Analisis Data Penilaian Indikator 7 Analisis Data Penilaian Indikator 8

kotak berwarna ungu tua yang ada pada tombol menu materi yang terdiri dari memahami dan menginterpretasi. Selain itu, tersedia juga tombol kompetensi, materi, daftar pustaka, penyusun, dan evaluasi. Kemudian, pengguna dapat mengklik tombol tersebut. Alhasil, slide akan berpindah ke halaman yang akan dituju. Gambar 51 Tampilan Games

h. Daftar Pustaka

Bagian daftar pustaka berisi rujukan bahan ajar yang akan ditemui ketika menggunakan media pembelajaran teks prosedur kompleks berbasis lectora inspire . Pada media pembelajaran ini terdapat daftar pustaka dilengkapi dengan nama penulis, tahun terbit, judul buku, tempat penerbit, dan penerbit. Penggunaan tombol daftar pustaka berupa slide dengan logo Universitas Sanata Dharma, PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI tombol button wizard exit , home , help , back , dan next , latar berwarna putih dengan kombinasi warna ungu tua dan ungu muda, serta copyright 2016 Maria Yunita Anggelina. Pengguna dapat mengarahkan kursor ke tombol kompetensi, materi, games , penyusun, dan evaluasi. Kemudian, pengguna dapat mengklik tombol tersebut. Alhasil, slide akan berpindah ke halaman yang akan dituju. Gambar 52 Tampilan Daftar Pustaka

i. Penyusun

Bagian penyusun berisi biodata peneliti yang akan ditemui ketika menggunakan media pembelajaran teks prosedur kompleks berbasis lectora inspire . Pada media pembelajaran ini terdapat penyusun dilengkapi dengan nama lengkap, tempat tanggal lahir, prodi, nomor handphone , dan email. Penggunaan tombol penyusun berupa slide dengan logo Universitas Sanata Dharma, tombol PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI button wizard exit , home , help , back , dan next , latar berwarna putih dengan kombinasi warna ungu tua dan ungu muda, foto peneliti, serta copyright 2016 Maria Yunita Anggelina. Pengguna dapat mengarahkan kursor ke tombol kompetensi, materi, games , daftar pustaka, dan evaluasi. Kemudian, pengguna dapat mengklik tombol tersebut. Alhasil, slide akan berpindah ke halaman yang akan dituju. Gambar 53 Tampilan Penyusun

j. Evaluasi

Bagian evaluasi berisi latihan untuk menguji tingkat pemahaman siswa yang akan ditemui ketika menggunakan media pembelajaran teks prosedur kompleks berbasis lectora inspire . Pada media pembelajaran ini terdapat evaluasi dilengkapi dengan mengisi identitas siswa yaitu nama lengkap dan nim, soal latihan yang

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN TEKS ANEKDOT BERBASIS ANIMASI PADA SISWA KELAS X SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

17 79 79

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E LEARNING BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK KETERAMPILAN MEMBACA BAHASA ARAB SISWA MTs KELAS VIII

10 93 256

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS APLIKASI LECTORA INSPIRE UNTUK MATA PELAJARAN DASAR DAN PENGUKURAN LISTRIK KELAS X DI SMK SWASTA IMELDA MEDAN.

2 5 29

MEDIA LECTORA INSPIRE DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 3 COLOMADU Media Lectora Inspire Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di SMP- Negeri 3 Colomadu Tahun Pelajaran 2015/2016.

0 4 13

MEDIA LECTORA INSPIRE DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 3 COLOMADU Media Lectora Inspire Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di SMP- Negeri 3 Colomadu Tahun Pelajaran 2015/2016.

1 4 16

Pengembangan aplikasi Lectora Inspire sebagai media alternatif pembelajaran teks prosedur kompleks kurikulum 2013 kelas X Sekolah Menengah Agama Katolik Seminari Mario John Boen Pangkalpinang.

0 0 337

Pengembangan aplikasi Lectora Inspire dalam pembelajaran teks negosiasi kelas X SMA Bruderan Purwokerto.

0 3 244

Pengembangan aplikasi Lectora Inspire dalam pembelajaran teks negosiasi kelas X SMA Bruderan Purwokerto

1 3 242

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PUZZLE SEBAGAI MEDIA ALTERNATIF PEMBELAJARAN FISIKA KELAS X

2 11 80

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBANTU SOFTWARE LECTORA INSPIRE PADA MATERI RELASI DAN FUNGSI KELAS X - Raden Intan Repository

0 2 94