Bahan bacaan 2: Pembelajaran gerak spesiik Bahan bacaan 3: Pembelajaran gerak spesifik melempar bola ke berbagai arah dan berbagai

88 Hardiyanto Amati peragaan cara melambungkan bola sebagai berikut. 1 bola dipegang dengan tangan kanan 2 menghadap ke teman yang akan memukul bola 3 langkahkan kaki kanan satu langkah ke depan 4 ayunkan bola dengan tangan kanan 5 lemparkan bola ke depan sesuai dengan permintaan pemukul Gambar 1.68 Pembelajaran melambungkan bola permainan kasi

c. Bahan bacaan 3: Pembelajaran gerak spesifik melempar bola ke berbagai arah dan berbagai

kecepatan Melempar dapat dilakukan dengan satu tangan kiri atau kanan. Sebelum bola itu dilemparkan, bola harus diarahkan pada sasaran lempar yang akan dituju, dengan arah lurus mendatar, rendah dan melambung. 1 Aktivitas Pembelajaran 1: gerak spesiik melempar bola lurusmendatar Amati peragaan cara melempar bola lurus mendatar sebagai berikut. a bola dipegang dengan tangan kanan b menghadap ke arah sasaran lempar c pandangan tertuju pada sasaran lempar d kedua kaki dibuka silang depan, lutut agak ditekuk 89 Pendidikan Jasmani, olahraga, dan Kesehatan kelas X e rentangkan tangan lempar ke belakang dengan bola di- arahkan ke sasaran f lengan kiri lurus ke depan sejajar dengan bahu g sikap badan sedikit ke belakang h dengan melangkahkan kaki satu langkah, lemparkan bola lurus ke arah depan Gambar 1.69 Pembelajaran melempar bola lurusmendatar permainan kasi 2 Aktivitas Pembelajaran 2: gerak spesiik melempar bola melambung Amati peragaan cara melambungkan bola melambung sebagai berikut. a arahkan bola dengan lemparan dari belakang bawah ke depan atas b pandangan ditujukan pada arah sasaran lempar c sikap badan sedikit ke belakang d ayunkan bola dari belakang bawah menuju ke depan atas hingga bola lepas dan melambung jauh Gambar 1.70 Pembelajaran melempar bola melambung permainan kasi 90 Hardiyanto 3 aktivitas Pembelajaran 3: gerak spesifik melempar bola rendah Amati peragaan cara melempar bola rendah sebagai berikut. a melangkahkan satu kaki ke depan b bola diayunkan dari belakang atas menuju ke depan bawah hingga bola itu meluncur setinggi lutut penerima. c pandangan selalu tertuju pada bola Gambar 1.71 Pembelajaran melempar bola rendah permainan kasi 4 Aktivitas Pembelajaran 4: gerak spesiik melempar bola menggelundung Melempar bola menggelundung gerakannya sama dengan melempar bola rendah. Tangan lempar diayunkan dari atas menuju bawah lutut. Amati peragaan cara melempar bola menggelundung gerakannya sama dengan melempar bola rendah. Tangan lempar diayunkan dari atas menuju bawah lutut sebagai berikut. Gambar 1.72 Pembelajaran melempar bola rendah permainan kasi 91 Pendidikan Jasmani, olahraga, dan Kesehatan kelas X Lakukan gerakan hasil pengamatan aktivitas pembelajaran 1-3 : a rasakan gerakan yang kamu lakukan. b bandingkan gerakan yang kamu lakukan dengan hasil pengamatan dan mana yang paling mudah kamu lakukan. c tanyakan atau diskusikan dengan guru atau teman bila ada kesulitan.

d. Bahan bacaan 4: Pembelajaran gerak spesiik

menangkap bola dari berbagai arah dan kecepatan 1 Aktivitas Pembelajaran 1: gerak spesiik menangkap bola mendatar Amati peragaan cara menangkap bola mendatar sebagai berikut. a menghadap ke arah bola datang b kedua kaki dibuka dan lutut ditekuk c sikap badan agak condong ke depan d pandangan ke arah bola e kedua tangan lurus ke depan f telapak tangan menghadap bola dengan membentuk mangkuk g tangkap bola dengan kedua tangan. Lalu genggam dengan jari h setelah bola tertangkap, tar ik ke arah dada dengan menekuk siku 2 Aktivitas Pembelajaran 2: gerak spesiik menangkap bola melambung Amati peragaan cara menangkap bola melambung sebagai berikut. a perhatikan arah lambungan bola b lari menuju bola dan berhenti di bawah Gambar 1.73 Pembelajaran menangkap bola mendatar permainan kasi 92 Hardiyanto lambungan bola c arahkan kedua tangan pada bola d telapak tangan membentuk corong menghadap ke atas e pandangan ke arah bola datang f tangkap bola dengan kedua tangan Lakukan gerakan hasil pengamatan aktivitas pembelajran 1 dan 2: a rasakan gerakan yang kamu lakukan. b bandingkan gerakan yang kamu lakukan dengan hasil pengamatan dan mana yang paling mudah kamu lakukan. c tanyakan atau diskusikan dengan guru atau teman bila ada kesulitan. e. Bahan Bacaan 5: Pembelajaran g e r a k s p e s i f i k memukul obyek yang dilambungkandilemparkan dari berbagai arah dan jarak 1 Ativitas Pembelajaran 1: gerak spesiik memukul lurus mendatar Amati peragaan cara melakukan memukul bola lurus sebagai berikut. a menghadap ke arah sasaran dan ayunkan pemukul ke depan bola b pemukul tepat mengenai bola sehingga bola meluncur jauh ke depan c sikap setelah memukul, kayu pemukul tetap Gambar 1.74 Pembelajaran menangkap bola melambung permainan kasi