LIQUIDITY RISK continued bni ar 2015 th

DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2015 DAN 2014 Disajikan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2015 AND 2014 Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated Halaman - 186 - Page 51. RISIKO PASAR lanjutan

51. MARKET RISK continued i Risiko tingkat suku bunga lanjutan

i Interest rate risk continued Bank memiliki eksposur terhadap risiko tingkat suku bunga dalam mata uang Dolar Singapura, Dolar Amerika Serikat, Euro dan lainnya. Bank telah melakukan penilaian atas dampak dari risiko tingkat suku bunga tersebut dan hasilnya tidak signifikan. The Bank has other exposure to interest rate risks in Singapore Dollar, United States Dollar, Euro and others. The Bank assessed that the impact of that interest rate risk is not significant. ii Risiko mata uang ii Currency risk Risiko valuta asing timbul sebagai akibat adanya aset dan liabilitas keuangan dalam valuta asing dan rekening administratif konsolidasian baik pada sisi aset konsolidasian maupun liabilitas konsolidasian. Posisi valuta asing BNI dapat dikelompokkan dalam dua aktivitas yaitu: trading book, yang dilakukan dalam rangka memperoleh keuntungan transaksi valuta asing, dan banking book, yang dilakukan dalam rangka mengendalikan Posisi Devisa Neto BNI secara keseluruhan. Foreign currency risks arise from consolidated financial assets and liabilities and administrative accounts in foreign currency positions, both on the consolidated assets and liabilities. BNI’s foreign currency position is divided into two activities: the trading book, which is prepared to generate profit from the exchange rate, and the banking book, which is prepared to control BNI’s overall Net Open Position. Bank memiliki kebijakan untuk menjaga eksposur mata uang asing dalam batas yang wajar dan berdasarkan peraturan yang berlaku. Manajemen berkeyakinan bahwa saat ini eksposur mata uang asing atas aset dan liabilitas masih dalam batas yang konservatif. The Bank’s policy is to maintain foreign currency exposure within acceptable limits and within existing regulatory guidelines. The Management believes that its current profile of foreign currency exposure on its assets and liabilities is within conservative limits. Berikut adalah Posisi Devisa Neto PDN, dalam nilai absolut, BNI pada tanggal 31 Desember 2015 per mata uang, sesuai dengan peraturan Bank Indonesia: Presented below is the Net Open Position NOP, in absolute amounts, of BNI as of 31 December 2015 by currency, based on Bank Indonesia regulations: 2015 Aset Liabilitas Posisi Devisa Neto Mata Uang Assets Liabilities Net Open Position Currencies KESELURUHAN LAPORAN AGGREGATE ON-STATEMENT POSISI KEUANGAN DAN OF FINANCIAL POSITION AND REKENING ADMINISTRATIF ADMINISTRATIVE ACCOUNTS Dolar Amerika Serikat 210,864,286 209,910,173 954,113 United States Dollar Euro 5,785,028 5,826,597 41,569 Euro Yen Jepang 2,722,502 2,718,985 3,517 Japanese Yen Dolar Singapura 3,283,553 3,314,850 31,297 Singapore Dollar Poundsterling Inggris 814,196 863,228 49,032 British Pound Sterling Dolar Hongkong 487,590 487,807 217 Hong Kong Dollar Lain-lain 5,734,243 5,597,816 136,427 Others Total 1,216,172 Total LAPORAN POSISI KEUANGAN ON-STATEMENT OF FINANCIAL POSITION Dolar Amerika Serikat 118,505,747 110,515,751 7,989,996 United States Dollar Euro 1,664,031 1,703,040 39,009 Euro Yen Jepang 1,341,878 1,707,644 365,766 Japanese Yen Dolar Singapura 3,118,324 3,149,622 31,298 Singapore Dollar Poundsterling Inggris 439,462 488,495 49,033 British Pound Sterling Dolar Hongkong 376,420 155,507 220,913 Hong Kong Dollar Lain-lain 5,011,942 4,562,438 449,504 Others Total 9,145,519 Total Total Modal Tier I dan Tier II dikurangi penyertaan pada Total Tier I and II Capital less Entitas Anak Catatan 54 73,798,800 investment in Subsidiaries Note 54 Rasio PDN Keseluruhan 1.65 NOP Ratio Aggregate Rasio PDN Laporan Posisi NOP Ratio On-Statement of Keuangan 12.39 Financial Position Merupakan penjumlahan absolut dari selisih antara aset dan liabilitas dari beberapa mata uang asing lainnya Sum of the absolute values of the difference between assets and liabilities of some foreign currencies