Sifat Asam Amino Protein

236 Mudah dan Akt if Belajar Kim ia unt uk Kelas XII a b Struktur tersier merupakan struktur tiga dimensi sederhana dari rantai protein. Dalam struktur ini, selain terjadi folding membentuk struktur a – heliks dan b –sheet, juga terjadi antaraksi van der Waals dan antaraksi gugus nonpolar yang mendorong terjadi lipatan. Struktur tertinggi dari protein adalah struktur kuarterner. Dalam struktur ini, protein membentuk molekul kompleks, tidak terbatas hanya pada satu rantai protein, tetapi beberapa rantai protein bergabung membentuk seperti bola. Jadi, pada struktur kuartener molekul protein di samping memiliki ikatan hidrogen, gaya van der Waals, dan antaraksi gugus nonpolar, juga terjadi antaraksi antarrantai protein baik melalui antaraksi polar, nonpolar, maupun van der Waals. Contoh dari struktur ini adalah molekul Hemoglobin, tersusun dari empat subunit rantai protein.

4. Jenis dan Fungsi Protein

Oleh karena protein memiliki keanekaragaman sangat tinggi maka protein digolongkan berdasarkan sifat dan fungsinya, seperti protein sebagai enzim, protein transport, protein bahan makanan, protein kontraktil, protein struktural, protein regulator, dan protein pertahanan. Enzim adalah jenis protein yang memiliki sifat sangat beragam, tetapi spesifik. Enzim berperan sebagai katalisis untuk berbagai reaksi biokimia. Hampir seluruh reaksi kimia dalam sel makhluk hidup dikatalisis oleh enzim. Sampai tahun 1980-an telah ditemukan lebih dari 2.000 macam enzim, masing-masing memiliki kemampuan khusus dalam mengkatalisis reaksi kimia. Sumber: Chemistry: The Central Science, 2000; The Molecular Science, 1997 H 3 C H 2 C CH 2 COOH HC N N N N Fe CH 2 CH 3 CH 2 COOH CH CH CH CH 3 CH CH 2 CH 2 CH CH 3 Gambar 8.21 Struktur sekunder protein a St rukt ur a -heliks dari prot ein b St rukt ur b -sheet dari prot ein Kata Kunci • St ereoisom er • Antaraksi van der Waals Gambar 8.22 a St rukt ur t ersier dari prot ein b St rukt ur kuart erner dari prot ein hem oglobin dengan em pat sub- unit a 1 , a 2 , b 1 , b 2 Gambar 8.23 St rukt ur hem in yang t erdapat pada hem oglobin, sebagai gugus pem baw a oksigen. Sumber: Biology: Exploring Life, 1994 a b a 1 a 2 b 1 b 2 237 Makrom olekul Protein transport dalam plasma darah mengikat dan membawa molekul atau ion tertentu dari satu organ ke organ lain. Hemoglobin dalam sel darah merah mengikat oksigen pada saat darah memasuki paru- paru dan membawanya ke jaringan periferal. Pada jaringan tersebut oksigen dilepaskan untuk proses oksidasi bahan makanan. Plasma darah mengandung lipoprotein yang membawa lipid dari hati ke organ lain. Protein yang terdapat pada membran sel juga merupakan protein transpor, berfungsi mentransportasikan glukosa, asam amino, dan nutrien lain melewati membran sel. Sebagian protein dalam sel tersimpan dalam bentuk bahan makanan. Contohnya dalam biji-bijian, protein digunakan untuk pertumbuhan embrio tanaman. Albumin adalah protein utama dalam putih telur. Kasein merupakan protein terbesar dalam air susu. Semua protein tersebut merupakan protein bahan makanan. Beberapa protein dalam sel dan organisme mempunyai fungsi untuk kontraksi. Contohnya, protein aktin atau miosin merupakan protein serabut yang berfungsi kontraksi otot. Tubulin adalah protein pembentuk mikrotubul yang merupakan komponen penting pada flagela dan silia untuk bergerak. Beberapa protein berfungsi sebagai serabut atau pelindung, untuk memberikan kekuatan dan proteksi sel. Komponen utama dari jaringan tendon dan kartilago merupakan protein serat kolagen yang memiliki kekuatan atau kekenyalan tinggi. Kulit merupakan protein kolagen. Rambut dan kuku mengandung protein yang tidak larut dalam air, disebut keratin. Komponen utama sutra dan jaring labah-labah merupakan protein fibroin. Beberapa protein berfungsi menjaga serangan organisme lain. Immunoglobin atau antibodi merupakan protein khusus yang dibuat oleh jaringan limfosit untuk mengenali dan mengendapkan atau menetralkan bakteri, virus, atau protein asing dari jenis lain. Fibrinogen dan trombin merupakan protein yang bertanggung jawab terhadap pembekuan darah. Gambar 8.24 Labah-labah sedang m erajut prot ein dalam bent uk serat . Sumber:www.bairnet.com Kata Kunci • Prot ein t ransport • Protein bahan makanan • Prot ein kont rakt il • Prot ein st rukt ural • Prot ein regulat or • Prot ein pert ahanan Sumber: nobelpriza.org Sekilas Kimia Fischer m em berikan kont ribusi yang besar bagi ilmu pengetahuan, khususnya tentang protein . Dia berjasa dalam penemuan asam amino golongan baru, yakni asam amino siklik yang meliputi prolin dan oksiprolin . Fischer juga m eneliti sint esis prot ein m elalui perolehan berbagai asam amino yang memiliki struktur optis aktif. Hermann Emil Fischer 1852–1919