Visi Menjadi program studi yang religius, memiliki budaya Misi Proil Lulusan Capaian Pembelajaran Program Studi Matematika

147 PEDoMAN FMIPA • JURUSAN MATEMATIKA Filsafat Mipa 2 SKS Mata kuliah ini bertujuan agarmahasiswa mampu memahami Filsafat Ilmu, Filsafat Matematika, dan Filsafat IPA. Mata kuliah ini mencakup: Hakikat pemikiran ilsafat, tautologi,omtologi, epistemologi, dan aksiologi, ilmu dan budaya, ilmu dan bahasa, tulisan ilmiah ilsafat matematika: pemikiran manusia, berikir dan kaidah ilmu, fakta, kepercayaan, kebenaran; metode dalam mencari pengetahuan dan perkembangan ilmu, ilmu alam dan ilmu sosial, matematika dan statistika, fungsi bahasa, matematika dan logika, hubungan etika dan ilmu ilsafat IPA.

b. PROGRAM STUDI MATEMATIKA S-1

1. Visi Menjadi program studi yang religius, memiliki budaya

akademik yang tinggi, terlibat secara aktif dalam lingkungan masyarakat ilmiah serta mampu berkompetisi dalam tataran global.

2. Misi

a. Menyelenggarakan kegiatan pendidikan dan pengajaran yang efektif, eisien, dalam suasana akademik yang kondusif, bertanggung jawab, akuntabel dan transparan untuk menghasilkan sarjana matematika yang mampu bersaing secara global. b. Menyelenggarakan kegiatan penelitian di bidang matematika. c. Menyelenggarakan kegiatan pengabdian pada masyarakat baik yang terkait dengan matematika maupun dalam hal yang sifatnya umum. d. Menjalin komunikasi dan kerjasama dengan institusi baik di dalam maupun di luar negeri yang terkait dengan pengembangan dan pemanfaatan matematika.

3. Proil Lulusan

Lulusan Program Studi Matematika mempunyai kualiikasi sarjana Sains, diharapkan dapat bekerja sebagai: 148 PEDOMAN AKADEMIK 20142015 UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA a. Akademisi b. Peneliti c. Konsultan Data Analisis d. Praktisi Industri, Jasa, Pemerintahan

4. Capaian Pembelajaran Program Studi Matematika

1. Mampu mengembangkan pemikiran matematis, yang diawali dari pemahaman proseduralkomputasi hingga pemahaman yang luas meliputi eksplorasi, penalaran logis, generalisasi , abstraksi , dan bukti formal cP- KK 1 2. Mampu mengamati, mengenali, merumuskan dan memecahkan masalah melalui pendekatan matematis dengan atau tanpa bantuan piranti lunak cP-KK 2 3. Mampu merekonstruksi, memodiikasi, menganalisis berpikir secara terstruktur terhadap permasalahan matematis dari suatu sistemmasalah, mengkaji keakuratan dan mengintepretasikannya cP-KK 3 4. Mampu memanfaatkan berbagai alternatif pemecahan masalah matematis yang telah tersedia secara mandiri atau kelompok untuk pengambilan keputusan yang tepat cP-KK 4 5. Mampu beradaptasi atau mengembangkan diri, baik dalam bidang matematika maupun bidang lainnya yang relevan termasuk bidang dalam dunia kerjanya cP-KK 5 6. Menguasai konsep teoretis matematika meliputi logika matematika, matematika diskret, aljabar, analisis dan geometri, serta teori peluang dan statistika cP-PP 1 7. Menguasai prinsip-prinsip pemodelan matematika, program linear, persamaan diferensial, dan metode numerik cP-PP 2 8. Mampu melakukan penelitian secara mandiri atau kelompok yang dapat digunakan untuk memberikan petunjuk kepada pemangku kepentingan dalammemilih berbagai alternatif penyelesaian masalah di bidang matematika. Peneliti

5. Gelar Lulusan