Sabun dan Detergen Keradioaktifan • 125

248 Mudah dan Akt if Belajar Kim ia unt uk Kelas XII

A. Struktur dan Sifat-Sifat Lemak

Lemak digolongkan ke dalam kelompok lipid, yaitu golongan senya a bioorganik yang tidak larut dalam air yang berasal dari he an dan tumbuhan. Lemak merupakan triester dari gliserol dan asam-asam karboksilat rantai panjang yang disebut trigliserida.

1. Struktur dan Sifat-Sifat Lemak

Lemak adalah suatu ester alam yang berasal dari hewan dan tanaman. Lemak yang berasal dari tanaman lemak nabati disebut minyak, walaupun ada juga sebagian minyak dari hewan, misalnya minyak ikan. Lemak dan minyak digolongkan ke dalam kelompok lipid. Kandungan kimia lemak dan minyak sama, tetapi wujud fisiknya berbeda, seperti ditunjukkan pada tabel berikut. Lemak dan minyak tersusun dari gliserol dan asam-asam lemak. Gliserol adalah suatu alkohol yang memiliki tiga gugus fungsi hidroksil propantriol. H 2 C HC H 2 C OH OH OH Gliserol 1,2,3-propant riol Asam lemak adalah asam karboksilat yang memiliki rantai panjang jumlah atom karbon berkisar antara 12–22. Contoh beberapa asam lemak diuraikan dalam tabel berikut. 1. Apakah yang Anda ketahui tentang lemak? Mengapa orang yang bertubuh gemuk identik dengan kata tersebut? 2. Mengapa lemak disebut sebagai cadangan energi? 3. Apakah yang dimaksud dengan lemak jenuh dan lemak tidak jenuh? Tes Kompetensi Awal Asam laurat Asam miristat Asam palmitat Asam stearat Nama Titik Leleh °C Struktur Rumus COOH COOH COOH COOH C 11 H 23 –COOH C 13 H 27 –COOH C 15 H 31 –COOH C 17 H 35 –COOH Tabel 9.2 Contoh Asam Lemak Jenuh 44 58 63 72 Padat pada suhu kamar Mengandung asam lemak jenuh Banyak terdapat dalam hewan Lemak Minyak Cair pada suhu kamar Mengandung asam lemak tak jenuh Banyak terdapat dalam tanaman Tabel 9.1 Perbedaan Antara Lemak dan Minyak Berdasarkan Wujud Fisiknya Sumber: Kimia Organik 2, 1988 249 Lem ak emak dan minyak merupakan suatu ester karena dibentuk melalui reaksi esterifikasi antara alkohol gliserol dan asam karboksilat asam lemak. Misalnya, lemak gliseril tristearat lemak hewani merupakan ester dari molekul gliserol dan tiga molekul asam stearat. Persamaan reaksinya: H 2 C HC H 2 C OH OH OH + HO C C 17 H 35 O 3 H 2 C HC H 2 C O C C 17 H 35 O O C C 17 H 35 C C 17 H 35 O O O + 3H 2 O Gliserol Asam stearat Gliseril tristearat Secara umum struktur molekul lemak dan minyak sebagai berikut. H 2 C HC H 2 C O C R 1 O O C R 2 C R 3 O O O Struktur umum lemak, R 1 , R 2 , R 3 dapat sama atau berbeda. Umumnya lemak hewani tersusun dari asam-asam lemak jenuh sehingga titik lelehnya tinggi. Adapun minyak umumnya tersusun dari asam lemak tidak jenuh yang memiliki titik leleh rendah sehingga minyak cenderung berwujud cair pada suhu kamar. H 2 C HC H 2 C O C CH 2 7 O O C C O O O H C H C CH 2 7 CH 3 CH 2 7 H C H C CH 2 7 CH 3 CH 2 7 H C H C CH 2 7 CH 3 Griseril t rioleat m inyak T itik leleh yang rendah dari minyak disebabkan adanya ikatan rangkap. Ikatan rangkap ini merupakan sumber elektron yang dapat mengadakan tolak-menolak dengan ikatan rangkap yang lain sehingga melemahkan gaya antarmolekul asam-asam lemak. Asam palmitoleat Asam oleat Asam linolenat Asam linoleat Nama Struktur Rumus COOH COOH COOH COOH C 15 H 29 –COOH C 17 H 33 –COOH C 17 H 31 –COOH C 17 H 29 –COOH Tabel 9.3 Contoh Asam Lemak Tak Jenuh 32 16 –5 –11 Titik Leleh °C Kata Kunci • Lip id • Triest er • Lemak nabati • Lem ak hew ani • Est erifikasi • Gaya ant arm olekul Sumber: Kimia Organik 2, 1988 ⎯⎯ →