Investasi Pemerintah Pembiayaan Nonutang

258 DIREKTORAT P-APBN PEMBIAYAAN ANGGARAN 10 PT PERUSAHAAN PENGELOLA ASET PERSERO 1.000.000,00 FM 11 PT PERUSAHAAN PENJAM INAN INFRASTRUKTUR PERSERO 1.000.000,00 FM Tabel 7.10 BUMN penerima PMN pada Tahun 2010 No. BUM N Nilai PM N Rpjuta Jenis PM N 1 PERUM JAM INAN KREDIT INDONESIA JAM KRINDO 900.000,00 FM 2 PT ASURANSI KREDIT INDONESIA PERSERO 900.000,00 FM 220.000,00 SHM 3 PT PERUSAHAAN PENJAM INAN INFRASTRUKTUR PERSERO 1.500.000,00 FM 4 PT SARANA M ULTI INFRASTRUKTUR PERSERO 1.000.000,00 FM 5 Lembaga Pebiayaan Ekspor Indonesia 2.000.000,00 FM 6 PT BRANTAS ABIPRAYA PERSERO 151.554,48 AT 7 PT BAHANA PUI 18.500,00 SHM 8 PT ANGKASA PURA II 55.623,29 AT Tabel 7.11 BUMN penerima PMN pada Tahun 2011 No. BUM N Nilai PM N Rpmiliar Jenis PM N 1 PT ASKRINDO DAN PERUM JAM KRINDO 2.000,00 FM 2 PT PUPUK ISKANDAR M UDA PERSERO 1.338,00 FM 3 PT PERUSAHAAN PENJAM INAN INFRASTRUKTUR PERSERO 1.500,00 FM 4 PERUSAHAAN PENERBIT SBSN INDONESIA III 0,10 FM 5 PT DIRGANTARA INDONESIA 1.571,10 FM 6 PT PAL INDONESIA 960,20 FM 7 PT SARANA M ULTIGRIYA FINANSIAL 1.000,00 FM 8 PT GEO DIPA ENERGI 443,50 FM 9 PT INHUTANI I 5,00 FM 10 PT M ERPATI NUSANTARA AIRLINES 561,00 FM Tabel 7.12 BUMN penerima PMN pada Tahun 2012 No. BUM N Nilai PM N Rpmiliar Jenis PM N 1 PERUM ASKRINDO DAN PT JAM KRINDO 2.000,00 FM 2 PT PINDAD 300,00 FM 3 PT PERUSAHAAN PENJAM INAN INFRASTRUKTUR PERSERO 1.000,00 FM 4 PT INDUSTRI KAPAL INDONESIA 200,00 FM 5 PT DIRGANTARA INDONESIA 600,00 6 PT PAL INDONESIA 600,00 FM 259 DIREKTORAT P-APBN PEMBIAYAAN ANGGARAN 7 PT GARAM 100,00 FM 8 PT SARANA M ULTI INFASTRUKTUR 2.000,00 FM 9 PT M ERPATI NUSANTARA AIRLINES 200,00 FM Keterangan Jenis PMN: 1. FM Fresh Money adalah Dana Tunai berupa rupiah murni dari APBN. 2. AT adalah Aktiva Tetap yang berasal Barang Milik Negara yang dihasilkan dari proyek-proyek yang dibiayai APBN. 3. SHM adalah PMN berupa saham negara di perusahaan lain kepada BUMN tersebut. 4. K adalah konversi piutang Pemerintah pada BUMN

7.3.5 Dana Bergulir:

Dana bergulir adalah dana yang dikelola oleh BLU untuk dipinjamkan dan digulirkan kepada masyarakat dengan tujuan untuk meningkatkan ekonomi rakyat dan tujuan lainnya. UU no 22 tahun 2011 tentang APBN Dana pemberdayaan yang dialokasikan melalui pembiayaan, dipinjamkan kepada masyarakat, untuk selanjutnya dikembalikan kepada Pemerintah dalam jangka waktu tertentu, dan selanjutnya dipinjamkan kembali dipergulirkan kepada masyarakat lain yang membutuhkan. Mekanisme perguliran dana diharapkan dapat meningkatkan jumlah masyarakat yang dapat menerima dana sehingga terjadi snowballing effects yang dapat meningkatkan perekonomian dan kesejahteraan masyarakat. Karakterisitik Dana Bergulir sesuai dengan PMK Nomor 99 Tahun 2008 antara lain sebagai berikut: a. Merupakan bagian dari keuangan negara; b. Dicantumkan dalam APBN danatau laporan keuangan; c. Dimiliki, dikuasai, danatau dikendalikan oleh Penggunan AnggaranKuasa Penggunan Anggaran; d. Disalurkandipinjamkan kepada masyarakatkelompok masyarakat, ditagih kembali dengan atau tanpa nilai tambah, dan digulirkan kembali kepada masyarakatkelompok masyarakat revolving fund; e. Ditujukan untuk perkuatan modal koperasi, usaha mikro, kecil, menengah, dan usaha lainnya; f. Dapat ditarik kembali pada suatu saat. Sementara itu, sumber pendanaan Dana Bergulir dapat berasal dari: a Rupiah murni, b Hibah, c Penarikan kembali pokok dana bergulir, d Pendapatan dari dana bergulir, e Saldo pokok pembiayaan yang diterima dari APBN, dan f sumber lainnya. Pengeluaran dana bergulir yang