Sub model ekologi Simulasi model

138

5.5.5.1. Validasi struktur model

Validasi struktur model merupakan proses validasi utama dalam berpikir sistem. Untuk melakukan perancangan dan justifikasi seorang pembuat model dituntut untuk mengumpulkan informasi sebanyak mungkin atas sistem yang menjadi obyek penelitian. Informasi ini dapat berupa pengalaman dan pengetahuan dari orang yang memahami mekanisme kerja pada sistem atau berasal dari studi literatur. Pada proses ini bertujuan untuk melihat sejauh mana keserupaan struktur model mendekati struktur nyata, yang berkaitan dengan batasan sistem, variabel-variabel pembentuk sistem, dan asumsi mengenai interaksi yang terjadi dalam sistem. Validasi struktur dilakukan dengan 2 bentuk pengujian, yaitu; uji kesesuaian struktur dan uji kestabilan struktur Forrester 1968.

5.5.5.1.1. Konstruksi atau kesesuaian model

Uji kesesuaian struktur dilakukan untuk menguji apakah struktur model tidak berlawanan dengan pengetahuan yang ada tentang struktur dari sistem nyata dan apakah struktur utama dari sistem nyata telah dimodelkan Sushil 1993. Hal ini akan meningkatkan tingkat kepercayaan atas ketepatan dari struktur model. Pada model yang telah dibangun dapat dilihat dari bertambahnya jumlah penduduk akan jumlah pencari kerja. Dengan adanya usaha pertanian dapat menambah lapangan kerja baru untuk masyarakat. Berdasarkan contoh tersebut struktur model dinamis yang dibangun adalah valid secara teoritis.

5.5.5.1.2. Kestabilan struktur

Uji kestabilan struktur model dilakukan dengan cara memeriksa keseimbangan dimensi peubah pada kedua sisi persamaan model Sushil 1993. Setiap persamaan yang ada dalam model harus menjamin keseimbangan dimensi antara variabel bebas dan variabel terikat yang membentuknya. Seperti halnya untuk pengendalian mutu lahan kering berbasis pemberdayaan masyarakat, maka uji kestabilan struktur model diperiksa dengan cara menganalisis dimensi keseluruhan interaksi peubah-peubah yang menyusun model tersebut yang terdiri dari beberapa sub model. Dimensi tersebut meliputi tanda, bentuk respon dan satuan dari persamaan equation matematis yang digunakan. 139 1. Sub model ekonomi Pemeriksaan satuan terhadap persamaan yang berkaitan dengan sub model ekonomi adalah : PDRB = +dtLPDRB, -dtKPDRB 000 rupiah KPDRB = PDRBFKPDRB 000 rupiah LPDRB = PDRBFLPDRB 000 rupiah Ksjhtr = Pend_Pet-Ksm_Pet rupiah Pend_Pet = PPerKapitaPetFPP rupiahtahun PPerKapita = PDRBPendudukFPPK rupiahkktahun Pertambahan PDRB sangat dipengaruhi oleh seluruh sektor yang ada, untuk pertambahan pendapatan akan semakin meningkat apabila nilai perbandingan pertumbuhan ekonomi dengan populasi lebih besar dibandingkan pada tahun simulasi sebelumnya. Sedangkan untuk nilai kesejahteraan akan semakin tinggi apabila pendapatan petani lebih besar dari pada konsumsi rumahtangga petani. Dengan demikian, dimensi interaksi dari peubah-peubah yang berkaitan dengan nilai pada sub model ekonomi tetap konsisten. 2. Sub model sosial Pemeriksaan satuan terhadap persamaan yang berkaitan dengan sub model sosial adalah : IPM = +dtLIPM tahun Kesehatan = +dtLKshtn, -dtPKshtn PC_Kerja = +dtLPCK, -dtLKCK jiwa Pendidikan = +dtLPdk, -dtPPdk skor 1,2,3,4 Penduduk = +dtPert_Pddk, -dtPgrn_Pddk jiwa LIPM = IPMFLIPMPddk_Miskin tahun LKCK = PC_KerjaLPLLT jiwa LKshtn = KesehatanFLKshtn LPCK = PC_KerjaFLPCK jiwa LPdk = PendidikanFLPdk Pert_Pddk = PendudukA_Kel jiwatahun Pgrn_Pddk = PendudukA_Kem jiwatahun PKshtn = KesehatanFPKshtn+FPMK PPdk = PendidikanFPPdk 140 FB = Penduduk-PC_Kerja jiwa FPMK = Pddk_MiskinAPMK Klp_Tani = PendudukFKTLPLLT kelompok LPLLT = Luas_lahan_taniFLPLLT Pddk_Miskin = PendudukPrPddk_Miskin jiwa Persepsi = Pddk_MiskinPendidikanFPer Pet = Klp_TaniFPet jiwa PrPddk_Miskin = FPddkMPendidikan jiwa Pada angka kesehatan akan semakin meningkat apabila nilai kemiskinan rendah sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan. Nilai persepsi terbentuk secara umum karena pendidikan serta pengetahuan dalam mengelola lahan kering yang baik. Apabila persepsi semakin turun maka lahan kering yang produktif untuk diusahakan semakin turun juga. Dengan demikian, dimensi interaksi dari peubah-peubah yang berkaitan dengan nilai pada sub model sosial tetap konsisten. 3. Sub model ekologi Pemeriksaan satuan terhadap persamaan yang berkaitan dengan sub model ekologi adalah : FProd = +dtLFP, -dtLFPP Luas_Lahan_Kering = +dtLLLK ha Luas_lahan_tani = +dtLLLT ha LFP = FProdALFP LFPP = FProdALFPP LLLK = Luas_Lahan_KeringFLLLK ha LLLT = Luas_lahan_taniFLLLT ha LProd = Luas_lahan_taniFProdOLK100 ha OLK = Curah_HujanLuas_Lahan_KeringFOLKFPer Lahan kering akan optimal apabila luas lahan yang ada dimanfaatkan dengan baik oleh petani, kebutuhan luas lahan akan bertambah seiring dengan jumlah petani yang akan memanfaatkan lahan tersebut. Dalam hal ini semakin meningkatnya jumlah petani akan meningkatkan jumlah luas kebutuhan lahan