Pengetahuan Keterampilan Muatan pelajaran : matematika

→ Lingkari menjadi 6 kelompok. 24 ÷ 6 = .... balpoin ada di dalam tiap lingkaran →Lingkari menjadi 5 kelompok. 15 ÷ 5 = .... tas ransel ada di dalam tiap lingkaran →Lingkari menjadi 2 kelompok. 16 ÷ 2 = .... botol ada di dalam tiap lingkaran Kunci Jawaban : a. 24 : 6 = 4 b. 15 : 5 = 3 c. 16 : 2 = 8 No Kriteria Skor 1 Siswa mampu menjawab 3 nomor dengan benar 30 2 Siswa mampu menjawab 2 nomor dengan benar 20 3 Siswa mampu menjawab 1 nomor dengan benar 10 Keterangan:  Perolehan skor adalah skor yang diperoleh peserta didik dari kriteria yang ada.  Skor maksimal adalah hasil dari banyaknya kriteria dikalikan skor tertinggi.

2. Keterampilan

Indikator 4.2.1 Menaksir hasil bagi bilangan terdiri dari dua angka dengan bilangan satu angka kurang dari 5 dengan pembulatan ke puluhan terdekat Teknik penilaian Tes tertulis instrumen Menaksir hasil bagi bialangan dengan pembulatan kepuluhan terdekat NA = Perolehan skor x 100 Skor maksimal Rubrik penilaian Menaksir hasil bagi bialangan dengan pembulatan kepuluhan terdekat No Kriteria Baik sekali baik Cukup baik Perlu bimbingan 4 3 2 1 1 Kesesuaian dalam menentukan bilangan Siswa mampu dengan sangat cermat menentukan bilangan Siswa mampu menentukan bilangan dengan baik Siswa mampu memnetukan bilangan dengan cukup baik Siswa diperlukan bimbingan khusus dalam menentukan bilanagan 2 Teliti dalam menentukan bilanagan Siswa sangat teliti dalam menentukan bilangan Siswa teliti dalam menentukan bilanagan Siswa cukup teliti dalam menentukan bilangan Siswa perlu bimbingan

3. Sikap sosial

Indikator 2.1.1 Menunjukan sikap disiplin waktu serta tidak mudah menyerah dalam mengerjakan tugas teknik penilaian Observasi instrumen Lembar observasi sikap patuh Berilah tanda cek √ sesuai dengan kenyataan yang ada pada siswa Nama siswa : Minggu ke-.....Bulan....2015 Subtema : Bermain dilingkungan sekolahku No Nama peserta didik Perkembangan sikap Sikap Keterangan SB B C K 1 2 3 Catatan: SB : Sangat Baik, B : Baik, C : Cukup, K : Kurang

4. Sikap spiritual

Indikator 1.1.1 Menunjukan sikap ajaran agama yang dianutnya Teknik penilaian Observasi Instrumen Menunjukan sikap ajaran agama yang dianutnya dengan berdoa Kriteria Baik sekali 4 Baik 3 Cukup 2 Kurang 1 Berdoa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan Selalu melakukan doa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan Sering melakukan doa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan Kadang- kadang melakukan doa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan Tidak berdoa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan