Pensil warna Cat air

275 PENILAIAN SETIAP MUATAN PELAJARAN

8. Matematika.

7 Pengetahuan Indikator 3.1.1 Membaca lambang bilangan sampai 500. 3.1.2 Membilang loncat. Teknik Penilaian Tes tertulis Instrumen Soal : Bacalah lambang bilangan di bawah ini dan tuliskan cara bacanya pada tabel yang tersedia 1. 147=... 2. 253=... 3. 101=... 4. 243=... 5. 115=... Kunci jawaban: 1. Seratus empat puluh tujuh 2. Dua ratus lima puluh tiga 3. Seratus satu 4. Dua ratus empat puluh tiga 5. Seratus lima belas Rubrik penilaian: No. Kriteria penilaian Skor 1. Siswa menjawab semua nomor soal dengan benar 5 2. Siswa menjawab 4 nomor soal dengan benar 4 3. Siswa menjawab 3 nomor soal dengan benar 3 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 276 4. Siswa menjawab 2 nomor soal dengan benar 2 5. Siswa menjawab 1 nomor soal dengan benar 1 6. Siswa tidak bisa menjawab semua nomor soal dengan benar Keterangan:  Perolehan skor adalah skor yang diperoleh peserta didik dari kriteria yang ada.  Skor maksimal adalah skor tertinggi dari setiap sikap. 8 Keterampilan Indikator 4.1.1 Menentukan pola-pola bilangan sederhana menggunakan bilangan kurang dari 100. 4.1.2 Membuat pola-pola bilangan sederhana dengan menggunakan bilangan kurang 100 Teknik Penilaian Unjuk kerja Instrumen Rubrik penilaian unjuk kerja No Nama Peserta Didik Aspek Jumlah Kesesuaian keberanian Rubrik membuat pola-pola bilangan No Kriteria Baik sekali 4 Baik 3 Cukup 2 Perlu bimbingan 1 1. Kesesuaian Seluruh pola- pola bilangan sederhana yang di buat tepat Setengah pola- pola bilangan sederhana yang di buat tepat Kurang dari setengah pola- pola bilangan sederhana yang di buat tepat Seluruh pola-pola bilangan sederhana yang di buat tidak tepat NA = Perolehan skor x 100 Skor maksimal 277 3 S Sikap SosialIndividu Indikator 2.1.1 Menunjukan sikap teliti dalam mengerjakan tugas. Teknik Penilaian Penilaian diri. Instrumen Rubrik penilaian diri. Petunjuk : Lembaran ini diisi oleh diri sendiri oleh siswa untuk menilai sikapnya dalam mengerjakan soal matematika. Berilah tanda cek pada kolom skor sesuai sikap yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut : Nama Peserta Didik : …………………. Kelas : …………………. Subtema : Hidup Rukun di Rumah No. Aspek yang dinilai Ya Tidak 14. Saya cermat dan teliti pada saat mengerjakan soal. 15. Saya membaca soal dengan teliti. 16. Saya mengerjakan soal sesuai dengan petunjuk yang ada.

4 Sikap Spiritual Indikator

1.1.1 Berdoa kepada Tuhan Yang Maha Esa sesuai dengan kepercayaan masing-masing. Teknik Penilaian Observasi. Instrumen Lembar observasi. 2. Keberanian Siswa sangat berani dalam membuat pola-pola bilangan sederhana Siswa sedikit gugup ketika membuat pola- pola bilangan sederhana Siswa gugup ketika ketika membuat pola bilanagan sederhana Siswa tidak mau membuat pola-pola bilanagan sederhana PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

Pengembangan LKS menggunakan pendekatan saintifik mengacu kurikulum 2013 pada subtema bermain di lingkungan rumah untuk siswa kelas II SD Negeri Kalasan 1.

0 2 331

Pengembangan lembar kerja siswa menggunakan pendekatan saintifik pada subtema bermain di lingkungan sekolah untuk siswa kelas dua (II) Sekolah Dasar.

1 19 273

Pengembangan lks menggunakan pendekatan saintifik pada subtema tugasku sebagai umat beragama untuk siswa kelas II SD Negeri Kalasan 1.

1 27 276

Pengembangan LKS menggunakan pendekatan saintifik subtema hidup rukun dengan teman bermain untuk siswa kelas dua (II) Sekolah Dasar.

2 4 360

Pengembangan LKS menggunakan pendekatan saintifik pada subtema hidup rukun di sekolah untuk siswa kelas II SD Negeri Kalasan I.

1 0 212

Pengembangan LKS mengunakan pendekatan saintifik pada subtema tugasku sehari-hari di rumah untuk siswa kelas dua (II) Sekolah Dasar Negri Kalasan 1.

0 2 280

Pengembangan LKS menggunakan pendekatan saintifik pada subtema hewan di sekitarku untuk siswa kelas dua (II) Sekolah Dasar.

0 0 311

Pengembangan LKS menggunakan pendekatan saintifik pada subtema bermain di rumah teman untuk siswa kelas dua (II) Sekolah Dasar Negeri Kalasan 1.

0 7 266

Pengembangan LKS menggunakan pendekatan saintifik subtema tugas-tugas sekolahku untuk siswa kelas Dua (II) sekolah dasar.

0 0 316

Pengembangan perangkat pembelajaran inovatif dalam sub tema hidup rukun di sekolah mengacu kurikulum 2013 untuk siswa kelas II Sekolah Dasar - USD Repository

0 0 194