c 17 Rente C. Anuitas

A Anuitas: Sejumlah pembayaran yang sama besarnya yang dibayarkan setiap akhir jangka waktu dan terdiri atas angsuran dan bunga • 109 B Bunga: Jasa yang diberikan kepada peminjam uang kreditur • 109 D Data: Kumpulan semua datum • 46 Data diskrit: Data hasil menghitung • 46 Data kualitatif: Data yang bukan merupakan bilangan, tetapi berupa ciri-ciri, sifat-sifat, keadaan atau gambaran dari kualitas objek yang diteliti. • 46 Data kontinu: Data hasil pengukuran • 46 Desil: Pembagian sekumpulan data statistik terurut menjadi sepuluh bagian yang sama banyak • 44 F Frekuensi Harapan: Banyaknya kejadian yang diharapkan muncul • 25 H Harga Perolehan: Harga pembelian sebuah aktiva tetap ditambah biaya-biaya lainnya sehingga aktiva tetap tersebut siap dimiliki dan dipakai • 110 Histogram: Gra Àk yang menyajikan data dari tabel distribusi frekuensi • 44 J Jangkauan: Selisih data terbesar dengan data terkecil • 58 K Kejadian: Sebarang himpunan bagian dari ruang sampel • 1 Kombinasi: Susunan dari semua atau sebagian unsur suatu himpunan yang tidak mementingkan urutan unsurnya • 1 Kuartil: Pembagian sekumpulan data statistik terurut menjadi empat bagian yang sama banyak • 79 M Median: Nilai tengah dari sekumpulan data statistik terurut • 44 Modus: Datum yang sering muncul • 44 N Nilai akhir: Jumlah seluruh angsuran dan bunga-bunga yang dihitung pada masa bunga terakhir • 111 Nilai sisa: Nilai aktiva tetap setelah masa taksiran umur ekonomis selesai • 146 Nilai tunai: Jumlah seluruh nilai tunai angsuran yang dihitung pada awal atau akhir masa bunga pertama • 111 O Ogif: Kurva yang diperoleh dari data tabel distribusi frekuensi kumulatif lebih dari atau kurang dari • 48 P Penyusutan: Besaran pengurangan nilai aset suatu perusahaan • 109 Permutasi: Susunan dari semua atau sebagian unsur suatu himpunan yang mementingkan urutan unsurnya • 1 Persentil: Pembagian sekumpulan data statistik terurut menjadi sepuluh bagian yang sama banyak • 78 Populasi: Seluruh objek yang akan diamati • 43 R Rata-rata: Jumlah semua data dibagi banyaknya data • 43 Rente: Deret modal yang dibayarkan atau diterima pada setiap jangka waktu tertentu yang besarnya tetap • 123 Daftar Istilah 167