Penyusunan Instrumen Audit Kinerja Dan Audit Integritas a. Latar Belakang

Laporan Tahunan Mahkamah Agung RI - Tahun 2011 148 148 BAGIAN 4 ini belum memasukkan audit integritas, oleh karena itu dalam rangka menindaklanjuti rencana aksi sebagaimana di atas Badan Pengawasan Mahkamah Agung RI menyempurnakan Surat Keputusan tersebut dengan Surat Keputusan Kepala Badan Pengawasan Nomor: 42ASK BPIX2011 tentang Pedoman Audit dan Penilaian Kinerja dan Integritas Pengadilan. Penyempurnaan instrumen Audit Kinerja tersebut menggunakan pendekatan dan metodologi kerangka Internasional Pengadilan Berkualitas International Framework Of Court Excellent yang disusun oleh konsorsium yang terdiri dari kelompok dan organisasi dari berbagai Negara di Eropa, Asia, Australia, dan Amerika Serikat dimana tujuan dari penyusunan kerangka ini adalah sebagai pedoman bagi berbagai negara dalam melakukan penilaian dan memperbaiki kualitas kinerja pengadilan mereka. Kriteria atau parameter International Framework of Court Excellence terdiri dari tujuh area court excellence yang terbagi dalam tiga kategori. 2 Gambar 1: Skema atau bagan International Framework of Court Excellence. Ruang lingkup Audit Kinerja dan Integritas sebagaimana dipaparkan dalam diagram di bawah ini:

1. MANAJEMEN DAN KEPEMIMPINAN PERADILAN

2. KEBIJAKAN PERADILAN 3. SUMBERDAYA MANUSIA, MATERIAL DAN

KEUANGAN 4. PROSES PENGADILAN

5. KEBUTUHAN DAN KEPUASAN PENGGUNA 6. PENGADILAN YANG TERJANGKAU

7. KEPERCAYAAN PUBLIK

PENGGERAK SISTEM ENABLERS CAPAIAN TUJUH AREA “COURT EXCELLENCE” 4 BIDANG PENILAIAN AUDIT KINERJA : Skema atau bagan International Framework of Court Excellence. Laporan Tahunan Mahkamah Agung RI - Tahun 2011 149 149 BAGIAN 4 Ruang lingkup Audit Kinerja dan Integritas sebagaimana dipaparkan dalam diagram di bawah ini: Sedangkan Audit Integritas dilakukan dengan menggunakan kuesioner yang ditujukan untuk kalangan Internal dan Eksternal Pengadilan, terhadap area-area berikut: 4 BIDANG PENILAIAN AUDIT KINERJA : AREA AUDIT INTEGRITAS YANG DINILAI MELIPUTI : 2 Gambar 1: Skema atau bagan International Framework of Court Excellence. Ruang lingkup Audit Kinerja dan Integritas sebagaimana dipaparkan dalam diagram di bawah ini: 4 BIDANG PENILAIAN AUDIT KINERJA :