oksigen dengan bantuan cahaya matahari dan klorofil. Berikut reaksi yang terjadi pada proses fotosintesis : 6CO 2 + 6H 2 O C 6 H 12 O 6 + 6O 2 karbon dioksida air amilum oksigen Laju fotosintesis dipengaruhi oleh beberapa faktor, yaitu intensitas cahaya, konsentrasi karbon dioksida, suhu, kadar oksigen, air, dan kandungan klorofil. Ilmuwan-ilmuwan yang telah membuktikan kebenaran reaksi fotosintesis adalah : 1. Ingenhousz 1799, membuktikan bahwa pada fotosintesis dilepaskan O 2 2. Engelmann 1822, membuktikan bahwa klorofil merupakan suatu faktor keharusan dalam proses fotosintesis 3. Sachs 1860, membuktikan pada fotosintesis terbentuk karbohidrat amilum

G. Model dan Metode Pembelajaran

 Model : Inkuiri Terstruktur Structured Inquiry  Metode : Praktikum dan diskusi H. Langkah Pembelajaran Kegiatan Structured Inquiry Aktivitas Guru Aktivitas Siswa Alokasi Waktu P E N D A H U L U A N  Apersepsi: “Manusia dan hewan memperoleh nutrisi dengan cara memakan makhluk hidup lain, bagaimana dengan tumbuhan? Tumbuhan tidak memiliki mulut dan perut, namun tumbuhan kaya akan makanan seperti amilum, dari manakah asal amilum tersebut?”  Guru menyampaikan tujuan dari pembelajaran  Guru membagi siswa  Siswa menanggapi pertanyaan guru  Siswa memperhatikan penjelasan guru  Siswa membuat 5 menit Kegiatan Structured Inquiry Aktivitas Guru Aktivitas Siswa Alokasi Waktu dalam 5 kelompok, setiap kelompok diberi LKS inkuiri terstruktur kelompok dan mengambil LKS yang diberikan oleh guru I N T I Menyajikan Pertanyaan atau Masalah  Dengan bantuan LKS, guru bertanya kepada siswa: “Apakah tumbuhan dapat menghasilkan amilum jika tidak ada cahaya?”  Siswa menanggapi pertanyaan guru dengan memperhatikan LKS yang didapat 2 menit Membuat Hipotesis  Guru mengarahkan siswa untuk berdiskusi dan membuat hipotesis mengenai masalah yang disajikan dalam LKS  Guru menuliskan hipotesis dari siswa pada papan tulis  Siswa berdiskusi dan membuat hipotesis dari masalah yang disajikan dalam LKS  Siswa mengajukan hipotesis kepada guru dan menulisnya dalam LKS 5 menit Merancang Percobaan  Guru menjelaskan tentang tujuan percobaan  Guru menugaskan siswa untuk menyiapkan alat dan bahan untuk percobaan sesuai dengan LKS  Siswa memperhatikan penjelasan guru  Siswa menyusun alat dan bahan percobaan sesuai dengan LKS 4 menit Melakukan Percobaan  Guru menugaskan siswa untuk mulai melakukan percobaan sesuai dengan langkah kerja yang tercantum dalam LKS  Guru membimbing dan mengarahkan siswa dalam melakukan percobaan  Siswa melakukan percobaan sesuai dengan langkah kerja yang tercantum dalam LKS  Siswa bertanya kepada guru apabila ada yang tidak dimengerti 45 menit Mengumpulkan dan Menganalisis Data  Guru menugaskan siswa untuk mencatat hasil percobaan dan menjawab pertanyaan yang tercantum dalam LKS  Siswa melakukan diskusi kelompok untuk melengkapi dan menjawab pertanyaan yang tercantum dalam LKS 10 menit Membuat Kesimpulan  Guru menugaskan masing- masing kelompok untuk membuat kesimpulan dari hasil percobaan  Siswa membuat kesimpulan dari hasil percobaan dan mencantumkannya dalam LKS 5 menit Kegiatan Structured Inquiry Aktivitas Guru Aktivitas Siswa Alokasi Waktu  Guru mengarahkan siswa dalam mempresentasikan hasil percobaan di depan kelas  Secara bergantian setiap kelompok mempresentasikan hasil percobaan P E N U T U P  Guru membimbing siswa membuat kesimpulan materi yang telah dipelajari  Guru menginformasikan materi percobaan untuk pertemuan selanjutnya  Guru memberikan apresiasi terhadap kelompok yang paling baik  Siswa membuat kesimpulan dari materi yang telah dipelajari  Siswa memperhatikan penjelasan guru  Siswa mendapatkan apresiasi dari guru 4 menit

I. Sumber Belajar

1. Lembar Kerja Siswa LKS inkuiri terstruktur 2. Buku IPA kelas VIII, Grafindo media pratama

J. Penilaian

Indikator Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Soal Kunci Jawaban Skor 1. Mengidentifi kasi faktor- faktor yang mempengaru hi proses fotosintesis melalui kegiatan praktikum Tugas kelompok Uraian Bagaimana pengaruh cahaya terhadap proses fotosintesis? Jelaskan Tanpa cahaya tumbuhan tidak dapat melakukan fotosintesis, karena cahaya berfungsi untuk mengaktifkan klorofil, dan di dalam klorofil inilah terjadi penggabungan air dan karbon dioksida yang mengahasilkan amilum 3 2. Merumuskan hipotesis melalui kegiatan praktikum Tugas kelompok Uraian Apakah tumbuhan dapat menghasilkan amilum jika tidak ada cahaya? Buatlah hipotesis dari permasalahan tersebut Tidak, tumbuhan tidak dapat menghasilkan amilum jika 4