Rapat Direksi Sesuai dengan ketentuan Buku Pedoman dan Tata Tertib Kerja Komisaris dan Direksi, Penyimpangan internal Penyimpangan Internal

85 G O O D C O R P O R AT E G O V E R N A N C E 8. Frekuensi Rapat Komisaris dan Direksi a. Rapat Komisaris Rapat Komisaris diselenggarakan 1 kali dalam seminggu yaitu setiap hari Rabu. Rapat Komisaris tersebut dapat berupa Rapat Komisaris maupun Rapat Komisaris bersama Direksi. Rapat antara Komisaris dan Direksi dilaksanakan untuk membahas kinerja dan pencapaian BNI serta pelaksanaan konsultasi kredit. Daftar kehadiran Rapat Attendance within the Meetings Data kehadiran dalam Rapat tersebut didasarkan pada kehadiran Komisaris secara fisik karena hingga saat ini, Rapat Komisaris belum memanfaatkan teknologi telekonferensi.

b. Rapat Direksi Sesuai dengan ketentuan Buku Pedoman dan Tata Tertib Kerja Komisaris dan Direksi,

The types of remuneration and facilities accorded to the Board of Commissioners and Directors are as follows: see table on page 83. The Directors also received official cars that they may choose to acquire. However, its value as of the 2007 period cannot be clearly ascertained as the vehicles have been in use since 2003. 5. Remuneration packages for members of the Board of Commisioners and Directors see table on the left page. 6. Shares Option BNI does not have a shares option program. 7. Ratio of the highest to the lowest salary The salary is the employee’s right that heshe receives and is in the form of cash as payment from the Company to the employee whose payment is made on the basis of work contract, agreement or in line with regulations, including that pertaining to benefits accorded to employees and their dependents for work andor services rendered. The ratio of the highest to the lowest salary is as follows: a. ratio of the highest and lowest employee salary = 45x b. ratio of the highest and lowest Directors salary = 1.1x c. ratio of the highest and lowest Commissioners salary = 1.1x d. ratio of the highest Directors salary and the highest employee = 2.5x 8. Frequency of Commissioners and Directors Meetings Nama Name Rapat Komisaris Board of Commissioners Meeting Rapat Komisaris Direksi Joint Board of Commissioners and Board of Directors Meeting Zaki Baridwan 32 45 Suwarsono 37 54 Achjar Iljas 37 57 Felia Salim 28 42 Effendi 49 49 H.M.S Latif 30 50 Parikesit Suprapto 8 9 Jumlah Rapat Number of Meetings 40 62 efektif menjabat sejak Mei 2007 tenure effective since May 2007 86 TATA K E L O L A P E R U S A H A A N Rapat Direksi diselenggarakan 2 dua kali dalam seminggu yaitu setiap hari Senin dan Rabu, namun tidak tertutup kemungkinan Direksi mengadakan Rapat Direksi diluar jadwal yang ditentukan tersebut. Daftar kehadiran Rapat Attendances of the Meetings

c. Penyimpangan internal Penyimpangan Internal

adalah penyimpangankecurangan yang dilakukan oleh pengurus, pegawai tetap dan tidak tetap honorer dan outsourcing terkait dengan proses kerja dan kegiatan operasional Perusahaan yang mempengaruhi kondisi keuangan Bank secara signifikan yaitu apabila apabila dampak penyimpangannya lebih dari Rp 100.000.000 seratus juta rupiah. a. Commissioners Meetings The Commissioners Meetings are held once a week every Wednesday. The Commissioners Meetings can either be in the form of Board of Commissioners Meeting or a Joint Board of Commissioners and Board of Directors Meeting. The Joint Board of Commissioners and Board of Directors Meetings are convened to discuss matters pertaining to BNI’s performance and progress as well as the implementation of loan consultations. Attendance of the Meetings see table on page 85 The meeting’s attendance data is based on the Commissioners physical appearance within the meetings since, as of this time, the Board of Commissioners Meetings have not utilized teleconferencing technology to conduct the meetings. b. Directors Meetings In accordance with the requirements set within the Commissioners and Directors Standard Operating Procedures, the Board of Directors Meetings are conducted 2 two times per week, specifically on Monday and Wednesday. However, the Directors may chooose to convene a meeting beyond outside of these specified days. Attendances within the Meetings see table above c. Internal Fraud Internal fraud is the violation fraud carried out by a member Nama Name Rapat Direksi Board of Directors Meetings Sigit Pramono 86 Gatot M. Suwondo 71 I. Supomo 78 Achil Ridwan Djajadiningrat 72 Kemal Ranadireksa 31 Suroto Moehadji 82 Tjahjana Tjakrawinata 65 Bien Subiantoro 80 Achmad Baiquni 64 Fero Poerbonegoro 70 Jumlah RapatTotal 93 efektif mengundurkan diri sejak 31 Juli 2007 effectively resigned as of 31 July 2007 87 G O O D C O R P O R AT E G O V E R N A N C E Pada periode Januari –Desember 2007, dari penyimpangan yang terjadi, jumlah kerugian terendah adalah Rp 130.869.000 sedangkan jumlah kerugian terbesar senilai Rp 43.750.000.000. Jumlah penyimpangan internal tercantum pada tabel berikut: Internal Fraud dalam 1 tahun Internal Fraud Occuring within 1 year Jumlah kasus yang dilakukan Number of Cases Involving Pengurus Management Pegawai Tetap Permanent Employee Pegawai Tidak Tetap Non-Permanent Employee Tahun sebelumnya Previous year Tahun berjalan Current Year Tahun sebelumnya Previous year Tahun berjalan Current Year Tahun sebelumnya Previous year Tahun berjalan Current Year Total Fraud - - 5 9 - - Telah diselesaikan Resolved 9 Dalam proses penyelesaian di intern Bank In the process of resolution internally within the Bank - - - - - - Belum diupayakan penyelesaiannya Have not begun process of resolution - - - - - - Telah ditindaklanjuti melalui proses hukum Taken legal process to resolve issue 5 88 TATA K E L O L A P E R U S A H A A N

d. Permasalahan Hukum Permasalahan hukum adalah masalah hukum perdata dan pidana yang dihadapi BNI