Rancangan dan Sistimatika Buku

commit to user ii 163 163

c. Interchange 1. Tujuan

Interchange disusun sebagai bahan untuk mengembangkan kompetensi komunikatif bahasa Inggris para pembelajar dewasa yang bahasa ibunya bukan bahasa Inggris Richards, Hull dan Proctor, 2006: x. Langkah tersebut ditempuh dengan menyediakan berbagai bahan pembelajaran dan latihan yang dirancang untuk mengembangkan keempat keterampilan berbahasa yang integratif. Termasuk di dalamnya adalah unsur kosa kata, pelafalan. Semua bahan tersebut disajikan dalam bingkai fungsi bahasa dan dilengkapi dengan komponen leksikogramatika yang dibutuhkan untuk mengungkapkan fungsi bahasa tersebut. Fungsi bahasa disajikan dalam topik atau tema yang biasa digunakan dalam berkomunikasi sehari-hari. Cakupan Interchange memuat unsur-unsur yang diperlukan untuk mengembangkan kompetensi berbahasa Inggris secara umum. Sebagian cakupan tersebut relevan dengan tuntutan kurikuler bahasa Inggris di SMK. Karena penyusunannya berbasis keperluan komunikasi dalam konteks internasional, pemakaiannya di SMK perlu pencermatan lebih teliti bagian mana yang paling tepat dengan tuntutan kurikulum SMK. Buku panduan untuk guru atau Teachers’ Book disediakan untuk menyediakan berbagai kemungkinan pengembangan kegiatan- kegiatan pembelajaran yang lebih interaktif dan variatif.

2. Rancangan dan Sistimatika Buku

Butir-butir kebahasaan yang merupakan bahan ajar dalam Interchange disajikan bervariasi dari induktif, deduktif dan campuran. Sajian tiap unit dimulai dengan pemajanan bentukan bahasa dalam fungsi bahasa tertentu. Kegiatan pembelajaran tersebut diikuti oleh latihan pemakaian bentuk tersebut dalam tindak commit to user ii 164 164 komunikasi yang dikembangkan berdasarkan fungsi bahasa yang sesuai dengan konteks yang mendekati sesungguhnya. Pemilihan dan penyajian bahan tiap unit didasarkan pada tingkat kompleksitas fungsi bahasa yang tercemin dari kompleksitas lexicogrammar yang digunakan untuk mengungkapkan fungsi bahasa tersebut. Sub-unit yang disebut language focus disajikan untuk membantu siswa memahami bentukan yang digunakan dalam kegiatan interaksi tersebut. Kosa kata baru serta beberapa bentuk ekspresi yang diperlukan dalam konteks tersebut disediakan dalam bagian word power yang diikuti dengan kegiatan pembelajaran untuk menggunakan kosa kata tersebut dalam tindak komunikasi. Untuk meyakinkan pembelajar mampu mengucapkan dengan benar disediakan bagian pronunciation.

3 Keterampilan Berbahasa

Interchange menyajikan bahan untuk mengembangkan keempat keterampilan berbahasa yang proporsional dan terintegrasi. Bahan ajar untuk pengembangan listening, contohnya, dikembangkan lebih lanjut ke dalam speaking dan atau writing dalam konteks komunikasi yang nyata yang sering dihadapi pembelajar. Model tersebut mendorong pembelajar melakukannya dengan lebih serius.

4 Pertimbangan Praktis

Interchange hanya dipasarkan di toko buku besar dan langsung dari agen penerbit yang ada dikota-kota propinsi atau kota pelajar yang dianggap besar. Karena buku ini termasuk barang impor, kualitas kertas dan cetakan yang sangat prima, serta penilaian tersendiri di kalangan guru, harganya sangat mahal. Harga satu set buku yang terdiri dari tiga jilid termasuk CD mencapai Rp. 750.000;. Bagi sebuah institusi, harga terebut relatif terjangkau. Namun demikian buku ini tidak terbeli oleh kebanyakan orang tua siswa dan guru secara individu. commit to user ii 165 165 Tabel 4.3 Hasil Analisis Tiga Buku Teks berdasarkan Prinsip Cunningsworth Indikator Penilaian Tujuan dan Pendekatan GA EVS Interchange - Keselarasan tujuan buku teks dengan tujuan kurikulum. Tidak Ya, KTSP Ya, relevan. -Kesesuaian buku teks dengan situasi pembelajaran. Cukup Cukup Sangat cukup -Keluasan cakupan buku sebagai sumber bagi guru dan siswa. Agak cukup Cukup Sangat Cukup -Kelenturan buku mengakomodasi beragam gaya pembelajaran. Cukup Cukup Sangat Feksible Rancangan dan organisasi bahasa dan isi - Pengaturan isi. Kurang Cukup Sangat cukup - Ada tidaknya subbab rujukan untuk grammar. Ada Ada Ada -Ada tidaknya bahan untuk belajar mandiri. Tidak Ada Ada, Cukup -Ada tidaknya bagian grammar yang dibutuhkan Ya Ya Ya - Kecukupan bahan kosa-kata bagi pembelajar. Kurang Cukup Sangat cukup - Ada tidaknya bahan untuk melatih pelafalan. Tidak ada Tidak ada Ada - Ada tidaknya sajian pemakaian bahasa dalam konteks. Ya Kurang Banyak -Adaya pembahasan gaya bahasa dan ketepatan berhasa. Kurang Kurang Sangat sesuai Keterampilan Berbahasa Seberapa jauh ke-4 keterampilan dicakup dengan cukup Kurang Kurang Ya proporsional Adanya bahan untuk latihan keterampilan terintegrasi. Kurang jelas Tidak Integrated Kesesuaian teks reading dan kegiatan yang terkait dengan tingkatan siswa Ya Ya Ya Apakah bahan listening direkam dengan baik, autentik, dilengkapi dengan informasi latar, pertanyaan serta kegiatan yang membantu pemahaman. Tidak Kurang Ya Apakah bahan untuk keterampilan wicara dirancang dengan baik untuk memberi bekal siswa dalam kehidupan nyata. Kurang Kurang Ya Apakah kegiatan keterampilan menulis sesuai dalam bentuk jumlah, kontrol, tingkat ketepatan, organisasi, pemakaian gaya bahasa yang tepat. Kurang Sangat Kurang Proporsional Adakah bahan yang cukup untuk melakukan percakapan yang sesungguhnya Kurang Kurang Sangat Cukup Pertimbangan Praktis Berapa harga buku tersebut dan apakah layak. Gratis Rp. 8.000; Rp. 750.000; Apakah mudah diperoleh Disediakan Mudah dipesan Agak sulit dipesan Kesimpulan Cukup Baik Baik Sekali commit to user ii 166 166

3. Rangkuman Hasil Penilaian a. Tujuan