Struktur, keanggotaan, keahlian dan independensi Komite Audit Struktur Komite Audit terdiri dari:

54 TATA K E L O L A P E R U S A H A A N of EY, Bank Indonesia’s supervisory audit andor other findings of other authorities such as Bapepam, etc. B . T H E C O M P L E T E N E S S A N D I M P L E M E N TAT I O N O F T H E C O M M I T T E E ’ S TA S K S To support the effectiveness of its tasks and responsibilities, BNI’s Commissioners formed: 1. The Audit Committee. 2. The Risk Monitoring Committee. 3. The Remuneration and Nomination Committee. 1. The Audit Committee a. Structure, composition, expertise, and independency of the Audit Committee The Audit Committee’s Structure is comprised of: 1. Chairman: Suwarsono Independent Commissioner 2. Members: • Effendi Commissioner • Teuku Radja Sjahnan Independent Member • Alexander Zulkarnain Independent Member • henrajaya Independent Member 3. Secretary: Hasan Mas’ud Independent The Audit Committee is headed by an Independent Commissioner and comprises of independent members that possess expertise in finance or accounting as well as audit. In fulfillment of Bank Indonesia’s requirements that stress that one of the members of the Audit Committee must be one deemed independent, possessing adequate expertise in the field of law or banking, the Commissioners are currently processing candidates for the Audit Committee, including ones who possess legal expertise. In addition to this, the members of the Audit Committee are also deemed to possess required integrity, good character and morals. None of the independent members of the Audit Committee possess relations in terms of financial, management, shareholding andor family connections with the Board of Commissioners, Directors, andor Controlling Shareholders or with the Bank, that may affect their ability to act independently. 1. Komite Audit

a. Struktur, keanggotaan, keahlian dan independensi Komite Audit Struktur Komite Audit terdiri dari:

1. Ketua : Suwarsono Komisaris Independen 2. Anggota : • Effendi Komisaris • Teuku Radja Sjahnan pihak independen • Alexander Zulkarnain pihak independen • Henrajaya pihak independen 3. Sekretaris : Hasan Mas’ud pihak independen Komite Audit diketuai oleh Komisaris Independen dan anggotanya terdiri dari pihak independen yang memiliki keahlian di bidang keuangan atau akuntansi serta audit. Untuk memenuhi ketentuan Bank Indonesia yang menegaskan bahwa salah satu anggota Komite Audit harus berasal pada pihak independen yang memiliki keahlian di bidang hukum atau perbankan, saat ini Komisaris sedang memproses calon anggota Komite Audit dari pihak independen yang mempunyai keahlian di bidang hukum. Selain itu, anggota Komite Audit juga dinilai memenuhi persyaratan integritas, akhlak dan moral yang baik. Seluruh anggota Komite Audit yang berasal dari pihak independen tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, kepemilikan saham danatau hubungan keluarga dengan Dewan Komisaris, Direksi danatau Pemegang Saham Pengendali atau hubungan dengan Bank, yang dapat mempengaruhi kemampuan bertindak independen. Anggota Komite Audit tidak ada yang merangkap sebagai Direksi BNI maupun Direksi pada bank lain serta tidak ada pihak independen yang merupakan mantan Direksi BNI maupun pejabat eksekutif BNI. 55 G O O D C O R P O R AT E G O V E R N A N C E None of the members of the Audit Committee concurrently serve positions as Directors within BNI or other banks, or formerly served as Directors or Executives within BNI. b. Tasks and Responsibilities of the Audit Committe In accordance with prevailing regulations, the Audit Committee is tasked with providing its recommendations to the Board of Directors towards reports or matters submitted by the Directors to the Board of Commissioners, identifying matters that require the Commissioners’ attention and implement other tasks related to the Board of Commissioners tasks which include: • assessing inancial information issued by the Company, such as the financial statement, projection and other financial information. • assess the Company’s adherence or compliance towards Capital Market and other regulations related to the Company’s activities. • assess the audit carried out by the internal auditor. • report to the Commissioners regarding the various risks that the Company faces and the implementation of risk management by the Directors. • assess and report to the Commissioners any complaints related to the share issuer or public company. • protect the conidentiality of documents, data and corporate infomation In addition to this, the Audit Committee is also duly authorized to access notes or information regarding employees, funds, assets as other corporate resources related to its tasks. Apart from acting on the basis of what is stipulated within the Audit Committee Charter, passed on the basis of the Commissioners’ decision, in the course of perfoming its task, the Audit Committee also actively interacts with the Directors and the Internal Audit Team SPI. b. Tugas dan Tanggung Jawab Komite Audit Sesuai ketentuan yang berlaku, Komite Audit bertugas untuk memberikan pendapat kepada Dewan Komisaris terhadap laporan atau hal-hal yang disampaikan oleh Direksi kepada Dewan Komisaris, mengidentifikasi hal-hal yang memerlukan perhatian Komisaris dan melaksanakan tugas-tugas lain yang berkaitan dengan tugas Dewan Komisaris, antara lain meliputi: • Menelaah informasi keuangan yang akan dikeluarkan perusahaan seperti laporan keuangan, proyeksi dan informasi keuangan lainnya. • Menelaah ketaatan perusahaan terhadap peraturan perundang-undangan di bidang Pasar Modal dan peraturan-peraturan lainnya yang berhubungan dengan kegiatan perusahaan. • Menelaah pelaksanaan pemeriksaan oleh auditor internal. • Melaporkan kepada Komisaris berbagai risiko yang dihadapi perusahaan dan pelaksanaan manajemen risiko oleh Direksi. • Menelaah dan melaporkan kepada Komisaris atas pengaduan yang berkaitan dengan Emiten atau perusahaan publik. • Menjaga kerahasiaan dokumen, data dan informasi perusahaan. Selain itu Komite Audit juga berwenang mengakses catatan atau informasi tentang karyawan, dana, aset serta sumber daya perusahaan lainnya yang berkaitan dengan pelaksanaan tugasnya. Selain berpedoman pada Piagam Komite Audit yang ditetapkan atas dasar keputusan Komisaris, dalam menjalankan tugasnya, Komite Audit juga melakukan interaksi aktif dengan Direksi dan Satuan Pengawasan Intern SPI. Pada periode tahun 2007, Komite Audit telah memberikan rekomendasi kepada Dewan Komisaris sebagai berikut: • Melakukan pemantauan dan mengevaluasi perencanaan dan pelaksanaan audit serta 56 TATA K E L O L A P E R U S A H A A N In 2007, the Audit Committee submitted the following recommendations to the Board of Commissioners: • Monitor and evaluate audit planning and implementation as well as monitor action or follow up audit findings in respect to evaluating the level of internal control, including the state of financial reporting processing. • Review the following: i. Implementation of tasks related to the Internal Audit Team SPI. ii. Verify that the audit process performed by the extenal auditors is in accordance with prevailing audit standards. iii. The implementation of action or follow up by the Directors on the results and findings submitted by the Internal Auditors, External Auditors, and Bank Indonesia. • Provide recommendation in relation to the appointment of a Public Accountant or Public Accounting Firm in accordance with requirements set by the GSM through the Board of Commissioners. c. Audit Committee Meetings convened in 2007 see table above d. The Audit Committee’s accomplishments up to 31 December 2007 • Monitor and evaluate audit plan and action as well as monitor response to audit findings, in relation to assessing the appropriateness of internal control including assessing the financial reporting process: i. Evaluation of the Internal Audit Team’s audit plan and report to the Board of Commissioners. ii. Monitor the implementation of the Annual Business Plan and report its results on a quarterly basis to the Board of Commissioners. iii. Monitor the preparation of the Directors and Commissioners Report concerning main aspects of the audit findings Sm II2006 and Sm I2007. iv. - Ensure that the results of memantau tindak lanjut hasil audit dalam rangka menilai kecukupan pengendalian intern termasuk kecukupan proses pelaporan keuangan. • Melakukan review: i. Pelaksanaan tugas Satuan Pengawasan Intern SPI. ii. Kesesuaian pelaksanaan audit oleh Kantor Akuntan Publik KAP dengan standar audit yang berlaku. iii. Pelaksanaan tidak lanjut oleh Direksi atas hasil temuan SPI, Akuntan Publik dan hasil pengawasan Bank Indonesia. • Memberikan rekomendasi penunjukan Akuntan Publik dan Kantor Akuntan Publik KAP sesuai ketentuan yang berlaku kepada RUPS melalui Komisaris.

c. Rapat Komite Audit selama tahun 2007