Tes Wawancara Teknik Pengumpulan Data

dan 20 siswa perempuan. Pembelajaran dilaksanakan pada hari Selasa jam ke-7, Kamis jam ke-1 dan 2, Jumat jam ke-1 dan 2, dan Sabtu jam ke-1. Pada pembelajaran ini peneliti lebih banyak bertindak sebagai fasilitator. Peneliti lebih banyak menggunakan waktu dalam pembelajaran untuk diskusi kelompok dan latihan soal baik dalam bentuk games maupun turnamen.

a. Pembelajaran Pertemuan 1

Pada pertemuan pertama dilaksanakan tes kemampuan awal TKA bagi para siswa kelas VIII C. Pemberian TKA di kelas VIII C dilaksanakan pada Jumat, 31 Agustus 2012. Pengerjaan TKA di kelas VIII C ini dilaksanakan pada jam pertama yakni pukul 07.00 sampai dengan 07.55. Pemberian TKA ini bertujuan untuk mengetahui tingkat akademis siswa pada materi di tingkat sebelumnya yakni di kelas VII sekaligus untuk membantu peneliti dalam membagi dalam kelompok diskusi yang akan digunakan pada pertemuan-pertemuan selanjutnya. Pada saat pemberian TKA ini ada 5 siswa yang tidak masuk karena sakit maupun ijin. b. Pembelajaran Pertemuan 2 Pembelajaran pertemuan kedua dilaksanakan pada hari Sabtu, 1 September 2012 pada jam ke-1 dan 2 yakni pada pukul 07.00-08.35. Pada pertemuan kedua ini pembelajaran mulai dilaksanakan dalam kelompok-kelompok diskusi yang telah dibagi oleh peneliti dan diberitahukan sebelumnya pada para siswa kelas VIII C. Terdapat 7 kelompok diskusi yang membagi para siswa. Karena jumlah siswa seluruhnya 39 siswa, maka dalam pembagian kelompok tidak semua kelompok memiliki jumlah anggota yang sama. Ada kelompok yang beranggotakan 6 siswa. Ada pula kelompok yang hanya beranggotakan 5 siswa. Pada pertemuan kedua ini ada 3 siswa yang tidak masuk sekolah karena sakit dan ijin, maka sedikit menghambat berlangsungnya pembelajaran karena ada membuat beberapa kelompok memiliki anggota yang tidak lengkap. Gambar 4.1 : Beberapa kelompok diskusi pada Games 1 Pada pertemuan kedua ini peneliti memulai dengan menjelaskan materi relasi dengan menggunakan media kertas yang lebar untuk memudahkan siswa melihat gambar diagram panah dan diagram cartesius. Peneliti juga membagikan modul sebagai panduan bagi para siswa saat peneliti mengajar. Modul tersebut tidak hanya berupa rangkuman materi yang sudah tersaji, namun ada sebagian jawaban atau materi yang peneliti kosongkan sebagai bahan latihan bagi para siswa. Setelah peneliti mengajarkan materi relasi pada para siswa, kemudian peneliti memberikan latihan yang dikemas dalam bentuk

Dokumen yang terkait

Upaya Peningkatkan Hasil Belajar Kimia Siswa Melalui Model Kooperatif Tipe Team Games Tournament (TGT) Pada Konsep Sistem Koloid

0 7 280

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams-Games Tournament) terhadap pemahaman konsep matematika siswa

1 8 185

Komparasi hasil belajar metode teams games tournament (TGT) dengan Student Teams Achievement Division (STAD) pada sub konsep perpindahan kalor

0 6 174

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe Teams-Games-Tournament (TGT) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa

2 8 199

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih di MTs Islamiyah Ciputat

1 40 0

Upaya meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas 3 melalui metode pembelajaran kooperatif tipe TGT : teams games tournament di MI Darul Muqinin Jakarta Barat

0 29 169

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (Teams Games Tournaments) Peningkatan Motivasi Belajar Ips Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT (Teams Games Tournaments) Siswa Kelas IV MI M Gading 1 Klaten Utara

0 0 16

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MENGGUNAKAN METODE KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES Upaya Peningkatan Motivasi Belajar Matematika Menggunakan Metode Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (TGT)( PTK Pembelajaran Matematika di Kelas VIII E SMP Ne

0 0 15

Penerapan pembelajaran kooperatif tipe Team Games Tournaments (TGT) untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas VIII B SMP Pangudi Luhur Moyudan pada materi struktur dan fungsi jaringan tumbuhan.

1 2 196

Hasil belajar dan motivasi belajar siswa pada pembelajaran matematika dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournaments (TGT) di kelas VIII C SMP Pangudi Luhur 1 Yogyakarta - USD Repository

0 3 255