Penghargaan Kelompok Analisis Hasil Penelitian

Setelah didapatkan hasil uji korelasi t untuk r rank , kemudian bandingkan hasil tersebut dengan nilai statistik uji t untuk r rank yang terdapat pada tabel korelasi t. Dengan � = 27 dan α = 0,05 didapatkan harga statistik uji t pada tabel = 2,052. Karena nilai hitung statistik uji t untuk r rank 29,18 ≥ nilai statistik uji t untuk r rank pada tabel 2,052, maka dapat disimpulkan bahwa antara hasil belajar dan motivasi belajar berkorelasi positif secara signifikan.

6. Wawancara

Wawancara dilakukan untuk mengetahui informasi yang mendalam mengenai hasil belajar dan motivasi belajar yang dimiliki oleh siswa yang hasil belajar dan motivasi belajarnya tergolong diskonkordan atau tidak berkorelasi positif. Penggolongan diskonkordan didasarkan atas pencapaian siswa dalam hasil belajar maupun motivasi belajarnya. Terdapat 3 golongan atau kriteria yang diniliai sebagai hubungan yang diskonkordan, yaitu siswa yang memiliki hasil belajar rendah tetapi motivasi belajarnya sedang, siswa yang hasil belajarnya sedang tetapi motivasi belajarnya tinggi, dan siswa yang memiliki hasil belajar tinggi tetapi motivasi belajarnya tergolong sedang. Masing-masing kategori akan diambil 2 sampel untuk diwawancarai, namun untuk kategori pertama yakni kategori siswa yang hasil belajarnya rendah namun motivasi belajarnya sedang hanya didapatkan satu orang saja. a. Siswa 1 siswa dengan hasil belajar rendah, motivasi belajar sedang Berdasarkan analisis wawancara yang dilakukan dengan siswa pertama, dapat disimpulkan bahwa siswa 1 senang dalam mengikuti pelajaran di kelas meskipun tidak secara maksimal. Namun siswa 1 cenderung malas dalam belajar, misalkan mengerjakan soal, mengerjakan tugas, dan mengulangi kembali materi pelajaran yang telah diiajarkan oleh guru. Siswa 1 yang lebih senang bekerja dalam kelompok agaknya kurang dapat memprioritaskan kegiatan belajarnya sewaktu berada dalam kelompok dan lebih senang untuk mengandalkan teman lain. b. Siswa 2 siswa dengan hasil belajar sedang, motivasi belajar tinggi Siswa 2 yang memiliki hasil belajar sedang dan motivasi belajar yang tinggi lebih senang bekerja dalam kelompok karena menurutnya di dalam kelompok dapat saling membantu satu sama lain. Akan tetapi, karena kurangnya fasilitas dan kurangnya usaha yang dilakukan oleh siswa 2 menyebabkan siswa 2 mengalami kesulitan dalam belajar sehingga siswa 2 memperoleh hasil yang tidak maksimal. c. Siswa 3 siswa dengan hasil belajar sedang, motivasi belajar tinggi Siswa 3 mengalami kasus yang sama dengan siswa 2 yakni memiliki hasil belajar yang sedang namun motivasi belajarnya tinggi. Siswa 3 memiliki keinginan kuat untuk belajar dan motivasi untuk mempelajari materi pelajaran, namun keinginan tersebut tidak datang setiap waktu. Siswa 3 yang lebih senang bekerja dalam kelompok

Dokumen yang terkait

Upaya Peningkatkan Hasil Belajar Kimia Siswa Melalui Model Kooperatif Tipe Team Games Tournament (TGT) Pada Konsep Sistem Koloid

0 7 280

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams-Games Tournament) terhadap pemahaman konsep matematika siswa

1 8 185

Komparasi hasil belajar metode teams games tournament (TGT) dengan Student Teams Achievement Division (STAD) pada sub konsep perpindahan kalor

0 6 174

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe Teams-Games-Tournament (TGT) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa

2 8 199

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih di MTs Islamiyah Ciputat

1 40 0

Upaya meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas 3 melalui metode pembelajaran kooperatif tipe TGT : teams games tournament di MI Darul Muqinin Jakarta Barat

0 29 169

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (Teams Games Tournaments) Peningkatan Motivasi Belajar Ips Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT (Teams Games Tournaments) Siswa Kelas IV MI M Gading 1 Klaten Utara

0 0 16

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MENGGUNAKAN METODE KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES Upaya Peningkatan Motivasi Belajar Matematika Menggunakan Metode Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (TGT)( PTK Pembelajaran Matematika di Kelas VIII E SMP Ne

0 0 15

Penerapan pembelajaran kooperatif tipe Team Games Tournaments (TGT) untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas VIII B SMP Pangudi Luhur Moyudan pada materi struktur dan fungsi jaringan tumbuhan.

1 2 196

Hasil belajar dan motivasi belajar siswa pada pembelajaran matematika dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournaments (TGT) di kelas VIII C SMP Pangudi Luhur 1 Yogyakarta - USD Repository

0 3 255