PRODUKSI DAN KEGIATAN USAHA PRODUCTION AND BUSINESS ACTIVITY

PRODUKSI DAN KEGIATAN USAHA PRODUCTION AND BUSINESS ACTIVITY

Program dan Target Produksi Tahun 2015 Production Program and Target 2015

Di bidang produksi, Pupuk Indonesia menerapkan In production aspect, Pupuk Indonesia implemented sejumlah kebijakan antara lain mengupayakan konsumsi

several policies including improving the energy energi serendah mungkin sehingga bisa menekan harga

consumption rate to cut cost of production by pokok produksi dengan mengatasi kendala eksternal

overcoming external and internal issues. The Company maupun internal. Perusahaan juga menekankan pada

also emphasized occupational safety factor to eliminate faktor keselamatan kerja sehingga tidak terjadi lagi

fatality and disability cases as well as organizing training masalah fatality maupun disability serta melakukan

and certification program for non-organic employees program-program pelatihan dan sertifikasi baik untuk

and contracted workers.

karyawan non organik maupun tenaga kontrak. Program kerja lainnya adalah meminimalkan terjadinya

Other programs include minimizing unscheduled unscheduled shutdown untuk menjaga onstream days

shutdown to maintain on-stream days or plant atau lamanya pabrik berproduksi sehingga tidak terjadi

production period to prevent decreasing production penurunan hasil produksi. Pelaksanaan Turn Around

outcome. Implementation of Plant Turn Around or atau perbaikan pabrik juga direncanakan lebih baik.

repair also needs to be thoroughly planned. Program-program yang ditetapkan dibidang produksi

Programs that were stipulated in production aspect untuk tahun 2015 antara lain menjalankan Preventive dan

in 2015 including explanation of Preventive and

PT Pupuk Indonesia (Persero) 2015 Annual Report

Ikhtisar Perusahan

Laporan Kepada Pemangku Kepentingan

Profil Perusahaan

Sumber Daya Manusia

analisa & Pembahasan manajemen

Company's Highlight

Report to Stakeholder

Company Profile

Human Resources

Management Discussion & Analysis

Predictive Maintenance (PPM) yang didasarkan kajian Predictive Maintenance (PPM) based on Reliability Reliability Centered Maintenance (RCM), membentuk tim

Centered Maintenance (RCM) review, establishing yang didedikasikan khusus untuk mengelola Turn Around

special dedicated team to manage Turn Around (TA), (TA), menggunakan system ERP-SAP secara kosisten dalam

implementing ERP-SAP system consistently in carrying me laksanakan aktivitas produksi dan pemeliharaan

out production and maintenance activities as well serta memaksimalkan tim Plan Improvement untuk

as optimizing Plan Improvement to enhance plant meningkatkan keandalan dan kinerja pabrik.

reliability and performance.

Adapun target produksi pupuk yang ditetapkan oleh Fertilizer production target that was set by Shareholders Pemegang Saham pada tahun 2015 adalah total 11,3 juta

in 2015 was total 11.3 million ton, consist of 7.1 million ton, dengan rincian 7,1 juta ton urea, dan 3,9 juta ton

ton for urea, 3.9 million ton for non-urea fertilizer, and untuk pupuk non urea. Sedangkan target untuk produk

6.6 million ton for non-fertilizer products. non pupuk adalah 6,6 juta ton.

Kinerja Bidang Produksi Performance in Production Sector

Pada tahun 2015, Pupuk Indonesia secara keseluruhan In 2015, Pupuk Indonesia booked overall production to memproduksi 10.901.929 ton produk pupuk dengan

11,641,442 ton for fertilizer product or increased 3.35% rincian produksi tersebut adalah urea 6.916.564 ton,

than previous year. Detail of the production record was NPK 3.001.374 ton, SP-36 281.579 ton, ZA 694.570 ton

contributed from 6,916,564 ton urea, 3,001,374 ton NPK, dan ZK 7.842 ton. Jumlah tersebut meningkat 2,04%

281,579 ton SP-36, 694,570 ton ZA and 7,842 ton ZK. The dibandingkan produksi tahun 2014 sebesar 10.683.900

amount was 3.35% higher than 11,263,944 ton production ton. Peningkatan ini antara lain karena Perseoan cukup

record achieved in 2014. The increase was driven by berhasil menjaga kinerja pabrik melalui program-

Company’s success in maintaining plant performance program pemeliharaan sebagaimana tersebut di atas

by implementing maintenance program as explained sehingga menekan angka unscheduled shutdown.

before that reduced unscheduled shutdown events. Rincian total urea yang diproduksi berasal dari Detail of total urea production was 434,220 ton from

Petrokimia Gresik 434.220 ton, Pupuk Kujang 950.272 Petrokimia Gresik, 950,272 ton from Pupuk Kujang, ton, Pupuk Kaltim 3.212.957 ton, Pupuk Iskandar 3,212,957 ton from Pupuk Kaltim, 419,054 ton from Pupuk Muda 419.054 ton dan Pusri Palembang 1.900.060 ton.

Iskandar Muda and 1,900,060 ton from Pusri Palembang. Walaupun terjadi peningkatan produksi dibandingkan

Despite higher production achievement than 2014, tahun 2014, pencapaian produksi urea tahun 2015 masih

urea production realization in 2015 was still below the belum mencapai target yang ditetapkan pemegang

target expected by the shareholders or only 96.37% of saham, yaitu 96,37% dari target RKAP. Hal ini karena

the RKAP target. This was triggered by delay in Kaltim adanya keterlambatan penyelesaian konstruksi Pabrik

– 5 and Pusri – IIB Plants construction completion Kaltim-5 dan Pusri 2B sehingga realisasi produksi tidak

that impacted the production realization. In addition, optimal. Selain itu, guna merespon kondisi pasar urea

to respond international urea market condition where internasional dimana harga produk tersebut berada

the product price was not profitable, the Company had pada posisi yang kurang menguntungkan, Perseroan

instructed the subsidiaries to convert production from mengarahkan anak-anak perusahaan untuk melakukan

urea to ammonia due to international price of ammonia konversi produksi dari urea ke amoniak karena harga

was higher than urea.

internasional amoniak masih lebih baik dibandingkan urea.

136 PT Pupuk Indonesia (Persero) Laporan Tahunan 2015

Informasi Tambahan Good Corporate Governance

Tata Kelola Perusahaan

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Laporan Keuangan audit

Corporate Social Responsibility

Audited Financial Statement

Additional Information

Produksi NPK tahun 2015 mencapai 3.001.374 ton, terdiri In 2015, NPK production achieved 3,001,374 ton, where dari Petrokimia Gresik 2.689.515 ton, Pupuk Kujang 107.357

2,689,515 ton were contributed from Petrokimia Gresik, ton dan Pupuk Kaltim 204.502 ton. Pencapaian produksi

107,357 ton were contributed from Pupuk Kujang and tahun 2015 ini meningkat 10,50% dibandingkan tahun

Pupuk Kaltim contributed 204,502 ton. Production sebelumnya sebesar total 2.716.098 ton. Peningkatan

achievement grew 10.50% in 2015 if compared with produksi NPK ini antara lain disebabkan semakin baiknya

2,716,098 ton booked in previous year. NPK production reliability pabrik-pabrik NPK yang ada serta manajemen

growth was namely driven by improving reliability of pasokan bahan baku yang lebih baik. Disamping existing NPK plants and better raw material supply itu, produksi juga meningkat karena semakin tinggi

management. On the other hand, production also permintaan dari konsumen, dimana para petani sudah

increased from higher customer’s demand where the memiliki kesadaran yang lebih tinggi untuk menerapkan

farmers are having higher awareness to implement pemupukan berimbang.

balance-fertilizing method nowadays.

Pupuk ZA hanya diproduksi oleh Petrokimia Gresik. ZA Fertilizer was only manufactured by Petrokimia Realisasi produksi tahun 2015 adalah 694.570 ton,

Gresik. Production realization in 2015 was 694,570 ton atau 85,12% dibandingkan produksi tahun sebelumnya

or 85.12% from 816,001 ton production achievement sebesar 816.001 ton. Penurunan produksi ini disebabkan

booked in preceding year. Decrease in production karena pabrik hanya beroperasi pada rate 75% karena

was implication of plants that were only operated at bahan baku amoniak yang ada diprioritaskan untuk

75% rate due to the ammonia raw material stock was

PT Pupuk Indonesia (Persero) 2015 Annual Report

Ikhtisar Perusahan

Laporan Kepada Pemangku Kepentingan

Profil Perusahaan

Sumber Daya Manusia

analisa & Pembahasan manajemen

Company's Highlight

Report to Stakeholder

Company Profile

Human Resources

Management Discussion & Analysis

memenuhi permintaan bahan baku amoniak. Untuk prioritized to fulfill ammonia raw material demand. For produksi SP-36, tahun 2015 mencapai 281.579 ton. Angka

SP-36 production, it achieved 281,589 ton in 2015. The ini masih lebih rendah dibandingkan tahun sebelumnya

achievement was lower than 400,508 ton booked in sebesar 400.508 ton, atau 70,31% dibandingkan tahun

previous year or only 70.31% if it is compared with 2014. 2014. Penurunan produksi ini antara lain disebabkan

Unscheduled shutdown and raw material shortage

adanya unscheduled shutdown dan permasalahan issue triggered lower production realization. bahan baku.

Produksi ZK tahun 2015 mencapai 7.842 ton, atau 94,19% In 2015, ZK production achieved 7,842 ton or 94.19% from dibandingkan realisasi tahun sebelumnya. Sedangkan

realization achieved in previous year. However, organic untuk pupuk organic tidak terdapat realisasi produksi

fertilizer did not record any production achievement karena seluruh produksi dilakukan oleh mitra.

due to entire production process was conducted by partners.

Produksi Pupuk

Fertilizer Production

Realiza tion

102,58% Urea SP-36

70,31% SP-36 ZA

85,12% ZA NPK

110,50% NPK Organik

75 0,00% Organic ZK

94,19% ZK Lain-lain

0,00% Others TOTaL PrODUKSI

Ton

102,04% TOTaL PrODUCTION Total produksi diatas diluar pupuk organik yang Those totals are not including organic fertilizer

diproduksi oleh mitra.

produced by the Partners.

Produksi Non Pupuk dan Produk Non-Fertilizer and Side Product Samping

Production

Disamping memproduksi pupuk, Pupuk Indonesia Besides manufacturing fertilizer, Pupuk Indonesia also juga memproduksi produk-produk non pupuk, antara

produced non-fertilizer products such as ammonia, lain amoniak, asam sulfat, asam fosfat dan sejumlah

sulphuric acid, phosphoric acid and other side products. produk sampingan lainnya. Produksi amoniak tahun

In 2015, ammonia production achieved 5,524,682 ton. 2015 mencapai 5.524.682 ton. Produksi ini merupakan

The production figure increased 9.22% from production peningkatan 9,22% dibandingkan produksi tahun 2014.

achieved in 2014. Detail ammonia production in 2015 Rincian produksi amoniak tahun 2015 terdiri dari

was 2,865,520 ton contributed from Pupuk Kaltim, produksi Pupuk Kaltim 2.865.520 ton, Petrokimia Gresik

429,015 ton from Petrokimia Gresik, 603,254 ton from

138 PT Pupuk Indonesia (Persero) Laporan Tahunan 2015

Informasi Tambahan Good Corporate Governance

Tata Kelola Perusahaan

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Laporan Keuangan audit

Corporate Social Responsibility

Audited Financial Statement

Additional Information

429.015 ton, Pupuk Kujang 603.254 ton, Pusri Palembang Pupuk Kujang, 1,296,430 ton from Pusri Palembang and 1.296.430 ton dan PIM 330.463 ton.

330,463 ton from PIM.

Peningkatan produksi amoniak ini tak lepas dari The rise of ammonia production was attributable from peningkatan kehandalan pabrik sehingga dapat increasing plant reliability to have optimum operation. beroperasi secara optimal. Sedangkan produksi asam

However, sulphuric acid production achieved 922,173 ton, sulfat adalah sebesar 922.173 ton, meningkat 61,16%

increased 61.16% from preceding year. The Company also dibandingkan tahun sebelumnya. Perseroan juga successfully produced phosphoric acid of 223,596 ton or berhasil memproduksi asal fosfat sebesar 223.596 ton,

108.96% compared with previous year production. High atau 108,96% dibandingkan produksi tahun sebelumnya.

production growth of phosphoric acid and sulphuric Tingginya peningkatan produksi asam fosfat dan asam

acid were due to revamping for PA/SA plant that have sulfat adalah karena dilakukannya revamping untuk

been commenced operation since July 2015. pabrik PA/SA dan sudah mulai beroperasi sejak bulan Juli 2015.

Produksi Non Pupuk

Non Fertilizer Production

Ammonia Non Amoniak

Non Ammonia Asam Sulfat

Sulphuric Acid Asam Fosfat

Phosporic Acid Gypsum

Gypsum Alumunium Fluorida

Aluminium Fluoride Lain-lain

Others TOTaL PrODUKSI

PrODUCTION TOTaL

Produk samping yang dihasilkan Perseroan meliputi Side product manufactured by the Company includes gypsum, aluminium fluorida dan lain sebagainya. aluminum fluoride and other products. Gypsum Produksi gypsum adalah sebesar 962.433 ton, yaitu

production achieved 962,433 ton, or 143.15% from 143,15% dibandingkan tahun 2014. dan produksi 2014. Aluminum Fluoride production achieved 10,054 aluminium fluoride adalah sebesar 10.054 ton, 111,39%

ton, 111.39% from preceding year. Other products dari tahun sebelumnya. Untuk produksi produk lain

manufacturing included CO2, dry ice and lime that yang meliputi CO2, dry ice, kapur, mencapai total 25.915

reached total 25,915 ton or 117.21% if compared 2014. ton atau 117,21% dibandingkan tahun 2014.

PT Pupuk Indonesia (Persero) 2015 Annual Report

Ikhtisar Perusahan

Laporan Kepada Pemangku Kepentingan

Profil Perusahaan

Sumber Daya Manusia

analisa & Pembahasan manajemen

Company's Highlight

Report to Stakeholder

Company Profile

Human Resources

Management Discussion & Analysis

Program dan Target Produksi Tahun 2016 Production Program and Target 2016

Program utama di bidang produksi tahun 2016 In 2016, main program in production sector will sebagian besar masih melanjutkan program di tahun

continue the programs implemented in previous year. sebelumnya. Diantaranya adalah meningkatkan efisiensi

The program includes increasing efficiency of natural konsumsi bahan baku gas, efisiensi biaya produksi,

gas consumption, production cost efficiency, and dan meningkatkan kehandalan pabrik. Perseroan juga

increasing reliability of the plants. The Company also berencana menuntaskan konstruksi Pusri 2B yang akan

plans to finish Pusri – IIB construction process and menggantikan pabrik Pusri 1B yang sudah tua dan tidak

replace obsolete Pusri – IB plant with inefficient fuel efisien konsumsi bahan bakunya.

consumption.

Target produksi Perseroan di tahun 2016 adalah 7.313.000 The Company targeted to achieve 7,313,000 ton urea, ton urea, 3.060.000 ton NPK, 500.000 ton SP36, 790.000

3,060,000 ton NPK, 500,000 ton SP-36, 790,000 ton ZA ton ZA dan 14.000 ton ZK.

and 14,000 ton ZK production in 2016.

Peningkatan/Penurunan Kapasitas Production Capacity Increase/Decrease Produksi per Segmen Usaha

by Business Segment

Dengan diresmikannya Pabrik Kaltim 5 di Bontang, Opening ceremony of Kaltim 5 Plant in Bontang, East Kaltim, pada tahun 2015 terjadi penambahan kapasitas

Kalimantan in 2015 increased urea production capacity produksi urea di lingkungan Pupuk Indonesia. Kaltim-5

in Pupuk Indonesia’s circumstances. Kaltim – 5 has memiliki kapasitas produksi 1.150.000 ton per tahun

1,150,000 ton and 825,000 ton annual capacity. Kaltim – dan 825.000 ton per tahun. Pembangunan Kaltim-5

5 constructions is intended to replace obsolete Kaltim ini bertujuan menggantikan Kaltim-1 yang sudah tua

– 1 Plant with inefficient fuel consumption. Therefore, dan tidak efisien konsumsi bahan bakunya. Dengan

the total additional urea annual production capacity demikian, jumlah penam bahan kapasitas produksi urea

achieved 41,5000 ton urea and 230,000 ton ammonia adalah sebesar 415.000 ton urea per tahun dan 230.000

per year.

ton amoniak per tahun. Pada tahun 2015 juga telah diselesaikan pem bangunan

In 2015, NPK Granular 2 Plant construction had been NPK Granular 2 di Pupuk Kujang Cikampek yang

completed at Pupuk Kujang, Cikampek which adding the berdampak pada penambahan produksi NPK sebesar

production capacity to to 100 thousand ton additional 100 ribu ton per tahun.

NPK production per year.

Hingga akhir tahun 2015 juga tengah dilakukan By the end of 2015, Pusri – IIB Plant construction was pembangunan Pabrik Pusri 2B yang nantinya akan

also continued to increase urea production capacity as menambah kapasitas produksi urea sebesar 907 ribu

amounted 907 thousand ton per year and 650 thousand ton per tahun serta penambahan produksi amoniak

ton additional ammonia production. In addition, sebesar 660 ribu ton. Selain itu juga Proyek Amurea II di

Amurea II Project at Petrokimia Gresik will also increase Petrokimia Gresik yang akan menambah produksi urea

urea production by 570 thousand ton per year urea sebesar 570 ribu ton per tahun serta produksi amoniak

production and 660 thousand ton per year ammonia sebesar 660 ribu ton per tahun.

production.

140 PT Pupuk Indonesia (Persero) Laporan Tahunan 2015

PT Pupuk Indonesia (Persero) 2015 Annual Report

Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Corporate Social Responsibility

Laporan Keuangan audit Audited Financial Statement

Informasi Tambahan Additional Information

Dokumen yang terkait

Analisis komparatif rasio finansial ditinjau dari aturan depkop dengan standar akuntansi Indonesia pada laporan keuanagn tahun 1999 pusat koperasi pegawai

15 355 84

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM PROSES PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) (StudiKasusPada PT. Bank Rakyat Indonesia Unit Oro-Oro Dowo Malang)

160 705 25

Representasi Nasionalisme Melalui Karya Fotografi (Analisis Semiotik pada Buku "Ketika Indonesia Dipertanyakan")

53 338 50

DAMPAK INVESTASI ASET TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP INOVASI DENGAN LINGKUNGAN INDUSTRI SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Empiris pada perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2006-2012)

12 142 22

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5

Analisis pengaruh modal inti, dana pihak ketiga (DPK), suku bunga SBI, nilai tukar rupiah (KURS) dan infalnsi terhadap pembiayaan yang disalurkan : studi kasus Bank Muamalat Indonesia

5 112 147

Dinamika Perjuangan Pelajar Islam Indonesia di Era Orde Baru

6 75 103

Perspektif hukum Islam terhadap konsep kewarganegaraan Indonesia dalam UU No.12 tahun 2006

13 113 111

Pengaruh Kerjasama Pertanahan dan keamanan Amerika Serikat-Indonesia Melalui Indonesia-U.S. Security Dialogue (IUSSD) Terhadap Peningkatan Kapabilitas Tentara Nasional Indonesia (TNI)

2 68 157

Tinjauan Tata Cara Penjualan Pupuk Urea Bersubsidi Pada PT. Pupuk Kujang Cikampek

3 56 1