C. Kelebihan Produk
Peneliti memaparkan beberapa kelebihan produk yaitu: 1
Produk media pembelajaran berbasis
lectora inspire
tidak memerlukan jaringan internet saat memproduksi dan menggunakannya.
2 Produk media pembelajaran berbasis
lectora inspire
terdiri dari beberapa
templates
yang menarik dengan tipe
color
,
mobile
,
tablet
,
templates online
, dan
my templates
. 3
Produk media pembelajaran berbasis
lectora inspire
dapat menampilkan teks, gambar, audio, video, dan audio visual.
4 Produk media pembelajaran berbasis
lectora inspire
dapat menampilkan
games
bola basket,
puzzle
, algojo, terjun bebas, dll yang berisi pertanyaan terkait materi pembelajaran.
5 Produk media pembelajaran berbasis
lectora inspire
dapat membuat soal evaluasi yaitu, benarsalah, pilihan ganda, isian singkat, dll. Selanjutnya,
pembelajar dapat melihat skor di akhir setelah selesai mengerjakan soal evaluasi.
6 Produk media pembelajaran berbasis
lectora inspire
dapat meningkatkan motivasi belajar siswa.
D. Kekurangan Produk
Adapun beberapa kekurangan dari produk ini yaitu: 1
Produk media pembelajaran berbasis
lectora inspire
dapat digunakan dengan fasilitas yang mendukung. Fasilitas tersebut antara lain laptop, komputer,
viewer
, LCD, dan
speaker
. 2
Produk media pembelajaran berbasis
lectora inspire
tidak dapat menampilkan
games
jika laptop atau komputer tidak memiliki
adobe flash player
. 3
Produk media pembelajaran berbasis
lectora inspire
memerlukan ketelitian ketika memproduksi agar menghasilkan media pembelajaran yang menarik.
4 Produk media pembelajaran berbasis
lectora inspire
akan menurunkan fokus dan konsentrasi saat pembelajaran ketika digunakan saat suasana kelas ramai.
E. Pembahasan
Media merupakan alat informasi yang berfungsi menyampaikan pesan sebagai sumber belajar seperti audio, video, dan audio visual kepada penerima
pesan
receiver
yang tujuannya untuk memotivasi minat belajar siswa. Berdasarkan kebutuhan sekolah perlu dikembangkan media pembelajaran yang
inovatif melalui teknologi komputer dengan menggunakan aplikasi
lectora inspire
sebagai media pembelajaran teks prosedur kompleks kurikulum 2013 kelas X Sekolah Menengah Agama Katolik Seminari Mario John Boen Pangkalpinang.
Pengembangan aplikasi ini dibuat untuk menarik perhatian siswa dalam menjelaskan materi yang akan diberikan. Harapannya metode pembelajaran
menggunakan aplikasi
lectora inspire
ini lebih efektif dan dapat meningkatkan PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI